Register Permohonan Kasasi Register Permohonan Peninjauan Kembali PK Register Surat Kuasa Khusus

68 j. Nomor halaman buku register lanjutan meneruskan nomor halaman sebelumnya. k. Kerapihan : 1 Bentuk tulisan sama. 2 Tulisan menggunakan tinta warna yang sama. 3 Tulisan mudah dibaca. 4 Tidak terdapat Tip Ex cara koreksi sesuai dengan ketentuan.

2.4. Register Permohonan Kasasi

a. Pencatatan nomor perkara sesuai dengan nomor perkara pada register gugatan nomor perkara awal. b. Pencatatan identitas pemohon kasasi sesuai dengan pihak prinsipal. c. Tertib pencatatan tanggalamar putusan pengadilan tingkat pertama. d. Tertib pencatatan tanggalamar putusan pengadilan tingkat banding. e. Tertib pencatatan tanggal pemberitahuan putusan pengadilan tingkat banding. f. Tertib pencatatan tanggal penerimaan memori kasasi. g. Tertib pengisian kolom-kolom lain pada buku register telah dilaksanakan sesuai dengan ketentuan. h. Setiap akhir tahun dibuat penutupan buku register yang ditandatangani oleh panitera dan diketahui oleh ketua pengadilan. i. Nomor halaman buku register lanjutan meneruskan nomor halaman sebelumnya. j. Kerapihan : 1 Bentuk tulisan sama. 2 Tulisan menggunakan tinta warna yang sama. 3 Tulisan mudah dibaca. 4 Tidak terdapat Tip Ex cara koreksi sesuai dengan ketentuan. 69

2.5. Register Permohonan Peninjauan Kembali PK

a. Tertib pencatatan tanggal permohonan peninjauan kembali. b. Pencatatan identitas pemohon peninjauan kembali sesuai dengan pihak prinsipal. c. Tertib pencatatan tanggalamar putusan : 1. Pengadilan tingkat pertama 2. Pengadilan tingkat banding 3. Mahkamah Agung MA. d. Tertib pengisian kolom-kolom lain pada buku register telah dilaksanakan sesuai dengan ketentuan. e. Setiap akhir tahun dibuat penutupan buku register yang ditandatangani oleh panitera dan diketahui oleh ketua pengadilan. f. Nomor halaman buku register lanjutan meneruskan nomor halaman sebelumnya. g. Kerapihan : 1 Bentuk tulisan sama. 2 Tulisan menggunakan tinta warna yang sama. 3 Tulisan mudah dibaca. 4 Tidak terdapat Tip Ex cara koreksi sesuai dengan ketentuan.

2.6. Register Surat Kuasa Khusus

a. Telah dibuat dan dikerjakan sesuai dengan ketentuan. b. Pengisian kolom pada register dilaksanakan sesuai dengan ketentuan. c. Setiap akhir tahun dibuat penutupan buku register yang ditandatangani oleh panitera dan diketahui oleh ketua pengadilan. d. Kerapihan : 1 Bentuk tulisan sama. 2 Tulisan menggunakan tinta warna yang sama. 70 3 Tulisan mudah dibaca. 4 Tidak terdapat Tip Ex cara koreksi sesuai dengan ketentuan.

2.7. Register Penyitaan Barang Tidak Bergerak