AKURASI SISTEM FUZZY MATLAB

19

C. AKURASI SISTEM FUZZY

Parameter akurasi dan error digunakan untuk menguji sistem. Akurasi adalah ukuran ketepatan sistem dalam mengenali masukkan yang diberikan sehingga menghasilkan keluaran yang benar. Secara umum dapat dituliskan sebagai berikut: .. ………………………….9 Nithya, R dan Santhi, B, 2011. Error adalah tingkat kesalahan sistem dalam mengenali masukkan yang diberikan terhadap jumlah data secara keseluruhan. Secara umum dirumuskan sebagai berikut: …………………………………10 Sistem fuzzy yang terbentuk akan dihitung tingkat keakurasian dan nilai error, sistem fuzzy dengan tingkat keakurasian tinggi dan error kecil maka sistem fuzzy tersebut dapat digunakan untuk melakukan diagnosis kanker payudara Breast Cancer untuk data testing.

D. EKSTRAKSI GAMBAR

Menurut Gonzales 2009 ekstraksi gambar merupakan cara untuk memperoleh informasi yang terdapat dalam suatu gambar. Ekstraksi gambar merupakan salah satu bagian terpenting dari penelitian ini karena hasil dari ekstraksi ini yang akan digunakan sebagai input dalam sistem fuzzy yang akan dibangun. Menurut Anami 2009 banyak informasi yang dapat diperoleh dengan ektsraksi gambar, namun penelitian ini hanya akan menggunakan sepuluh 20 informasi dari ekstraksi. Adapun kesepuluh informasi yang diambil dari ekstraksi gambar adalah sebagai berikut Pradeep,2012:

1. Contrast

Contrast adalah perbedaan intensitas diantara pixel yang terang dan gelap. Rumus yang digunakan untuk mencari contrast adalah sebagai berikut: ∑ | | …………………………………. 11 Dimana merupakan pixel pada Sharma, 2013. 2. Correlation Correlation adalah ukuran tingkat abu-abu linear antara pixel pada posisi tertentu dengan pixel yang lain. Rumus untuk correlation dari suatu gambar adalah sebagai berikut: ∑ ∑ ……………………………… 12 Siew, dkk,1998

3. Energy

Energy merupakan nilai yang digunakan untuk menunjukkan pixel-pexel suatu gambar homogen. Nilai dari energy bisa bernilai negatif jika minimal dan bernilai positif jika maksimal. Rumus untuk energy sebagai berikut: ∑ ∑ ……………………………… 13 Pradeep,2012

4. Homogeneity

Homogeneity merupakan tekstur gambar yang memiliki rentang antara sampai . Homogeneity dengan nilai memiliki tekstur tinggi 21 sedangkan homogeneity dengan nilai menunjukkan gambar tersebut tidak memiliki tekstur. Rumus umum homogeneity untuk ekstraksi gambar sebagai berikut: ∑ ∑ …………………………………… 14 Pradeep,2012

5. Mean

Mean atau rata-rata dari nilai-nilai pixel yang ada pada gambar. Rumus umum mean untuk ekstraksi gambar dapat dihitung sebagai berikut: ∑ ∑ ……………………… 15 Pradeep, 2012 Dimana adalah nilai pixel pada titik dari gambar dengan ukuran .

6. Variance

Variance merupakann ukuran statistik yang digunakan untuk mengetahui tingkat keragamaan suatu pixel dalam gambar. Nilai variance pada ekstraksi gambar dengan menghitung kuadrat jarak disekitar pusat pixel. Rumus variance sebagai berikut: ∑ ∑ …………………………………… 16 Pradeep,2012

7. Standard Deviation

Standar deviation adalah perhitungan dari akar rata-rata atau mean dari nilai pixel keabuan . Standar Deviation dapat dirumuskan sebagai berikut: 22 √ ∑ ∑ ……………… 17 Pradeep,2012

8. Skewness

Skewness adalah tingkat asimmetri dari distribusi pixel di sekitar mean. Skewness adalah nilai dari karakteristik distribusi ukuran. Rumus umum untuk menghitung skewness sebagai berikut: ∑ ∑ ……………………… 18 Pradeep, 2012 Dimana adalah nilai pixel pada titik , dan adalah rata- ratamean dan standar deviation.

9. Kurtosis

Kurtosis merupakan ukuran dari tingkat distribusi normal dari yang tertinggi atau terendah Sharma, 2013. Rumus umum untuk menghitung kurtosis dalam ekstraksi gambar sebagai berikut: ∑ ∑ ………………………… 19 Dimana adalah nilai pixel pada titik , dan adalah rata- ratamean dan standar deviation.

10. Entropy

Entropy adalah ukuran dari variabel random. Informasi dari entropy adalah ukuran yang tidak terduga Pradeep,2012. Rumus untuk menghitung entropy adalah sebagai berikut: ∑ ∑ ………………………….…… 20 23

E. MATLAB

Matlab adalah singkatan dari Matrix Laboratory, Matlab merupakan bahasa pemrograman untuk melakukan komputasi teknis, visualisasi dan pemrograman. Pemrograman di Matlab sering digunakan untuk: 1. Pengembangan algoritma matematika dan komputasi. 2. Pensisteman, simulasi dan prototype. 3. Analisis, eksplorasi dan visualisai data. 4. Scientific dan engineering. 5. Penggembangan aplikasi berbasis grafik dan pembuatan Graphical User Interface GUI http:mathworks.com . Memulai program Graphic User Interface GUI pada Matlab terlebih dahulu diperkenalkan dengan Graphic User Interface Builder GUIDE. Sedangkan GUI merupakan tampilan grafis yang memudahkan pengguna berinteraksi dengan perintah teks. Dengan GUI, program yang dibuat menjadi lebih mudah digunakan oleh orang lain yang tidak mengetahui program MATLAB sekalipun. Penelitian skripsi ini akan menggunkana program GUI pada MATLAB untuk menghasilkan tampilan yang lebih baik dan lebih interaktif terhadap pengguna Paulus,2007. GUIDE merupakan sebuah Graphical User Interface GUI yang dibangun dengan objek grafis seperti tombal pressbutton, edit, text, axes, dan menu-menu lainnya pada. GUIDE matlab memiliki keunggulan seperti berikut: 1. Sangat cocok utuk aplikasi-aplikasi sains. 24 2. MATLAB mempunyai buit-in sendiri sehingga pengguna tidak perlu membuatnya sendiri. 3. Ukuran file fig-file dan m-file relative kecil. 4. Kemampuan grafisnya cukup handal dan tidak kalah dengan bahasa pemrograman yang lain. Desain sebauh figure dari GUI sangat beragam dengan fasilitas Uicontrol Control User Interface yang telah tersedia pada editor figure. Desain sebuah figure GUI dapat dilakukan dengan dua cara menuliskan langsung pada script M-file ataupun dengan menggunakan perintah GUIDE. Penggunaan GUI dengan menuliskan script pada m-file lebih sulit dalam menentukan lokasi dan ukuran sehingga langkah ini kurang praktis. Berikut ini adalah tampilan GUI dengan perintah GUIDE ditunjukkan Gambar 4. Gambar 4. Tampilan GUI

F. KANKER PAYUDARA BREAST CANCER