Variabel Penelitian Operasionalisasi Variabel

Novita Julia Rahayu, 2014 Pengaruh faktor internal konsumen terhadap dimensi website Padma Hotel Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Studi literatur, adalah metode pengumpualan data yang dilakukan dengan cara mengumpulkan informasi yang berhubungan dengan teori- teori yang ada kaitan nya dengan masalah yang diteliti. Adapun data-data tersebut diperoleh dari media internet dan buku-buku literature yang memiliki keterkaitan dengan masalah yang diteliti, serta data dari arsip atau dokumen Padma Hotel Bandung. 2. Observasi Lapangan Menurut Moh Nazir 2005:175 “pengamatan langsung adalah cara pengambilan data dengan menggunakan mata tanpa ada pertolongan alat standar lain untuk keperluan tersebut”. 3. Penyebaran Kuesioner Menurut Sugiyono 2010:142 kuesioner merupakan teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan cara member seperangkat pertanyaan dan pernyataan tertulis kepada responden untuk dijawabnya. Penulis menyebarkan angket kepada responden yaitu tamu yang menginap di Padma Hotel Bandung. 4. Wawancara Wawancara adalah suatu teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan cara mengadakan tanya jawab, baik secara langsung maupun tidak langsung dengan sumber data. Dalam penelitian ini dilakukan wawancara secara langsung dengan karyawan di Padma Hotel Bandung.

C. Variabel Penelitian

Istilah variabel dapat diartikan bermacam-macam. Dalam hal ini variabel diartikan sebagai segala sesuatu yang akan menjadi objek pengamatan penelitian. Sering pula dinyataka variabel penelitian itu sebagai faktor-faktor yang berperanan dalam peristiwa atau gejala yang diteliti Wirartha, 2006:220 Novita Julia Rahayu, 2014 Pengaruh faktor internal konsumen terhadap dimensi website Padma Hotel Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Menurut Sugiyono 2007:58, variabel penelitian pada dasarnya adalah segala sesuatu yang berbentuk apa saja yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari sehingga diperoleh informasi kemudian ditarik kesimpulannya. Secara teoritis variabel juga dapat didefinisikan sebagai atribut seseorang, atau objek, yang mempunyai “variasi” antara satu dengan yang lain atau satu objek dengan objek yang lain Hatch Farhady, 1981. Menurut hubungan antara satu variabel dengan variabel lain maka variabel dalam penelitian dapat dibedakan menjadi: 1. Variabel Independen Variabel independen atau variabel bebas adalah variabel yang mempengaruhi atau yang menjadi sebab perubahannya variabel dependen Sugiyono 2011:61. Variabel independen dalam penelitian ini adalah faktor internal konsumen sebagai variabel X. 2. Variabel Dependen Variabel dependen atau variabel terikat adalah variabel yang dipengaruhi atau yang menjadi akibat, karena adanya varibel bebas Sugiyono 2011:61. Variabel dependen dalam penelitian ini adalah dimensi website Padma Hotel Bandung sebagai variabel Y.

D. Operasionalisasi Variabel

Asep Hermawan 2006:118 mengemukakan bahwa operasionalisasi variabel adalah bagaimana caranya kita mengukur suatu variabel yang telah dijelaskan secara rinci pada sub-sub sebelumnya pengukuran variabel. Operasionalisasi variabel digunakan untuk menentukan data yang digunakan sebagai alat ukur penelitian. Penjelasan lebih rinci operasionalisasi dari variabel-variabel yang diteliti dapat dilihat pada Tabel 3.1 berikut: Tabel 3.1 Operasionalisasi Variabel Variabel Konsep Variabel Indikator Ukuran Skala Novita Julia Rahayu, 2014 Pengaruh faktor internal konsumen terhadap dimensi website Padma Hotel Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Faktor Internal Konsumen X Faktor internal Konsumen yang memperngaruhi perilaku konsumen untuk melakukan pembelian Motivasi 1. Tingkat pengaruh rutinitas sehari- hari 2. Tingkat kelengkapan fasilitas yang ditawarkan 3. Tingkat pengaruh prestise konsumen Ordinal Belajar 1. Tingkat intensitas pembelajaran konsumen 2. Tingkat pengaruh opini wisatawan Ordinal Sikap 1. Tingkat konsistensi konsumen 2. Tingkat intensitas konsumen Ordinal Persepsi 1. Tingkat pengaruh media massa Ordinal Website Y Kumpulan halaman yang menampilkan informasi Informasi Fasilitas 1. Photo of tourism product and service features Ordinal Novita Julia Rahayu, 2014 Pengaruh faktor internal konsumen terhadap dimensi website Padma Hotel Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu baik yang bersifat statis maupun dinamis yang membentuk satu rangkaian yang saling terkait dimana masing – masing dihubungkan dengan jaringan- jaringan halaman hyperlink. informasi foto produk dan jasa 2. tourism product and service descriptions deskripsi prodik dan jasa 3. tourism product and service facilities informasi mengenai fasilitas 4. tourism product and service location maps penjelasan mengenai lokasi 5. tourism product and service promotion informasi mengenai promosi 6. accommodation akomodasi Informasi Customer Contact 1. E-mail Address informasi mengenai alamat email Ordinal Novita Julia Rahayu, 2014 Pengaruh faktor internal konsumen terhadap dimensi website Padma Hotel Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 2. Telephone Number informasi nomor telepon 3. tourism product and service address informasi alamat hotel 4. facsimile number informasi nomor faksimili 5. Frequently Asked Questions FAQ informasi FAQ reservasi 1. Accommodation rates informasi harga produk 2. Check rates and availability informasi ketersediaan produk 3. Online and real time reservations informasi reservasi online 4. Reservations policies informasi ketentuan reservasi Ordinal Novita Julia Rahayu, 2014 Pengaruh faktor internal konsumen terhadap dimensi website Padma Hotel Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Informasi Area Sekeliling 1. Transportation informasi transportasi 2. Airport information informasi mengenai bandara 3. Main attraction of the city informasi mengenai atraksi wisata di kota 4. General information informasi umum 5. Public holidays informasi libur hari besar atau libur nasional 6. Accommodation information informasi mengenai akomodasi Ordinal Manajemen Website 1. Up-to-date information in the site informasi terbaru di website 2. Multi-lingual site fasilitas multi Ordinal Novita Julia Rahayu, 2014 Pengaruh faktor internal konsumen terhadap dimensi website Padma Hotel Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu bahasa 3. Search function fungsi pencarian Sumber : Olahan Peneliti 2013

E. Populasi dan Sampel