Pemilik Restoran Manager Restoran Kasir

Adapun tugas dan tangggung jawab dari struktur organisasi di atas adalah:

1. Pemilik Restoran

• Pemilik merupakan pemegang saham dari restoran sealigus pendiri sekaligus pendiri dari restoran. Pemilik menerima laporan keuangan dari manager secara periodik. Selain itu pemilik juga bertanggung jawab atas perkembangan restoran tersebut. • Pemilik juga mengontrol kerja dari manager dan manggaji manager. Pemilik juga bisa menambahkan modal bagi pengembangan restoran.

2. Manager Restoran

• Manager bertugas mengawasi kinerja pegawai lain restoran tersebut. Manager yang menangani keseluruhan operasional restoran sehari- hari. • Manager juga menyusun laporan keuangan secara periodik untuk dipertanggung jawabkan kepada pemilik restoran. Laporan keuangan tersebut terdiri dari kasir sedangkan laporan engeluaran diperoleh dari kepala bagian persediaan yang bertugas menyediakan bahan masakan dan pengeluaran lainnya yang yang digunakan dalam operasional restoran. Universitas Sumatera Utara • Manager juga bertugas menggaji para pegawai lainnya dan bertanggung jawab melakukan transaksi pembayaran dengan suplplier bahan makanan. 3. Kepala Koki • Kepala koki bertugas memanage koki-koki lainya. Kepala koki juga yang menerima daftar pemesanan pelanggan dari pelayan. • Kepala koki juga bertugas menghubungi bagian persediaan untuk disiapkan bahan- bahan apa saja yang diperlukan dalam pembuatan pesanan dari pelanggan. • Kepala koki juga mengontrol kualitas masakan dari koki-koki dan bertanggung jawab atas penambahan menu baru yang juga harus dengan persetujuan dari manager dan pemilik restoran. 4. Koki • Koki bertugas langsung didapur memasak pesanan dari pelanggan. Setiap koki memiliki keahlian masing-masing. Ada koki spesialisasi memasak burung goren, ada koki yang khusus memasak menu sayuran dan juga membuat segala jenis minuman. • Koki juga berhak memberi masukan kepada kepala koki mengenai penambahan menu baru. Universitas Sumatera Utara

5. Kasir

• Kasir bertugas menerima pembayaran dari pelanggan. Kasir juga harus membuat laporan keuangan harian untuk dilaporkan kepada manajer. Selain itu pembayaran terhadap pemesanan yang dilakukan pelanggan juga merupakan tanggung jawab dari kasir. 6. Kepala Pelayan • Kepala pelayan bertugas memastikan pekerjaan pelayan, cleaning service,dan tukang cuci piring telah dilaksanakan dengan baik. • Kepala pelayan juga melakukan survey kepada pelanggan apakah pelayanan yang diberikan telah memuaskan dan menampung kritika serta saran pelanggan yang kemudian akan dilaporkan kepada manager. 7. Pelayan • Pelayan bertugas melayani pelanggan secara langsung. Pelayan menunjukkan meja yang kososng atau meja yang telah dipesan sebelumnya. • Pelayan juga bertugas memberikan daftar menu ke pelanggan, menjelaskan menu bila diminta oleh pelanggan dan mencatat pemesanan oleh pelanggan. Universitas Sumatera Utara • Pelayan juga bertugas menghidangkan menu kepada pelanggan kemudian bertugas membersihkan meja setelah pelanggan menyantap hidangan • Pelayan juga membantu apabila pelanggan enggan pergi kekasir secara langsung dengan membwakan tagihan dan pembayarannya.

8. Tukang Cuci Piring