Hipotesis 2 Hipotesis 3 Uji Hipotesis .1. Hipotesis 1

4.2.4.2. Hipotesis 2

Pada hipothesis 1 dinyatakan ada perbedaan CSE mahasiswa akuntansi USU dan UNIMED untuk stambuk 2009. Hasil pengujian hipotesis dapat dilihat sebagai berikut: Group Statistics USU 09-UNIMED 09 N Mean Std. Deviation Std. Error Mean nilai dimens ion1 USU 09 20 134.10 8.944 2.000 UNIMED 09 20 131.95 9.854 2.203 Independent Samples Test Levenes Test for Equality of Variances t-test for Equality of Means F Sig. t df Sig. 2- tailed Mean Difference Std. Error Difference 95 Confidence Interval of the Difference Lower Upper nilai Equal variances assumed .012 .914 4.723 38 .003 12.150 5.976 3.874 18.174 Equal variances not assumed 4.723 37.648 .003 12.150 5.976 3.876 18.176 Berdasarkan hasil uji F levene’s test diperoleh bahwa nilai P value 0.914 0.05. Jadi, dapat disimpulkan bahwa kedua varian sama varian Mahasiswa USU dan UNIMED untuk stambuk 2009 adalah sama. Dengan ini penggunaan uji t menggunakan equal variance assumed diasumsikan kedua varian sama. Universitas Sumatera Utara Pengujian menggunakan uji dua sisi dengan tingkat signifikasi alpha= 5. Tingkat signifikasi dalam hal ini berarti kita mengambil resiko salah dalam mengambil keputusan untuk menoilak hipotesis yang benar sebanyak-banyaknya 5. Dari tabel di atas didapat nilai t hitung equal variancer assumed adalah 4.723 . tabel distribusi t dicari dengan derajat kebebasan df n-2 atau 40 – 2 = 38 diperoleh t tabel sebesar 2.024. Oleh karen nila t hitung t tabel 4.723 2.024 dan P value 0.003 0.05 maka Ho ditolak, artinya bahwa ada perbedaan Computer Self Eficacy CFE mahasiswa akuntansi dalam penggunaan teknologi informasi antara stambuk 2009 USU dengan stambuk 2009 UNIMED. Perbedaan rata-rata mean different sebesar 12.150 134.10 – 131.95, dan perbedaan berkisar antara 3.874 sampai 18.174.

4.2.4.3. Hipotesis 3

Pada hipotesis 1 dinyatakan ada perbedaan CSE mahasiswa akuntansi USU untuk stambuk 2008 dan stambuk 2009. Hasil pengujian hipotesis dapat dilihat sebagai berikut: Group Statistics USU N Mean Std. Deviation Std. Error Mean nilai USU 08 20 136.45 8.426 1.884 USU 09 20 134.10 8.944 2.000 Independent Samples Test Universitas Sumatera Utara Levenes Test for Equality of Variances t-test for Equality of Means F Sig. t df Sig. 2- tailed Mean Difference Std. Error Difference 95 Confidence Interval of the Difference Lower Upper Nilai Equal variances assumed .289 .594 5.855 38 .002 12.350 4.748 3.212 20.912 Equal variances not assumed 5.855 37.866 .002 12.350 4.748 3.213 20.913 Berdasarkan hasil uji F levene’s test diperoleh bahwa nilai P value 0.594 0.05. Jadi, dapat disimpulkan bahwa kedua varian sama varian Mahasiswa USU untuk stambuk 2008 dan stambuk 2009 adalah sama. Dengan ini penggunaan uji t menggunakan equal variance assumed diasumsikan kedua varian sama. Pengujian menggunakan uji dua sisi dengan tingkat signifikasi alpha= 5. Tingkat signifikasi dalam hal ini berarti kita mengambil resiko salah dalam mengambil keputusan untuk menoilak hipotesis yang benar sebanyak-banyaknya 5. Dari tabel di atas didapat nilai t hitung equal variancer assumed adalah 5.855 . tabel distribusi t dicari dengan derajat kebebasan df n-2 atau 40 – 2 = 38 diperoleh t tabel sebesar 2.024. Oleh karen nila t hitung t tabel 5.855 2.204 dan P value 0.002 0.05 maka Ho ditolak, artinya bahwa ada perbedaan Universitas Sumatera Utara Computer Self Eficacy CFE mahasiswa akuntansi dalam penggunaan teknologi informasi antara stambuk 2008 USU dengan stambuk 2009 USU. Perbedaan rata-rata mean different sebesar 12.350 136.45 – 134.10, dan perbedaan berkisar antara 3.212 sampai 20.912.

4.2.4.4. Hipotesis 4

Dokumen yang terkait

Pengaruh kompetensi auditor, self efficacy dan job stress terhadap audit judgment : Studi empiris pada Kantor Akuntan Publik di DKI Jakarta

4 44 0

PENGARUH COMPUTER SELF EFFICACY (CSE) TERHADAP TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (TAM) YANG DIMODERASI OLEH GENDER, USIA, PENDIDIKAN, DAN PENGALAMAN

2 14 105

KESIAPAN DOSEN AKUNTANSI DALAM MENGAJARKAN MATERI IFRS PADA MATA KULIAH AKUNTANSI PADA PERGURUAN TINGGI NEGERI DI MEDAN.

0 5 32

ANALISIS PENGARUH PERBEDAAN JENIS KELAMIN (GENDER) DAN COMPUTER ANXIETY TERHADAP COMPUTER SELF EFFICACY MAHASISWA AKUNTANSI DALAM PENGGUNAAN TEKNOLOGI INFORMASI (Survei pada mahasiswa akuntansi UMS dan UNS).

1 2 23

COMPUTER SELF EFFICACY (CSE) MAHASISWA DALAM PENGGUNAAN TEKNOLOGI INFORMASI TINJAUAN PERSPEKTIF GENDER (Pada Mahasiswa Akuntansi UPN “Veteran” Jawa Timur).

0 0 107

COMPUTER SELF EFFICACY (CSE) PADA MAHASISWA AKUNTANSI DI UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” JAWA TIMUR DALAM PENGGUNAAN TEKNOLOGI INFORMASI : TINJAUAN PERSPEKTIF GENDER.

6 20 92

COMPUTER SELF EFFICACY DALAM RUANG LINGK

0 0 7

COMPUTER SELF EFFICACY (CSE) PADA MAHASISWA AKUNTANSI DI UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” JAWA TIMUR DALAM PENGGUNAAN TEKNOLOGI INFORMASI : TINJAUAN PERSPEKTIF GENDER

0 1 18

COMPUTER SELF EFFICACY (CSE) MAHASISWA DALAM PENGGUNAAN TEKNOLOGI INFORMASI TINJAUAN PERSPEKTIF GENDER (Pada Mahasiswa Akuntansi UPN “Veteran” Jawa Timur) SKRIPSI

0 0 19

Computer Anxiety and Computer Attitude towards Computer Self Efficacy (CSE) Polsri Telecommunication Engineering Student on Writing the Final Report - POLSRI REPOSITORY

0 1 29