Pengaruh Pembiayaan Pemilikan Rumah Sistim Akad Murabahah Pengaruh Pembiayaan Pemilikan Rumah sistim Akad Istishna

38 pembiayaan ini diukur dengan rasio Financing to Deposit Ratio FDR. 2 Resiko Pembiayaan Resiko pembiayaan merupakan resiko yang diakibatkan oleh ketidak mampuan nasabah untuk mengembalikan sejumlah pinjaman yang diberikan oleh bank syariah beserta imbalannya sesuai dengan jangka waktu yang telah ditentukan sebelumnya. Variabel resiko pembiayaan diukur dengan rasio Non Performing Financing NPF.

B. Keterkaitan Antar Variabel

1. Pengaruh Pembiayaan Pemilikan Rumah Sistim Akad Murabahah

terhadap Profitabilitas. Pembiayaan dengan sistim akad murabahah yang disalurkan akan memberikan keuntungan dan pendapatan. Keuntungan dan pendapatan ini akan mempengaruhi profitabilitas bank. Semakin tinggi pembiayaan murabahah yang disalurkan maka bertambah tingkat profitabilitas. Sehingga dapat dikatakan pembiayaan pemilikan rumah sistim akad murabahah berpengaruh positif dan signifikan terhadap profitabilitas yang didukun oleh penelitian Fauzan, Arfan dan Darwanis 2012:8 yang berpendapat bahwa risiko murabahah bepengaruh terhadap tingkat profitabilitas pada bank syariah Banda Aceh, Zaim Nur Arif dan Imron 2014:14 yang berpendapat bahwa pembiayaan murabahah berpengaruh positif terhadap laba bank umum syariah. 39 Dengan demikian, telaah pustaka yang diuraikan maka hipotesis yang diajukan adalah sebagai berikut : Hipotesis 1 : Diduga pembiayaan pemilikan rumah sistim akad murabahah berpengaruh positif terhadap profitabilitas

2. Pengaruh Pembiayaan Pemilikan Rumah sistim Akad Istishna

terhadap Profitabilitas. Jenis pembiayaan pemilikan rumah sistim akad istishna tidak terlalu popular dibanding dengan sistim akad murabahah meskipun demikian merujuk pada pendapatan yang akan diperoleh bank, yang didapatkan dari pengelolaan dana, pembiayaan jual beli ini merupakan pembiayaan yang berpotensi dalam mempengaruhi tingkat profitabilitas Bank. Teori ini didukung oleh penelitian yang dilakukan oleh Sufyan Bariqi 2014:86 yang menyatakan bahwa Pembiayaan Jual Beli berpengaruh positif dan signifikan terhadap profitabilitas ROA bank umum syariah. Dengan demikian, telaah pustaka yang diuraikan maka hipotesis yang diajukan adalah sebagai berikut : Hipotesis 2 : Diduga pembiayaan pemilikan rumah sistim akad istishna berpengaruh positif terhadap profitabilitas.

3. Pengaruh Non Performing Financing Terhadap Profitabilitas.

Dokumen yang terkait

ANALISIS PENGARUH NON PERFORMING FINANCING PEMBIAYAAN MURABAHAH, MUDHARABAH DAN MUSYARAKAH TERHADAP PROFITABILITAS PADA BANK UMUM SYARIAH

0 5 96

Analisis Pengaruh Non Performing Financing Pembiayaan Murabahah, Mudharabah dan Musyarakah Terhadap Profitabilitas pada Bank Umum Syariah

0 12 7

pengaruh penyaluran pembiayaan mudharabah,pembiayaan musyarakah,pembiayaan murabahah,dan non performing financing (npf) terhadap kinerja bank pembiayaan rakyat syariah di Indonesia periode januari 2010-maret 2015

0 7 122

Analisis Kinerja Keuangan Bank Tabungan Negara Syariah Cabang Jakarta Harmoni Pada Produk Pembiayaan Perumahan (Property) Di Jakarta

1 3 85

ANALISIS PENCEGAHAN DAN PENANGANAN NON PERFORMING FINANCING (NPF) DALAM PEMBIAYAAN AKAD MURABAHAH (Studi kasus pada Bank Pembiayaan Rakyat Syariah Mitra Cahaya Indonesia dan Bank Pembiayaan Rakyat Syariah Bangun Drajad Warga)

0 4 110

Analisis Perbandingan Praktik Pembiayaan Pemilikan Rumah Melalui Akad Murabahah dan Akad Musyarakah Mutanaqisah Ditinjau Dari Prinsip-Prinsip Perbankan Syariah.

1 1 2

KEWASPADAAN BANK DALAM PEMILIHAN AKAD PEMBIAYAAN KEPEMILIKAN RUMAH VIGILANCE BANK FINANCING IN SELECTING AKAD HOME OWNERSHIP

0 1 14

PENGARUH PEMBIAYAAN MUDARABAH, PEMBIAYAAN MUSYARAKAH, PEMBIAYAAN MURABAHAH DAN RASIO NON PERFORMING FINANCING TERHADAP PROFITABILITAS PADA BANK UMUM SYARIAH - Perbanas Institutional Repository

0 0 15

STUDI KOMPARASI AKAD IMBT DAN AKAD MURABAHAH DALAM PEMBIAYAAN KEPEMILIKAN RUMAH

1 6 19

ANALISIS PEMBIAYAAN KREDIT PEMILIKAN RUMAH DENGAN AKAD MURABAHAH PADA PT. BANK SYARIAH MANDIRI KANTOR CABANG PALEMBANG -

0 5 105