Identifikasi Masalah Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

B. Identifikasi Masalah

Berdasarkan uraian latar belakang masalah di atas, identifikasi masalah dalam penelitian ini sebagai berikut. 1 kemampuan pemahaman siswa terhadap suatu bacaan masih rendah; 2 kejenuhan yang dialami siswa akibat metode pembelajaran yang kurang variatif; dan 3 rendahnya minat membaca yang dimiliki oleh siswa.

C. Rumusan Masalah

Berdasarkan identifikasi masalah di atas, rumusan masalah dalam penelitian ini sebagai berikut. 1 bagaimanakahprofil pembelajaran membaca pemahaman teks cerita anak pada siswa kelas VII SMP Negeri 29 Bandung sebelum menggunakan metode PQ4R?; 2 bagaimanakah proses pelaksanaan pembelajaran membaca pemahaman teks cerita anak menggunakan metode PQ4R di kelas eksperimen?; 3 bagaimanakah kemampuan siswa dalam membaca pemahaman teks cerita anak sebelum dan sesudah menggunakan metode PQ4R di kelas eksperimen dan menggunakan metode terlangsung di kelas kontrol?; dan 4 adakah perbedaan yang signifikan antara kemampuan siswa dalam membaca pemahaman teks cerita anak di kelas eksperimen dan kelas kontrol?

D. Tujuan Penelitian

Berdasarkan rumusan masalah diatas, tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: 1 profil pembelajaran membaca pemahaman teks cerita anak pada siswa kelas VII SMP Negeri 29 Bandung sebelum menggunakan metode PQ4R; 2 proses pelaksanaan pembelajaran membaca pemahaman teks cerita anak menggunakan metode PQ4R di kelas eksperimen; 3 kemampuan siswa dalam membaca pemahaman teks cerita anak sebelum dan sesudah menggunakan metode PQ4R di kelas eksperimen dan menggunakan metode terlangsung di kelas kontrol; dan 4 perbedaanantara kemampuan siswa dalam membaca pemahaman teks cerita anak di kelas eksperimen dan kelas kontrol.

E. Manfaat Penelitian

Secara umum diharapkan penelitian ini bermanfaat untuk para pendidik dalam mengajarkan pembelajaran membaca di sekolah.Secara khusus manfaat penelitian ini adalah sebagai berikut. 1 Bagi Siswa Dengan digunakannya metode PQ4R dalam pembelajaran membaca pemahaman teks cerita anak diharapkan pemahaman siswa dalam membaca sebuah teks cerita anak dapat meningkat.Kemampuan dan minat baca siswa pun semakin meningkat sehingga ketertarikan siswa untuk membaca pun terus meningkat. 2 Bagi Guru Diharapkan dengan diadakannya penelitian mengenai metode PQ4R bagi pembelajaran membaca pemahaman teks cerita anak dapat mejadi masukan yang baik bagi para pengajar dalam mengajarkan pembelajaran membaca di sekolah agar lebih efektif dan efisien dengan menggunakan metode PQ4R yang peneliti tawarkan. 3 Bagi Peneliti Penelitian ini diharapkan dapat memberikan pengetahuan mengenai suatu metode dalam pembelajaran bahasa Indonesia yang dapat dikembangkan dalam pembelajaran membaca pemahaman teks cerita anak. Selain itu dengan diadakannya penelitian ini diharapkan dapat memberikan pengalaman ketika berpraktik melakukan kegiatan pembelajaran di kelas. 4 Bagi Pembaca Penelitian ini dapat menambah wawasan dan pengetahuan para pembaca mengenai metode PQ4R yang dapat diterapkan pada pembelajaran membaca pemahaman teks cerita anak.

F. Struktur Organisasi Skripsi

Dokumen yang terkait

EFEKTIVITAS PENERAPAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE MODIFIED JIGSAW UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN REPRESENTASI MATEMATIS SISWA (Studi pada Siswa Berkemampuan Awal Tinggi Kelas VII SMP Negeri 29 Bandarlampung Semester Genap Tahun Pelajaran 2011/2012)

0 9 62

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TGT TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA (Studi pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 1 Pagelaran Semester Genap Tahun Pelajaran 2011/2012)

0 3 48

EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW DITINJAU DARI KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA (Studi pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 23 Bandarlampung Semester Genap Tahun Ajaran 2011/2012)

0 7 53

EFEKTIVITAS PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TGT DITINJAU DARI PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA (Studi pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 22 Bandar Lampung Semester Genap Tahun Pelajaran 2012/2013)

0 9 54

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA (Studi pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 20 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2012/2013)

1 12 36

ANALISIS KESALAHAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL URAIAN BERBENTUK SOAL CERITA PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA (Studi pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 20 Bandar Lampung Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2013/2014)

2 26 186

EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TGT DITINJAU DARI PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA (Studi pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 8 Bandarlampung Tahun Pelajaran 2013-2014)

0 11 59

PENINGKATAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN PENDEKATAN REALISTIK (Studi pada Siswa Kelas VII Semester Genap SMP Negeri 01 Pagelaran Tahun Ajaran 2014/1015)

3 19 59

PENGARUH ACTIVE LEARNING UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI PENGELOLAAN LINGKUGAN (Studi Kuasi Eksperimen pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 2 Talangpadang Semester Genap Tahun Pelajaran 2014/2015)

0 8 56

PENERAPAN METODE DEMONSTRASI BERBASIS MEDIA CERITA LUCU BERGAMBAR DALAM PEMBELAJARAN MENULIS TEKS ANEKDOT PADA SISWA

0 1 6