Kerangka Konseptual Desain Penelitian Tempat dan Waktu Penelitian Populasi dan Sampel Penelitian Perkiraan Besar Sampel

2.5. Kerangka Konseptual

• Penyakit pada ibu • Usia kehamilan • Komplikasi kehamilan • Ibu hamil • Janin Transfusi plasenta Proses persalinan • Jumlah janin • Plasenta previa • Posisi bayi terhadap plasenta • Cara persalinan • Komplikasi persalinan • Perdarahan • Trauma lahir • Skor APGAR bayi Waktu pengikatan • Dini 15 detik • Tertunda 2 menit Pengikatan tali pusat Jumlah darah transfusi BAYI : • MCV • MCH • MCHC • RDW • Usia kehamilan • Saat pengambilan darah Ruang lingkup penelitian Gambar 2.1. Kerangka konseptual Susilowati : Pengaruh Waktu Pengikatan Tali Pusat Terhadap Indeks Eritrosit Bayi Baru Lahir, 2009 USU Repository © 2008 BAB 3. METODOLOGI

3.1. Desain Penelitian

Metode yang digunakan adalah uji klinis acak tersamar tunggal untuk menilai pengaruh waktu pengikatan tali pusat terhadap indeks eritrosit bayi baru lahir.

3.2. Tempat dan Waktu Penelitian

Penelitian dilakukan di RSUP. H. Adam Malik dan RSU Dr. Pirngadi Medan bekerjasama dengan Departemen Obstetri dan Ginekologi yang dilakukan pada bulan Maret sampai Juni 2009.

3.3. Populasi dan Sampel Penelitian

Populasi target adalah semua bayi yang lahir di Medan. Populasi terjangkau adalah populasi target yang lahir di RSUP.H. Adam Malik dan RSU. Dr. Pirngadi Medan selama periode penelitian. Sampel adalah populasi terjangkau yang memenuhi kriteria inklusi dan eksklusi.

3.4. Perkiraan Besar Sampel

Besar sampel dihitung dengan rumus uji hipotesis terhadap rerata dua populasi independen. 31 Z + Z S 2 X 1 – X 2 n 1 = n 2 = 2 Susilowati : Pengaruh Waktu Pengikatan Tali Pusat Terhadap Indeks Eritrosit Bayi Baru Lahir, 2009 USU Repository © 2008 14 1,96 + 0,842 0,7 2 0,5 = 2 n 1 = n 2 : besar sampel masing-masing kelompok. Z α = deviasi baku normal : 1,96 untuk = 0,05 Z β = power penelitian 80 : 0,842 untuk = 0,2 S = simpang baku kadar eritrosit pengikatan tali pusat dini dan tertunda : 0,7 gdL. X 1 – X 2 = perbedaan klinis yang diinginkan : 0,5 Dari hasil perhitungan diperoleh besar sampel minimal adalah 30 bayi pada setiap kelompok.

3.5. Kriteria Inklusi dan Eksklusi Kriteria Inklusi