Kerangka Konseptual Hipotesis TINJAUAN PUSTAKA

2.6 Kerangka Konseptual

Kerangka konseptual merupakan sintesa tentang hubungan antar variabel yang disusun dari berbagai teori yang telah dideskripsikan tersebut, selanjutnya dianalisis secara kritis dan sistematis, sehingga menghasilkan sintesa tentang hubungan antar variabel yang diteliti. Sintesa tentang hubungan variabel tersebut, selanjutnya digunakan untuk merumuskan hipotesa. Sugiyono, 2004:49. Variabel-variabel yang diterapkan dalam kajian ini telah dimodifikasi dengan tambahan seperlunya, sesuai dengan kondisi di lapangan. Adapun kerangka konseptual untuk penelitian ini dapat dilihat di bawah ini, yang selanjutnya akan menjadi acuan untuk melakukan penelitian. Adapun kerangka konseptual pada penelitian ini dapat dilihat pada gambar dibawah ini. Gambar 2.1 Kerangka Konseptual

2.7 Hipotesis

Hipotesis pada penelitian ini adalah pemberian kredit berpengaruh terhadap perkembangan usaaha kecil dan menengah pada program kemitraan dan bina lingkungan PKBL pada PT. Persero Pelabuhan Indonesia I Cabang Belawan. Pemberian Kredit X Perkembangan Usaha Kecil dan Menengah Y Universitas Sumatera Utara

BAB III METODE PENELITIAN

3.1 Jenis Penelitian

Jenis penelitian ini adalah penelitian asosiatif. Penelitian asosiatif adalah penelitian yang menghubungkan dua variabel atau lebih. Ginting et al. 2008:57.

3.2 Tempat dan Waktu Penelitian

Penelitian ini dilakukan di PT. Pelabuhan Indonesia I Cabang Belawan yang beralamat di Jl. Sumatera No. 1 Belawan, Sumatera Utara dan Usaha Kecil dan Menengah yang menjadi mitra binaan PT. Pelabuhan Indonesia I Cabang Belawan. Penelitian ini dilakukan dari bulan Januari 2012 sampai dengan bulan Juni 2012.

3.3 Batasan Operasional

Batasan Operasional pada penelitian ini adalah : 1. Usaha kecil mitra binaan yang masih aktif pada PT. Pelabuhan Indonesia I cabang Belawan. 2. Pemberian Kredit pada program PKBL yang diberikan PT. Persero Pelabuhan Indonesia I Cabang Belawan

3.4 Definisi Operasional

1. Variabel bebas X Variabel bebas dalam penelitian ini adalah pemberian kredit. Pemberian kredit adalah pemberian prestasi misalnya uang, barang dengan balas prestasi, kontraprestasi yang akan terjadi pada waktu yang akan datang . Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Analisis Sistem Pemberian Kredit Terhadap Pengembangan Usaha Kecil Di Medan Pada Program Kemitraan Dan Bina Lingkungan (pkbl) PT. Perkebunan Nusantara III (persero)

0 40 89

Pelaksanaan Perjanjian Pinjaman Dana Program Kemitraan Antara PT. Pelabuhan Indonesia I (Persero) Cabang Belawan Dengan Mitra Binaannya

5 56 146

Peran Program Kemitraan Dan Bina Lingkungan PT. Pertamina (Persero) Medan Dalam Pengembangan Usaha Kecil Dan Menengah (UKM) (Studi Pada Mitra Binaan Pkbl PT. Pertamina (Persero) Medan)

7 120 111

Pengaruh Pengalokasian Kredit Terhadap Pengembangan Usaha Kecil Pada Program Kemitraan Dan Bina Lingkungan (PKBL) PT. Bank Mandiri Kantor WilayaH I Medan

0 36 92

Pengaruh Pengalokasian Kredit Terhadap Peningkatan Pendapatan Usaha Kecil Pada Program Kemitraan Dan Bina Lingkungan (PKBL) Bank X Sentra Kredit Kecil Polonia Medan

2 40 87

Pengaruh Pemberian Kredit Terhadap Perkembangan Usaha Kecil Dan Menengah Pada Program Kemitraan Dan Bina Lingkungan (PKBL) PT.PERTAMINA (PERSERO) Unit Pemasaran I Medan

5 82 63

Pengaruh Pemberian Kredit Terhadap Pengembangan Usaha Kecil Pada Program Kemitraan Dan Bina Lingkungan (PKBL) PT. Angkasa Pura II Polonia Medan

0 26 90

PELAKSANAAN PERJANJIAN KREDIT TERHADAP KEBERHASILAN PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN (PKBL) OLEH PT. (PERSERO) PELABUHAN INDONESIA I CABANG SELAT PANJANG.

0 0 10

I. IDENTITAS RESPONDEN - Analisis Sistem Pemberian Kredit Terhadap Pengembangan Usaha Kecil Di Medan Pada Program Kemitraan Dan Bina Lingkungan (pkbl) PT. Perkebunan Nusantara III (persero)

0 0 14

Analisis Sistem Pemberian Kredit Terhadap Pengembangan Usaha Kecil Di Medan Pada Program Kemitraan Dan Bina Lingkungan (pkbl) PT. Perkebunan Nusantara III (persero)

0 0 10