Pemberian Kredit X Perkembangan UKM Y

Tabel 4.3 karakteristik responden berdasarkan tingkat pendidikan yang diteliti, yakni responden SMU sebesar 20,00, SMU sebesar 60,00, dan Sarjana S1 sebesar 20,00.

4.2.4 Analisis Deskriptif Variabel Penelitian

1. Pemberian Kredit X

Tabel 4.4 Distribusi Pendapat Responden Pemberian Kredit X Item Pertanyaan STS TS R S SS Total F F F F F F 1 2 2,8 20 28,6 48 68,6 70 100,0 2 22 31,4 48 68,6 70 100,0 3 22 31,4 48 68,6 70 100,0 4 31 44,3 39 55,7 70 100,0 a. Kredit yang diberikan sangat berguna untuk perkembangan usaha, yaitu tidak ada yang menyatakan sangat tidak setuju dan tidak setuju, ragu - ragu sebesar 2,8 , setuju sebesar 28,6, dan sangat setuju sebesar 68,6. b. Saya dapat menggunakan dana dari kredit yang diberikan untuk membeli peralatan agar menjadi lebih lengkap, sehingga dapat mempermudah dan mempercepat proses produksi, yaitu tidak ada yang menyatakan sangat tidak setuju tidak setuju dan ragu - ragu, setuju 31,4 dan sangat setuju sebesar 68,6. c. Jangka waktu pinjaman yang diberikan tergolong lama sehingga meringankan pembayaran cicilan yaitu tidak ada yang menyatakan sangat tidak setuju, tidak setuju dan ragu - ragu , setuju 31,4 dan sangat setuju sebesar 68,6. Universitas Sumatera Utara d. Bunga yang ditawarkan tergolong rendah dan dapat dijangkau, yaitu tidak ada yang menyatakan sangat tidak setuju, tidak setuju dan ragu - ragu, setuju 44,3 dan sangat setuju sebesar 55,7.

2. Perkembangan UKM Y

Tabel 4.5 Distribusi Pendapat Responden Perkembangan UKM Y Item Pertanyaan STS TS R S SS Total F F F F F F 1 22 31,4 48 68,6 70 100,0 2 2 2,8 31 44,3 37 52,9 70 100,0 3 2 2,8 31 44,3 37 52,9 70 100,0 4 8 11,4 6 8,6 56 80,0 70 100,0 a. Terjadi peningkatan perputaran modal kerja setelah mendapatkan kredit, tidak ada yang menyatakan sangat tidak setuju, tidak setuju dan ragu - ragu , 31,4 setuju dan sangat setuju sebesar 68,6. b. Setelah menerima kredit terjadi peningkatan laba usaha, tidak ada yang menyatakan sangat tidak setuju dan tidak setuju, 2,8 ragu - ragu, 44,3 setuju dan sangat setuju sebesar 52,9 c. Penjualan usaha saya semakin meningkat karena adanya tambahan modal dari kredit melalui program PKBL, tidak ada yang menyatakan sangat tidak setuju dan tidak setuju, 2,8 ragu - ragu, 44,3 setuju dan sangat setuju sebesar 52,9. d. Dengan adanya kredit pada program PKBL meningkatkan produksi usaha saya, tidak ada yang menyatakan sangat tidak setuju dan tidak setuju, 11,4 ragu - ragu, 8,6 setuju dan sangat setuju sebesar 80. Universitas Sumatera Utara

4.2.5 Analisis Regresi Linear Sederhana

Dokumen yang terkait

Analisis Sistem Pemberian Kredit Terhadap Pengembangan Usaha Kecil Di Medan Pada Program Kemitraan Dan Bina Lingkungan (pkbl) PT. Perkebunan Nusantara III (persero)

0 40 89

Pelaksanaan Perjanjian Pinjaman Dana Program Kemitraan Antara PT. Pelabuhan Indonesia I (Persero) Cabang Belawan Dengan Mitra Binaannya

5 56 146

Peran Program Kemitraan Dan Bina Lingkungan PT. Pertamina (Persero) Medan Dalam Pengembangan Usaha Kecil Dan Menengah (UKM) (Studi Pada Mitra Binaan Pkbl PT. Pertamina (Persero) Medan)

7 120 111

Pengaruh Pengalokasian Kredit Terhadap Pengembangan Usaha Kecil Pada Program Kemitraan Dan Bina Lingkungan (PKBL) PT. Bank Mandiri Kantor WilayaH I Medan

0 36 92

Pengaruh Pengalokasian Kredit Terhadap Peningkatan Pendapatan Usaha Kecil Pada Program Kemitraan Dan Bina Lingkungan (PKBL) Bank X Sentra Kredit Kecil Polonia Medan

2 40 87

Pengaruh Pemberian Kredit Terhadap Perkembangan Usaha Kecil Dan Menengah Pada Program Kemitraan Dan Bina Lingkungan (PKBL) PT.PERTAMINA (PERSERO) Unit Pemasaran I Medan

5 82 63

Pengaruh Pemberian Kredit Terhadap Pengembangan Usaha Kecil Pada Program Kemitraan Dan Bina Lingkungan (PKBL) PT. Angkasa Pura II Polonia Medan

0 26 90

PELAKSANAAN PERJANJIAN KREDIT TERHADAP KEBERHASILAN PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN (PKBL) OLEH PT. (PERSERO) PELABUHAN INDONESIA I CABANG SELAT PANJANG.

0 0 10

I. IDENTITAS RESPONDEN - Analisis Sistem Pemberian Kredit Terhadap Pengembangan Usaha Kecil Di Medan Pada Program Kemitraan Dan Bina Lingkungan (pkbl) PT. Perkebunan Nusantara III (persero)

0 0 14

Analisis Sistem Pemberian Kredit Terhadap Pengembangan Usaha Kecil Di Medan Pada Program Kemitraan Dan Bina Lingkungan (pkbl) PT. Perkebunan Nusantara III (persero)

0 0 10