Proses Pemotongan Penyambungan Proses Pembuatan Manufacturing Process

Gambar 4.3 Lemari Pengering

4.2. Proses Pembuatan Manufacturing Process

Dalam proses model alat pengering pakaian ini perlu diperhatikan beberapa hal yang meliputi ketelitian ukuran, pemotongan bahan, penyambungan, dan proses pemasangan, hal ini perlu diperhatikan agar hasilnya sesuai dengan yang diharapkan dirancang. Dalam proses pembuatan model pengering pakaian ada beberapa tahapan diantaranya adalah:

4.2.1. Proses Pemotongan

Proses pemotongan dilakukan dengan mengunakan beberapa alat pemotong diantaranya: gergaji besi, alat pemotong plat, gergaji kayu, dan beberapa alat tambahan seperti kikir, gerinda tangan, mesin bor. Universitas Sumatera Utara 1 Pemotongan bahan untuk rangka utama Bahan yang digunakan untuk pembuatan rangka utama adalah baja profil siku dengan ukuran 30 mm x 30 mm. 2 Pemotongan bahan untuk rangka pintu Bahan yang digunakan untuk rangka pintu adalah baja profil siku ukuran 20 mm x 20 mm. 3 Pemotongan bahan untuk dinding penutup Bahan yang digunakan untuk pembuatan dinding penutup adalah pelat besi ukuran tebal 2 mm. 4 Pelubangan dinding penutup dalam Bahan yang digunakan untuk pelubangan dinding penutup dalam adalah pelat aluminium foil ukuran 1 mm. 5 Pemotongan bahan untuk dinding pintu Bahan yang digunakan untuk dinding pintu adalah acrylic dengan tebal 2 mm. 6 Pemotongan bahan untuk dudukan pakaian yang dikeringkan Bahan yang digunakan untuk dudukan pakaian yang dikeringkan adalah besi hollow dengan ukuran 25 mm x 30 mm.

4.2.2. Penyambungan

Proses penyambungan dalam pembuatan alat pengering pakaian adalah menggunakan las busur listrik dan menggunakan paku rivet. 1 Penyambungan rangka utama Proses penyambungan rangka utama dengan menggunakan las busur listrik. 2 Penyambungan rangka atap dan penutup atap Penyambungan rangka atap ke rangka utama menggunakan las busur listrik, dan penyambungan atap ke rangka atap menggunakan las busur listrik. 3 Penyambungan rangka tempat dudukan pakaian Penyambungan rangka tempat dudukan pakaian ke rangka utama menggunakan las busur listrik. 4 Penyambungan rangka pintu Penyambungan rangka pintu menggunakan las busur listrik Universitas Sumatera Utara 5 Penyambungan tempat dudukan roda pada ke empat kaki penyangga alat pengering Penyambungan tempat dudukan roda pada kaki-kaki penyangga alat pengering menggunakan las busur listrik

4.2.3. Pemasangan