Populasi Sampel PENGARUH KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL TERHADAP MOTIVASI BELAJAR PESERTA DIDIK PADA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN DI KELAS X SMA NEGERI 1 SEPUTIH BANYAK LAMPUNG TENGAH TP 2012/2013

minimal terhadap motivasi belajar peserta didik pada mata pelajaran pendidikan kewarganegaraan di kelas X SMA Negeri 1 Seputih Banyak Lampung Tengah TP 20122013.

B. Populasi dan Sampel

1. Populasi

Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh peserta didik kelas X SMA Negeri 1 Seputih Banyak Lampung Tengah TP 20122013, yaitu dari kelas X1 – X7 dengan jumlah peserta didik keseluruhan 253 peserta didik. Untuk lebih jelas jumlah populasi dapat dilihat dari tabel berikut : Tabel 2. Jumlah populasi peserta didik kelas X SMA Negeri 1 Seputih Banyak Lampung Tengah TP 20122013 No Kelas X Jumlah Peserta didik 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. X1 X2 X3 X4 X5 X6 X7 37 36 38 38 32 35 37 Jumlah 253 Sumber : Guru mata pelajaran PKn kelas X SMA Negeri 1 Sep.Banyak

2. Sampel

Apabila subjek dalam suatu penelitian kurang dari 100 orang maka semua sampelnya digunakan, sehingga penelitian tersebut menggunakan penelitian populasi. Dan apabila subjeknya lebih dari 100 orang dapat diambil antara 10-15, 20-25, ataupun lebih Suharsimi Arikunto 1989: 62. Berdasarkan pendapat di atas maka sampel dalam penelitian ini diambil sebanyak 20 sehingga sampelnya 20 x 253 = 50,6. Dengan demikian, jumlah keseluruhan sampel dibulatkan menjadi 50 orang. Sampel yang digunakan merupakan sampel random yaitu teknik sampling dimana dalam pengambilan sampelnya, peneliti “mencampur” subjek- subjek di dalam populasi sehingga semua subjek dianggap sama Suharsimi Arikunto 2010: 177. Dengan demikian, peneliti memberi hak yang sama kepada setiap subjek untuk memperoleh kesempatan dipilih menjadi sampel. Untuk lebih jelas mengenai jumlah sampel dalam penelitian ini dapat dilihat pada tabel berikut : Tabel 3. Data Jumlah peserta didik yang menjadi sampel di SMA Negeri 1 Seputih Banyak Lampung Tengah TP 20122013 No Kelas Jumlah peserta didik Sampel 20 1 2 3 4 5 6 7 X1 X2 X3 X4 X5 X6 X7 37 36 38 38 32 35 37 37 x 20 = 7,4 = 7 36 x 20 = 7,2 = 7 38 x 20 = 7,6 = 8 38 x 20 = 7,6 = 8 32 x 20 = 6,4 = 6 35 x 20 = 7,0 = 7 37 x 20 = 7,4 = 7 Jumlah 253 50 Sumber : Guru mata pelajaran PKn kelas X SMA Negeri 1 Sep.Banyak

C. Variabel Penelitian

1. Variabel Bebas X

Dokumen yang terkait

PENGARUH PENERAPAN MOVING CLASS TERHADAP EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN PADA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN KELAS X DI SMK NEGERI 5 BANDAR LAMPUNG T.P. 2012/2013

4 75 81

PENGARUH KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL TERHADAP MOTIVASI BELAJAR PESERTA DIDIK PADA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN DI KELAS X SMA NEGERI 1 SEPUTIH BANYAK LAMPUNG TENGAH TP 2012/2013

1 11 80

PENGARUH HASIL BELAJAR PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN TERHADAP TINGKAT APLIKASI NILAI KARAKTER SISWA KELAS XI DALAM LINGKUNGAN SEKOLAH DI SMA NEGERI 1 SEPUTIH BANYAK KABUPATEN LAMPUNG TENGAH TAHUN PELAJARAN 2012/2013

23 233 82

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN SIKAP SISWA PADA MATA PELAJARAN PKn TERHADAP KESIAPAN BELAJAR SISWA KELAS XI IPS DI SMA NEGERI 1 BANDAR LAMPUNG

1 21 108

HUBUNGAN PERSEPSI PESERTA DIDIK TENTANG URGENSI PENDIDIKAN KARAKTER DENGAN MOTIVASI BELAJAR PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN DI SMA NEGERI 10 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 10 75

PENGARUH SIKAP DAN PERILAKU GURUPADA SAAT MENGAJAR DI KELAS TERHADAP MINAT PESERTA DIDIK DALAM MENGIKUTI MATA PELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN PADA KELAS X DI SMK MUHAMMADIYAH 3 METRO TAHUN PELAJARAN 2013/2014

0 20 74

PENGARUH PEMBERIAN PENGUATAN OLEH GURU TERHADAP HASIL BELAJAR PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 JATI AGUNG KABUPATEN LAMPUNG SELATAN TP 2012/2013

0 8 56

KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL MATA PELAJARAN KIMIA

0 0 7

KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL MATA PELAJARAN KIMIA

0 0 8

KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL MATA PELAJARAN KIMIA

0 0 6