Kadar Glukosa Darah TINJAUAN PUSTAKA

20

H. Hipotesis

Hipotesis alternatife dari penelitian ini adalah : 1 Ada hubungan antara konsumsi karbohidrat dengan kadar glukosa darah pada penderita Diabetes melitus. 2 Ada hubungan antara konsumsi kolesterol dengan kadar glukosa darah pada penderita Diabetes melitus. 21

BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis Penelitian dan Rancangan Penelitian

Jenis penelitian ini adalah observasi, yaitu peneliti melakukan pengamatan pada subyek penelitian dalam kurun waktu tertentu dengan melakukan pendekatan cross sectional. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan konsumsi karbohidrat dan kolesterol terhadap glukosa darah pada pasien Diabetes melitus rawat jalan di RSUD Dr.Moewardi Surakarta.

B. Waktu dan Tempat Penelitian

1. Waktu

Proses pembuatan proposal dilaksanakan bulan November 2014. Proses perijinan tempat untuk melaksanakan penelitian atau pengambilan data dilaksanakan bulan Juni 2015. Sedangkan proses pengambilan data dilaksanakan bulan juli sampai agustus 2015. 2. Tempat Penelitian dilaksanakan di RSUD Dr. Moewardi Surakarta, dengan alasan: a. RSUD Dr. Moewardi merupakan salah satu rumah sakit rujukan daerah, sehingga di harapkan sampel yang akan didapatkan bisa mewakili populasi daerah karesidenan Surakarta. 22 b. RSUD Dr. Moewardi Surakarta merupakan rumah sakit pendidikan kelas A sehingga lebih kondusif untuk peneliti menjalankan proses penelitian.

C. Populasi dan Subyek Penelitian

1. Populasi Populasi penelitian ini adalah semua pasien yang terdiagnosis Diabetes melitus tipe 2 rawat jalan di RSUD Dr. Moewardi Surakarta. a. Kriteria Inklusi 1 Penderita Diabetes Melitus yang bersedia menjadi responden 2 Penderita Diabetes Melitus yang memiliki data kadar glukosa darah. 3 Dapat berkomunikasi verbal dengan baik dan dapat melihat. b. Kriteria Eksklusi 1 Penderita Diabetes Melitus yang mengalami gangguan dengan berkomunikasi. 2 Selama pengambilan data, subyek penelitian pindah alamat. 3 Selama pengambilan data, subyek penelitian meninggal dunia. 23 2. Subyek a. Jumlah subyek Perhitungan besar subyek menggunakan rumus menurut Lameslow1997 sebagai berikut: = 50,03 dibulatkan menjadi 50 Untuk mengantisipasi kehilangan responden selama penelitian, maka ada tambahan 10 dari subyek 10 + 50 = 5 menjadi 55 orang. Keterangan : n : perkiraan jumlah besar subyek q : 1 -p Z1- �2 : Statistik Z misalnya Z= 1,96 untuk =0,05 d : delta, presisi absolute atau margin of eror yang diinginkan dikedua sisi proporsi misal + I – 5 p : perkiraan proporsi

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN ANTARA KONSUMSI KARBOHIDRAT DAN SERAT DENGAN KADAR GLUKOSA DARAH

1 10 23

HUBUNGAN ASUPAN KARBOHIDRAT TERHADAP KADAR TRIGLISERIDA PADA PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE II Hubungan Asupan Karbohidrat Terhadap Kadar Trigliserida Pada Penderita Diabetes Melitus Tipe II Rawat Jalan Di RSUD Sukoharjo.

0 5 15

HUBUNGAN ANTARA KONSUMSI KARBOHIDRAT DAN KOLESTEROL TERHADAP KADAR GLUKOSA DARAH PADA PENDERITA DIABETES Hubungan Antara Konsumsi Karbohidrat Dan Kolesterol Terhadap Kadar Glukosa Darah Pada Penderita Diabetes Melitus Tipe II Rawat Jalan Di RSUD Dr.Moewa

0 2 8

HUBUNGAN ANTARA KONSUMSI KARBOHIDRAT DAN KOLESTEROL TERHADAP KADAR GLUKOSA DARAH PADA PENDERITA DIABETES Hubungan Antara Konsumsi Karbohidrat Dan Kolesterol Terhadap Kadar Glukosa Darah Pada Penderita Diabetes Melitus Tipe II Rawat Jalan Di RSUD Dr.Moewa

0 3 19

BAB 1 Hubungan Antara Konsumsi Karbohidrat Dan Kolesterol Terhadap Kadar Glukosa Darah Pada Penderita Diabetes Melitus Tipe II Rawat Jalan Di RSUD Dr.Moewardi.

0 2 7

HUBUNGAN ANTARA KONSUMSI KARBOHIDRAT DAN KOLESTEROL TERHADAP KADAR GLUKOSA DARAH PADA PENDERITA DIABETES Hubungan Antara Konsumsi Karbohidrat Dan Kolesterol Terhadap Kadar Glukosa Darah Pada Penderita Diabetes Melitus Tipe Ii Rawat Jalan Di Rsud Dr.Moewa

0 2 8

HUBUNGAN ANTARA KONSUMSI KARBOHIDRAT DAN KOLESTEROL TERHADAP KADAR GLUKOSA DARAH PADA PENDERITA DIABETES Hubungan Antara Konsumsi Karbohidrat Dan Kolesterol Terhadap Kadar Glukosa Darah Pada Penderita Diabetes Melitus Tipe Ii Rawat Jalan Di Rsud Dr.Moewa

0 3 19

LAMPIRAN 1 Hubungan Antara Konsumsi Karbohidrat Dan Kolesterol Terhadap Kadar Glukosa Darah Pada Penderita Diabetes Melitus Tipe Ii Rawat Jalan Di Rsud Dr.Moewardi.

0 2 18

HUBUNGAN ANTARA KUALITAS TIDUR DENGAN KADAR GLUKOSA DARAH PADA PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE 2 Hubungan Antara Kualitas Tidur Dengan Kadar Glukosa Darah Pada Penderita Diabetes Melitus Tipe 2 Di RSUD Dr. Moewardi.

0 2 15

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN, ASUPAN KARBOHIDRAT DAN SERAT DENGAN PENGENDALIAN KADAR GLUKOSA DARAH PADA PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE II RAWAT JALAN DI RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA.

0 0 6