Menguji Signifikansi Belanja Modal Menguji Signifikansi Pendapatan Asli Daerah

44

4.5.1 Menguji Signifikansi Belanja Modal

� � terhadap Pendapatan per Kapita �. Berdasarkan hasil AMOS pada Gambar 4.3, diketahui nilai koefisien regresi untuk pengaruh belanja modal � 1 terhadap pendapatan per kapita � adalah - 0,233. Karena nilai koefisien regresi tersebut bernilai negatif, hal ini berarti belanja modal � 1 memiliki pengaruh negatif terhadap pendapatan per kapita �. Untuk mengetahui pengaruh negatif tersebut signifikan atau tidak, maka perhatikan nilai credible interval lower bound -0,391 dan upper bound -0,070. Ghozali 2014:349 menyatakan jika dalam range literval lower bound dan upper bound memuat angka 0, maka pengaruh tidak signifikan secara statistik. Perhatikan bahwa karena tidak memuat angka 0 pada credible interval, maka pengaruh belanja modal � 1 terhadap pendapatan per kapita � signifikan secara statistik. Diketahui juga hasil AMOS dengan pendekatan maximum likelihood juga signifikan, yakni nilai probability P = 0,001 0,05.

4.5.2 Menguji Signifikansi Pendapatan Asli Daerah

� � terhadap Pendapatan per Kapita �. Berdasarkan hasil AMOS pada Gambar 4.3, diketahui nilai koefisien regresi untuk pengaruh pendapatan asli daerah � 2 terhadap pendapatan per kapita � adalah 0,514. Karena nilai koefisien regresi tersebut bernilai positif, hal ini berarti pendapatan asli daerah � 2 memiliki pengaruh positif terhadap pendapatan per kapita �. Untuk mengetahui pengaruh positif tersebut signifikan 45 atau tidak, maka perhatikan nilai credible interval lower bound 0,397 dan upper bound 0,652. Ghozali 2014:349 menyatakan jika dalam range literval lower bound dan upper bound memuat angka 0, maka pengaruh tidak signifikan secara statistik. Perhatikan bahwa karena tidak memuat angka 0 pada credible interval, maka pendapatan asli daerah � 2 terhadap pendapatan per kaputa � signifikan secara statistik. Diketahui juga hasil AMOS dengan pendekatan maximum likelihood juga signifikan, yakni pada kolom P dan baris X2 ditandai dengan “” yang berarti signifikan.

4.6 Pembahasan Hasil Analisis