Rencana Penulisan PROFIL PT. PLN PERSERO

b. Sebagai pengembangan ilmu pengetahuan bagi penulis untuk membandingkan teori-teori yang dipelajari selama perkuliahan dengan masalah yang dihadapi langsung oleh perusahaan. c. Sebagai bahan informasi, referensi, dan perbandingan bagi pihak-pihak lain yang akan membahas dan mempelajari penulisan dan penelitian “ Sistem Pengawasan Intern Kas ” pada masa yang akan datang.

D. Rencana Penulisan

1. Jadwal SurveyObservasi Surveyobservasi dilakukan setelah peneliti selesai mengikuti magang di Fakultas Ekonomi USU. Berikut ini akan diuraikan jadwal survey peneliti. Haritanggal Kegiatan Senin16 maret 2009 Rabu25 Maret 2009 Jumat27 maret 2009 Rabu-Kamis5-6April 2009 Mengajukan permohonan surat keterangan SKS bersih untuk pengesahan penulisan tugas akhir. Mengajukan surat permohonan judul. Mengajukan surat permohonan dosen pembimbing. Mengetik Bab I. Universitas Sumatera Utara Sabtu04 April 2009 Kamis16 April 2009 Selasa21 April 2009 Rabu22 April 2009 Sabtu-Minggu25-26 April 2009 Senin27 April 2009 Mengajukan permohonan pembuatan surat riset. Memasukkan surat riset ke PT. PLN Persero Wilayah Sumatera Utara. Mengambil surat balasan persetujuan riset dari PT. PLN Persero Wilayah Sumatera Utara di bagian personalia dan meminta lampiran struktur organisasi serta uraian tugas pada masing- masing bagian. Mencari buku-buku literatur yang mendukung judul tugas akhir dan mencari sejarah PT. PLN Persero Wilayah Sumatera Utara. Mengetik Bab II. Mengamati sistem pengawasan intern kas pada PT. PLN Persero Wilayah Sumatera Utara, melakukan wawancara dengan karyawan di Bagian Administrasi untuk mengambil bukti pembayaran dan penerimaan kas dan mengetik Bab III dan Bab IV. Universitas Sumatera Utara 2. Rencana Isi BAB I : PENDAHULUAN Pada bab ini diuraikan latar belakang masalah, rumusan masalah, tujuan dan manfaat penelitian, dan rencana penulisan.

BAB II : PROFIL PT. PLN PERSERO Wilayah Sumatera

Utara Pada bab ini diuraikan sejarah berdirinya PT. PLN, struktur organisasi, uraian tugas, kinerja usaha terkini, dan rencana kegiatan. BAB III : TOPIK PENELITIAN Pada bab ini peneliti akan menguraikan hasil penelitian tentang sistem pengawasan intern kas pada PT. PLN Persero Wilayah Sumatera Utara dan membandingkannya dengan teori yang didapat dari buku-buku literatur yang berhubungan dengan topik penelitian.

BAB IV : PENUTUP

Pada bab ini diuraikan kesimpulan-kesimpulan untuk menjawab rumusan masalah pada BAB I dan peneliti juga memberikan saran-saran yang relevan dengan kesimpulan. Universitas Sumatera Utara