Direktorat Jenderal Bea dan Cukai Direktorat Jenderal Perbendaharaan

16

F. Direktorat Jenderal Kekayaan Negara

No ProgramKegiatan Indikator Kinerja Terpilih Indikator Terpilah 1. Dukungan Manajemen dan Dukungan Teknis Lainnya Direktorat Jenderal Kekayaan Negara 1. Persentase pejabat yang telah memenuhi standar kompetensi jabatannya 2. Persentase penyelesaian modernisasi organisasi 3. Persentase penyerapan DIPA non belanja pegawai Jumlah dan persentase pejabat yang telah memenuhi standar kompetensi jabatannya menurut jenis kelamin

G. Direktorat Jenderal Perimbangan Keuangan

No ProgramKegiatan Indikator Kinerja Terpilih Indikator Terpilah 1. Perumusan Kebijakan, Bimbingan Teknis, Monitoring dan Evaluasi di Bidang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah Persentase Perda PDRD yang Sesuai dengan Peraturan Perundang-undangan Jumlah dan persentase peserta Sosialisasi Pengalihan Pajak Bumi dan Bangunan PBB – Perkotaan dan Perdesaan menurut jenis kelamin dan profesi

H. Direktorat Jenderal Pengelolaan Utang

No ProgramKegiatan Indikator Kinerja Terpilih Indikator Terpilah 1. Dukungan Manajemen dan Dukungan Teknis Lainnya DJPU 1. Rasio beban kerja unit yang efisien 2. Persentase pejabat yang memenuhi standar kompetensi jabatannya 3. Persentase ketepatan waktu rekonsiliasi keuangan dan BMN 4. Persentase pengembangan database utang yang terintegrasi Jumlah dan persentase data pejabat yang terpilah menurut jenis kelamin, golongan, eselon dan jabatan

I. Inspektorat Jenderal

No ProgramKegiatan Indikator Kinerja Terpilih Indikator Terpilah 1. Pelaksanaan Audit Investigasi dan Edukasi Anti KKN Persentase investigasi yang terbukti Jumlah dan persentase obyek investigasi yang terpilah menurut jenis kelamin, golongan, eselon, jabatan, umur dan jenis 17 kasus

J. Badan Kebijakan Fiskal

No ProgramKegiatan Indikator Kinerja Terpilih Indikator Terpilah 1. Dukungan Manajemen dan Dukungan Teknis Lainnya BKF 1. Tingkat kepuasan pegawai 2. Persentase user access per laporankajian yang dipublikasikan dalam web BKF 3. Persentase publikasi humas yang disampaikan tepat waktu Jumlah dan persentase data pegawai yang terpilah menurut jenis kelamin, golongan, eselon dan jabatan

K. Balai Pendidikan dan Pelatihan Keuangan

No ProgramKegiatan Indikator Kinerja Terpilih Indikator Terpilah 1. Pendidikan dan Pelatihan Aparatur Keuangan 1. Persentase program diklat yang berkontribusi terhadap peningkatan kompetensi 2. Persentase jam pelatihan terhadap jam kerja pegawai Kementerian Keuangan 3. Persentase lulusan diklat Kementerian Keuangan dengan predikat minimal Baik 1. Jumlah dan persentase pejabat yang telah memenuhi standar kompetensi jabatannya menurut jenis kelamin 2. Jumlah dan persentase lulusan diklat Kementerian Keuangan dengan predikat minimal Baik 2. Pengembangan SDM melalui penyelenggaraan diklat kepemimpinan dan manajemen serta pendidikan pascasarjana bagi Pegawai Departemen Keuangan 1. Persentase program diklat yang berkontribusi terhadap peningkatan kompetensi 2. Persentase jam pelatihan terhadap jam kerja pegawai Kementerian Keuangan 3. Persentase lulusan diklat Kementerian Keuangan dengan predikat minimal Baik Jumlah dan persentase lulusan diklat Kementerian Keuangan dengan predikat minimal Baik 3. Pengembangan SDM melalui penyelenggaraan diklat teknis dan fungsional di bidang ang garan dan perbendaharaan 1. Persentase program diklat yang berkontribusi terhadap peningkatan kompetensi 2. Persentase jam pelatihan terhadap jam kerja pegawai Kementerian Keuangan 3. Persentase lulusan diklat Kementerian Keuangan dengan predikat minimal Baik Jumlah dan persentase lulusan diklat Kementerian Keuangan bidang ang garan dan perbendaharaan dengan predikat minimal Baik