Perbandingan Persona Pertama BI dan BA Persona Kedua BI Persona Kedua BA

‘najlisu fi bahwi al-‘amâmi’ 82 مﺎ ا ﺎ “ Salam sejahtera untuk kita semua” data 78 ‘as-salâmu ‘alainâ’ 83 ﺎ ارﻮ ﺮ نأ “Kita bisa melihat perkembangn dunia” data 89 ‘nasta ṭî’u an-nanẓara taṭawwura al-‘alami’ Data di atas merupakan persona pertama jamak BA. Kosakata pada kalimat 77 dan 76 dalam BA yang direalisasikan dengan kosakata [najlisu] ‘kami duduk’ merupakan dhomir mustatir, atau kata ganti yang tersimpan dalam kosakata asli [jalasa-yajlisu], sedangkan kosakata [u Īunina] ‘telinga kami’ merupakan dhomir munfasil atau kata ganti yang terdapatbersambung dengan kosakata dasar [u Īunun]. Selain itu, terdapat juga kosakata persona jamak dengan bentuk kita. Kosakata pada kalimat 78 dan 79 merupakan kata ganti pertama jamak yang menggunakan kosakata [‘alainâ] dan [nastami’u] ‘kita semua’ dan ‘kita melihat’. Bentuk kosakata jamak bermakna kami dan kita dalam BA tidak ada perbedaan, yaitu sama-sama menggunakan dhomir munfasil dan dhomir mustatir.

4.3.3 Perbandingan Persona Pertama BI dan BA

Setelah diketahui bentuk kosakata persona pertama dalam BI dan BA yang telah dipaparkan di atas, maka perbandingan persona pertama dalam BI dan BA adalah sebagai berikut ini. Tabel 11. Perbandingan Kosakata Persona Pertama BI dan BA Deskripsi BI Kalimat BI Kalimat BA Deskripsi BA saya, aku ku- dan – ku Saya dan teman- teman tinggal di sini. Yang kulihat adalah empat sosok sedang berdiri. Saudara-saudaraku yang sedang salah. Saya membagi mereka sesuai tempat operasinya. ﺎ أ ﺎ ه نﻮ ﻜ ءﺎ ﺪ ﻷاو ‘anâ maqbû ḍun arba’a marrâtin’ ار ماﻮ ﺔ رأ ‘raaitu arba’ata quwwâmin’ اﻮ إ ا ‘khwânî al- mukh ṭi’îna’ ﻬ أ ﻬ نﺎﻜ ‘aqassimuhum bi ḥasabi makâni ‘amalihim’ [anâ], [- tu], [ya’],dan [alif] kami, kita Kami duduk di beranda depan. Kita bisa melihat perkembangn dunia. Salam sejahtera untuk kita semua. ﺲﻠْﺠﻧ ﻰِﻓ ِﻮْﻬَﺑ ِمﺎَﻣَﻷا ‘najlisu fi bahwi al- ‘amâmi’ ﺎ ارﻮ ﺮ نأ ‘nasta ṭî’u an-nanẓara ta ṭawwura al-‘alami’ مﺎ ا ﺎ [na ḥnu] ‘as-salâmu ‘alainâ’

4.3.4 Persona Kedua BI

Persona kedua merupakan kata ganti yang digunakan untuk orang yang sedang diajak bicara. Bentuk kosakata persona kedua dalam BI adalah sebagaimana berikut ini. 84 Nama kamu siapa? data 93 85 Sekarang kamu berpikir. data 94 86 Kalian sudah melakukan salah satu dari prinsip manajemen.data 91 87 Kalian merupakan mahasiswa yang rajin. data 116 Kosakata di atas adalah bentuk kosakata persona kedua dalam BI meliputi kamu dan kalian. Dalam BI kosakata kamu merupakan persona kedua tunggal yang digunakan dalam BI selain sapaan Anda. Bentuk kosakata persona kedua tunggal dalam BI seperti yang dipaparkan di atas, yaitu terpisah dengan unsur yang lain. Selain itu, kalian juga merupakan kosakata persona kedua dalam BI yang digunakan untuk menyatakan orang yang diajak bicara, tetapi jumlahnya lebih dari dua atau banyak. Bentuk kosakata tersebut seperti kosakata persona kedua tunggal yaitu terpisah dengan unsur yang lain.

4.3.5 Persona Kedua BA

Persona kedua merupakan kata ganti yang digunakan untuk orang yang sedang diajak bicara. Bentuk kosakata persona kedua dalam BA adalah sebagaimana berikut ini. 88 ﺎ ﻚ ا “Nama kamu siapa?” data 93 ‘mâ ismuka’ 89 ﺮﻜ نﻷا “Sekarang kamu berpikir” data 94 ‘tatafakkara al-‘ana’ 90 أ يراد ا ئدﺎ اﻮ “Kalian sudah melakukan salah satu dari prinsip manajemen” data 91 ‘antum ‘amilû mabâdi’a al-‘idâriya’ 91 أ نﻮ نﻮ ﺎ “Kalian merupakan mahasiswa yang rajin” data 116 ‘antum ṭâlibûna nasyîṭûna’ Kosakata di atas adalah bentuk kosakata persona kedua dalam BA meliputi kamu [anta] dan kalian [antum]. Dalam BA kosakata [anta] direalisasikan dengan dhomir [kaf] dan [ta’] di akhir dan di awal kata. Bentuk tersebut dalam BA, apabila di akhir disebut dhomir muttasil, sedangkan apabila di awal atau masuk pada kosakata yang mengiringinya disebut dhomir mustatir dan bisa berubah sesuai pelakunya. Selain itu, [antum] juga merupakan kosakata persona kedua dalam BA yang digunakan untuk menyatakan orang yang diajak bicara, tetapi jumlahnya lebih dari dua atau banyak. Bentuk kosakata tersebut yaitu terpisah dengan unsur yang lain.

4.3.6 Perbandingan Persona Kedua BI dan BA