Teorema Nyquist Signal to Noise Ratio SNR Signal to Quantization Noise Ratio SQNR

31

2.3.4 Digital to Analog Converter DAC

Gambar 2.12 DAC sub-system konvensional Sumber : Watkinson,1994:54 Menurut Watkinson tujuan dari DAC adalah untuk mengambil data-data numerik dan memproduksi kembali gelombang yang terdapat pada data-data numerik tersebut. Gambar diatas menunjukkan elemen-elemen utama dari sebuah sub-sistem konvensional konversi.

2.3.5 Teorema Nyquist

Teorema Nyquist diciptakan Harry Nyquist seorang peneliti matematika. Teorema Nyquist adalah sebuah teorema yang digunakan untuk mendapatkan hasil sampling yang bagus, teorema ini menggunakan dua kali sampling rate lebih besar daripada frekuensi maksimum yang terkandung dalam sebuah sinyal, karena dalam proses pengambilan sampling, ketika sebuah 32 sinyal diambil sample kurang dari frekuensi aslinya maka, akan didapat dengan apa yang disebut alias, yaitu sebuah frekuensi yang lebih rendah dari frekuensi aslinya, sehingga akan menciptakan sample yang tidak bagus Nian, 2004:128. Berikut ini adalah rumusan dari teorema Nyquist. f alias = f sampling – f true for f true f sampling 2 x f true pengertian dari teorema diatas menunjukan frekuensi alias adalah frekuensi sampling dikurangi dengan frekuensi asli sehingga frekuensi sampling harus lebih besar dari frekuensi asli. Contoh : apabila frekuensi asli 5,5 kHz dan frekuensi sampling 8 Khz, maka frekuensi alias adalah 2,5 kHz.

2.3.6 Signal to Noise Ratio SNR

Signal to Noise Ratio SNR adalah rasio dari kekuatan sinyal terhadap noise Nian.2004: 131, sedanglkan noise menurut Watkinson adalah fluktuasi acak dari suara yang terdiri dari berbagai frekuensi, yang terdengar seperti ”desisan” Watkison,1994:129. Fungsi dari SNR adalah untuk menentukan kualitas dari sebuah sinyal. Rumus dari SNR adalah ssebagai berikut. SNR = 10 = 20 SNR mempunyai satuan desibels dB. Kekuatan atau power dari sebuah sinyal berbanding dengan voltase. Sebagai 33 contoh, apabila voltase Vsinyal sama dengan 10 kali dari noise, maka SNR adalah 20 x 10 = 20 dB. Berikut adalah tabel tentang macam-macam suara berdasarkan kekuatan sinyalnya dalam satuan desibel. Tabel 2.1 pengelompokan suara dalam desibel Sumber: Nian, 2004 : 132 Sound dB

2.3.7 Signal to Quantization Noise Ratio SQNR

Menurut Nian Signal to Quantization Noise Ratio SQNR adalah sebuah rasio dari pengukuran terhadap kuantisasi noise. Kuantisasi noise menurut Nian adalah selisih antara sinyal analog, pada waktu sampling tertentu, dan jumlah kuantisasi interval. Rumus untuk SQNR adalah . 34 SQNR = 20

2.3.8 Perbandingan Kualitas Suara