Data Subjek Penelitian Deskripsi Studi Awal dan Pra Tindakan Penelitian

54

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Data Subjek Penelitian

Subjek dari penelitian ini adalah siswa kelas XI SMA Muhammadiyah 1 Muntilan dengan skor kategori sedang dan rendah. Siswa laki-laki berjumlah 8 orang dan siswa perempuan berjumlah 21 orang, sehingga total berjumlah 29 orang. Dalam melakukan tindakan ini dibagi menjadi 3 kelompok. Pemilihan subjek berdasarkan hasil observasi, wawancara dengan guru pembimbing dan hasil pra-tindakan. Berikut ini adalah nama subjek tersebut : Tabel 7. Subjek Penelitian No Nama No Nama 1 BS 16 AF 2 AJ 17 IN 3 YS 18 FA 4 AH 19 DD 5 DA 20 AS 6 HS 21 RH 7 IA 22 MS 8 FF 23 AL 9 NA 24 OK 10 LI 25 MT 11 YA 26 CM 12 YI 27 BI 13 IY 28 RA 14 AN 29 AB 15 NN 55

B. Deskripsi Studi Awal dan Pra Tindakan Penelitian

Persiapan yang dilakukan sebelum tindakan adalah sebagai berikut : 1. Peneliti berdiskusi dengan guru BK terkait tindakan yang akan diberikan kepada siswa. 2. Peneliti dan guru BK menentukan jadwal pelaksanaan tindakan. 3. Melakukan pre-test dengan skala untuk menentukan subjek penelitian. Sebelum melaksanakan pemberian tindakan, terlebih dahulu peneliti dan guru BK telah melakukan observasi dan wawancara dan pra-tindakan sebagai studi awal terhadap kondisi siswa di kelas XI SMA Muhammadiyah 1 Muntilan. Kondisi awal sebelum diberi tindakan, terdapat sebagian siswa mempunyai kesadaran anti-bullying yang masih rendah. Hal ini dilihat dari hasil pra-tindakan tentang kesadaran anti-bullying yang dilakukan oleh peneliti, sebagaimana terangkum dalam tabel berikut ini: Tabel 8. Hasil Skala Pra-tindakan Tentang Kesadaran Anti-bullying No Nama Skor Kategori No Nama Skor Kategori 1 BS 93 Sedang 16 AF 66 Rendah 2 AJ 91 Sedang 17 IN 74 Sedang 3 YS 83 Sedang 18 FA 67 Rendah 4 AH 93 Sedang 19 DD 66 Rendah 5 DA 84 Sedang 20 AS 67 Rendah 6 HS 95 Sedang 21 RH 67 Rendah 7 IA 62 Rendah 22 MS 74 Sedang 8 FF 88 Sedang 23 AL 68 Sedang 9 NA 87 Sedang 24 OK 66 Rendah 10 LI 83 Sedang 25 MT 65 Rendah 11 YA 89 Sedang 26 CM 64 Rendah 12 YI 73 Sedang 27 BI 65 Rendah 13 IY 68 Sedang 28 RA 90 Sedang 14 AN 64 Rendah 29 AB 63 Rendah 15 NN 63 Rendah 56 Berdasarkan tabel di atas, dapat dilihat bahwa siswa di kelas XI SMA Muhammadiyah 1 Muntilan sebanyak 13 siswa 44,83 masih rendah dalam kesadaran anti-bullying dan 16 siswa 55,22 mempunyai kesadaran anti- bullying yang sedang. Hasil tersebut menunjukkan bahwa kesadaran anti- bullying siswa di kelas XI SMA Muhammadiyah 1 Muntilan masih sedang.

C. Deskripsi Hasil Pelaksanaan Tindakan 1. Siklus I

Dokumen yang terkait

MENINGKATKAN KOMUNIKASI ANTAR PRIBADI MELALUI BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK PERMAINAN KERJASAMA PADA SISWA KELAS XI MATEMATIKA DAN SAINS 2 DI SMA NEGERI 1 MUNTILAN

0 7 182

MENINGKATKAN KEPERCAYAAN DIRI DALAM BERSOSIALISASI MELALUI PENERAPAN LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK TEKNIK SOSIODRAMA PADA SISWA KELAS XI DI SMA NEGERI 1 SIABU TA. 2013/2014.

0 4 26

MENINGKATKAN KESADARAN KEAKRABAN DALAM KELUARGA MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK TEKNIK SOSIODRAMA PADA SISWA KELAS XI SMA NEGERI 1 TANJUNGTIRAM T.A. 2013-2014.

2 11 67

PENINGKATAN KARAKTER ANTI KORUPSI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI STRATEGI PROBLEM Peningkatan Karakter Anti Korupsi Belajar Matematika Melalui Strategi Problem Solving Bagi Siswa XI SMA Muhammadiyah 1 Surakarta 2012/2013.

0 1 17

PENDAHULUAN Peningkatan Karakter Anti Korupsi Belajar Matematika Melalui Strategi Problem Solving Bagi Siswa XI SMA Muhammadiyah 1 Surakarta 2012/2013.

0 1 7

PENINGKATAN KARAKTER ANTI KORUPSI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI STRATEGI PROBLEM SOLVING Peningkatan Karakter Anti Korupsi Belajar Matematika Melalui Strategi Problem Solving Bagi Siswa XI SMA Muhammadiyah 1 Surakarta 2012/2013.

0 2 12

PENINGKATAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI LISAN MELALUI TEKNIK SOSIODRAMA PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 3 BANJAREJO PURING KEBUMEN.

1 7 178

UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS BAHASA JERMAN PESERTA DIDIK KELAS XI IPA SMA N 1 MUNTILAN MAGELANG MELALUI KARTUN.

1 4 198

MENINGKATKAN RASA EMPATI SISWA MELALUI LAYANAN KONSELING KELOMPOK DENGAN TEKNIK SOSIODRAMA PADA SISWA KELAS XI IPS 3 SMA 2 KUDUS TAHUN AJARAN 2014/2015

0 0 6

HUBUNGAN ANTARA KESADARAN METAKOGNISI DENGAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN KIMIA KELAS XI SMA MUHAMMADIYAH 1 KETAPANG

0 0 11