Perumusan Masalah Tujuan Penelitian

terhadap Akademisi Strata-1 S1 dan dosen dengan Strata-2 S2 dan profesi akuntansi Universitas Sumatera Utara.

1.2 Perumusan Masalah

Berdasarkan uraian dan latar belakang penelitian maka perumusan masalah yang akan dikaji dalam penelitian ini adalah: 1. Apakah terdapat perbedaan persepsi antara mahasiswa S1 dan dosen dengan mahasiswa S2 dan profesi akuntansi tentang akuntansi forensik tidak sama dengan audit forensik. 2. Apakah terdapat perbedaan persepsi antara S1 dan dosen dengan S2 dan profesi akuntansi tentang akuntansi forensik Sangat berperan terhadap sebuah peluang karir yang menjanjikan di masa yang akan datang. 3. Apakah terdapat perbedaan persepsi antara S1 dan dosen dengan S2 dan profesi akuntansi tentang akuntansi forensik sebagai alat untuk mempercepat pemberantasan korupsi dan penanggulangan tindak penipuan. 4. Apakah terdapat perbedaan persepsi antara S1 dan dosen dengan S2 dan Profesi akuntansi tentang akuntansi forensik dimasukkan ke dalam kurikulum pendidikan akuntansi. 5. Apakah terdapat perbedaan persepsi antara S1 dan dosen dengan S2 dan profesi akuntansi tentang ada hubungan akuntansi forensik dengan perkembangan ilmu akuntansi. 6. Apakah terdapat perbedaan persepsi antara S1 dan dosen dengan S2 dan profesi akuntansi tentang akuntansi forensik belum mendapat perhatian yang serius dari pihak perguruan tinggi.

1.3 Tujuan Penelitian

Berdasarkan rumusan masalah di atas, tujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Untuk memperoleh bukti empiris perbedaan persepsi antara S1 dan dosen dengan mahasiswa S2 dan profesi akuntansi tentang akuntansi forensik tidak sama dengan audit forensik. 2. Untuk memperoleh bukti empiris perbedaan persepsi antara S1 dan dosen dengan mahasiswa S2 dan profesi akuntansi tentang akuntansi forensik Sangat berperan terhadap sebuah peluang karir yang menjanjikan di masa yang akan datang. 3. Untuk memperoleh bukti empiris perbedaan persepsi antara S1 dan dosen dengan mahasiswa S2 dan profesi akuntansi tentang akuntansi forensik sebagai alat untuk mempercepat pemberantasan korupsi dan penanggulangan tindak penipuan. 4. Untuk memperoleh bukti empiris perbedaan persepsi antara S1 dan dosen dengan mahasiswa S2 dan profesi akuntansi tentang akuntansi forensik dimasukkan ke dalam kurikulum pendidikan akuntansi. 5. Untuk memperoleh bukti empiris perbedaan persepsi antara S1 dan dosen dengan mahasiswa S2 dan profesi akuntansi tentang ada hubungan akuntansi forensik dengan perkembangan ilmu akuntansi. 6. Untuk memperoleh bukti empiris perbedaan persepsi antara S1 dan dosen dengan mahasiswa S2 dan profesi akuntansi tentang akuntansi forensik belum mendapat perhatian yang serius dari pihak perguruan tinggi.

1.4 Manfaat Penelitian