INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI PENUTUP

F. METODE PEMBELAJARAN

Ceramah, diskusi, penugasan Strategi Pembelajaran: Tatap Muka Terstruktur Mandiri Menjelaskan pengertian budaya politik - Menjelaskan pengertian budaya politik, ciri-ciri budaya politik, macam-macam budaya politik, faktor-faktor yang mempengaruhi budaya politik - Siswa berkelompok mendiskusikan mengenai pengertian, ciri-ciri, dan faktor yang mempengaruhi budaya politik - Siswa dapat mencari pengertian budaya politik dalam dari berbagi sumber referensi - Diskusikanlah budaya politik yang berkembang di Indonesia

G. MATERI PEMBELAJARAN

1. Pengertian budaya politik menurut para ahli 2. Macam-macam budaya politik 3. Ciri-ciri budaya politik 4. Faktor-faktor penyebab berkembangnya budaya politik dalam masyarakat 5. Budaya politik yang berkembang dalam masyarkat

H. KEGIATAN PEMELAJARAN

No Rincian Kegiatan Pembelajaran Alokasi Waktu 1 Pendahuluan: - Guru mempersiapkan kelas dalam pembelajaran seperti berdo’a, absensi, kebersihan kelas, dan lain-lain 10 menit - Mempersiapkan media dan alat yang akan digunakan selama kegiatan belajar mengajar - Aperpepsi dengan mengingatkan materi pada pertemuan sebelumnya dan mengaitkan dengan materi yang akan dipelajari - Memberikan informasi tentang kompetensi atau tujuan pembelajaran yang akan dicapai 2 Kegiatan inti: - Eksplorasi: Dalam kegiatan eksplorasi: - Guru menguraikan tujuan mempelajari budaya politik nilai yang ditanamkan: kerja keras, jujur, saling menghargai - Guru mengulas mengenai ciri-ciri, faktor- faktor yang mempengaruhi budaya politik nilai yang ditanamkan: kerja keras, jujur, saling menghargai. - Elaborasi: Dalam kegiatan elaborasi: - Membagi siswa dalam kelompok 4-5 orang nilai yang ditanamkan: kerja keras, jujur, saling menghargai. - Guru mneyampaikan tugas-tugas yang harus dikerjakan oleh masing-masing kelompok nilai yang ditanamkan: kerja keras, jujur, saling menghargai. - Setelah selesai melakukan diskusi masing-masing kelompok, kemudian tiap kelompok mempresentasikan hasil diskus nilai yang ditanamkan: kerja keras, jujur, saling menghargaii. - Konfirmasi: Dalam kegiatan konfirmasi: - Guru bersama dengan siswa melakukan 70 menit