Persepsi Anggota Terhadap Manfaat di Primkopkar “Manunggal”

36 hubungan yang positif antara persepsi anggota terhadap pelayanan di Primkopkar “Manunggal” terhadap partisipasi anggota dalam Primkopkar “Manunggal” Salatiga. Artinya semakin tinggi persepsi anggota terhadap pelayanan di Primkopkar “Manunggal” maka semakin tinggi pula partisipasi anggota dalam pengembangan Primkopkar “Manunggal” Salatiga.

2.3.3. Persepsi Anggota Terhadap Manfaat di Primkopkar “Manunggal”

Salatiga. Seseorang menjadi anggota koperasi pastinya mengharapkan mendapatkan manfaat atau keuntungan yang memuaskan bagi dirinya. Manfaat diartikan sebagai nilai subyektif dari suatu alternatif yang terbuka bagi seseorang. Nilai atau “value” dalam hal ini menunjukkan kapasitas potensial dari suatu obyek atau aksi untuk memuaskan kebutuhan manusia. Kebutuhan ini dapat dipandang dari sudut ekonomi dan non ekonomi. Wujud nyata dari kebutuhan ini digambarkan oleh Maslow dalam Five Hirearchi of Need yaitu dalam Asmadi, 2008:19 : Bagan 2.1. Five Hirearchi of Need Maslow Self actualitation Esteemrecognition Social affiliation Security Physiological 37 a. Kebutuhan fisiologis physiological Kebutuhan fisiologis merupakan kebutuhan primer yang menjadi syarat dasar bagi kelangsungan hidup manusia guna memelihara homoestatis tubuh. Kebutuhan primer seorang individu meliputi makanan, pakaian, tempat tinggal, udara, air, dll. b. Kebutuhan keamanan security Kebutuhan akan keamanan terkait dengan konteks fisiologi dan hubungan interpersonal. Keamanan fisiologis berkaitan dengan sesuatu yang mengancam tubuh dan kehidupan seseorang. Ancaman itu bisa nyata atau hanya imajinasi misalnya penyakit nyeri, cemas dan sebagainya. c. Kebutuhan sosialkebutuhan cinta kasih social affiliation Kebutuhan cinta kasih adalah kebutuhan dasar yang menggambarkan emosi seseorang. Kebutuhan ini merupakan suatu dorongan saat seseorang berkeinginan menjalin hubungan yang efektif atau hubungan emosional dengan orang lain. d. Kebutuhan akan penghargaan esteemrecognition Kebutuhan ini berhubungan dengan keinginan untuk penghargaan terhadap diri sendiri merujuk pada pengakuan dan penghormatan dari diri sedniri dan orang lain. e. Aktualisasi diri self actualitation Kebutuhan aktualisasi diri adalah tingkatan kebutuhan yang paling tinggi menurut Maslow dan Kalish. Aktualisasi diri adalah kemampuan 38 seseorang untuk mengatur diri dan otonominya sendiri serta bebas dari tekanan luar. Aktualisasi diri merupakan hasil kematangan diri. Koperasi jika dapat memberikan manfaat intern internal benefit yang lebih tinggi kepada anggotanya daripada organisasi lain, berarti koperasi mempunyai kemampuan lebih tinggi dalam memuaskna keinginan orang tersebut. Konsep ini mengansumsikan bahwa anggota secara individu di motivasi oleh self interested, artinya kepentingan diri sendiri yang diutamakan. Berdasarkan penjelasan tersebut, maka variabel persepsi anggota terhadap manfaat di Primkopkar “Manunggal” diangkat sebagai faktor yang berhubungan positif dengan partisipasi anggota dalam Primkopkar “Manunggal” Salatiga. Artinya, semakin tinggi persepsi anggota terhadap manfaat koperasi, maka semakin tinggi pula partisipasi anggota dalam pengembangan kehidupan koperasi tersebut.

2.6. Kerangka Pemikiran

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Partisipasi Anggota Koperasi pada Primkopkar "Manunggal" Salatiga T1 162009094 BAB I

0 0 10

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Partisipasi Anggota Koperasi pada Primkopkar "Manunggal" Salatiga T1 162009094 BAB IV

0 0 23

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Partisipasi Anggota Koperasi pada Primkopkar "Manunggal" Salatiga T1 162009094 BAB V

0 0 4

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Partisipasi Anggota Koperasi pada Primkopkar "Manunggal" Salatiga

0 0 16

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Partisipasi Anggota Koperasi pada Primkopkar "Manunggal" Salatiga

0 0 21

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Informasi Pencatatan Pendaftaran Anggota Koperasi PRIMKOPKAR “Manunggal” T0 552013012 BAB I

0 0 5

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Informasi Pencatatan Pendaftaran Anggota Koperasi PRIMKOPKAR “Manunggal” T0 552013012 BAB II

0 0 4

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Informasi Pencatatan Pendaftaran Anggota Koperasi PRIMKOPKAR “Manunggal” T0 552013012 BAB IV

0 2 11

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Informasi Pencatatan Pendaftaran Anggota Koperasi PRIMKOPKAR “Manunggal”

0 0 12

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Informasi Pencatatan Pendaftaran Anggota Koperasi PRIMKOPKAR “Manunggal”

0 0 18