Teknik Pengambilan Sampling Jenis Data

daerah yang bersangkutan itu sendiri. Hal ini merupakan wujud dari desentralisasi yang disebutkan sumber penerimaan daerah dapat digali dan digunakan untuk sendiri sesuai dengan potensi daerah masing-masing. Menurut UU No. 33 Tahun 2004, Pendapatan Asli Daerah adalah penerimaan yang diperoleh daerah dari sumber-sumber di dalam daerahnya sendiri yang dipungut berdasarkan peraturan daerah sesuai dengan peraturan perundang- undangan yang berlaku. Pendapatan Asli Daerah merupakan total realisasi penerimaan asli daerah yang bersumber dari Hasil Pajak Daerah, Retribusi Daerah, Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan dan Lain-lain Pendapatan yang Sah, yang dirumuskan sebagai berikut : b. Dana Alokasi Umum DAU Dana Alokasi Umum DAU adalah dana yang diberikan oleh pemerintah pusat kepada pemerintah daerah yang bersumber dari APBN. Dana transfer ini bersifat umum untuk mengatasi ketimpangan dengan tujuan utama pemerataan kemampuan keuangan antar daerah. Berdasarkan UU No. 33 Tahun 2004, dana ini dialokasikan untuk membiayai kebutuhan pengeluaran daerah PAD = Hasil Pajak daerah + Retribusi daerah + Hasil pengelolaan kekayaan daerah yang dipisahkan + Lain-lain PAD yang sah dalam rangka pelaksanaan desentralisasi. DAU dapat dihitung dengan formula, sebagai berikut : c. Dana Alokasi Khusus DAK Dana Alokasi Khusus DAK adalah dana yang diberikan oleh pemerintah pusat kepada pemerintah daerah yang bersumber dari APBN. Dana transfer ini dialokasikan kepada daerah dalam rangka pelaksanaan desentralisasi untuk membantu membiayai kegiatan khusus UU No. 33 Tahun 2004. Kegiatan khusus yang dimaksut merupakan kegiatan yang ditentukan pemerintah atas dasar prioritas nasional dan membiayai kegitan khusus diusulkan daerah tertentu. Jumlah DAK berasal dari Bobot DAK, rumusnya :

G. Uji Kualitas Data

Penelitian ini menggunakan beberapa pengujian kualitas data, yaitu antara lain :

1. Uji Statistik Deskriptif

Menurut Sugiyono 2012, Analisis deskriptif adalah statistik yang digunakan untuk menganalisa data dengan cara mendeskripsikan atau DAU = Alokasi Dasar + Celah Fiskal Celah Fiskal = Kebutuhan Fiskal – Kapasitas Fiskal Bobot DAK = Bobot Daerah besarannya alokasi tiap daerah + Bobot Teknis besarannya alokasi tiap daerah

Dokumen yang terkait

PENGARUH PERTUMBUHAN EKONOMI, PENDAPATAN ASLI DAERAH, DANA BAGI HASIL, DANA ALOKASI UMUM DAN DANA ALOKASI KHUSUS TERHADAP ANGGARAN BELANJA MODAL PADA PEMERINTAH KABUPATEN/KOTA Se- PROPINSI LAMPUNG

1 44 61

PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH, DANA ALOKASI UMUM, DAN DANA ALOKASI KHUSUS TERHADAP BELANJA DAERAH DI PEMERINTAH PROVINSI LAMPUNG (TAHUN 2001-2012)

0 19 77

PENGARUH PERTUMBUHAN EKONOMI, PENDAPATAN ASLI DAERAH, DANA ALOKASI UMUM, DANA ALOKASI KHUSUS TERHADAP BELANJA DAERAH PADA KABUPATEN DAN KOTA DI PROVINSI ACEH

0 0 7

PENGARUH PAJAK DAERAH, RETRIBUSI DAERAH, LAIN-LAIN PENDAPATAN ASLI DAERAH YANG SAH, DAN DANA ALOKASI KHUSUS TERHADAP BELANJA MODAL (Studi pada Pemerintah KabupatenKota di Provinsi Aceh)

0 1 10

1 PENGARUH LATAR BELAKANG PENDIDIKAN KEPALA DAERAH, PENDAPATAN ASLI DAERAH, DANA ALOKASI UMUM, DANA ALOKASI KHUSUS TERHADAP KEMANDIRIAN KEUANGAN DAERAH DI SUMATERA

1 2 28

PENGARUH PERTUMBUHAN EKONOMI, PENDAPATAN ASLI DAERAH, DANA ALOKASI UMUM, DANA ALOKASI KHUSUS TERHADAP BELANJA MODAL PADA PROVINSI JAWA TENGAH

1 1 13

PENGARUH PAJAK DAERAH, RETRIBUSI DAERAH, DANA ALOKASI UMUM, DAN DANA ALOKASI KHUSUS TERHADAP BELANJA MODAL di D.I YOGYAKARTA TAHUN 2012-2016

0 9 15

PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH, DANA ALOKASI UMUM, DAN DANA BAGI HASIL TERHADAP BELANJA MODAL (STUDI PADA KABUPATENKOTA DI WILAYAH ACEH)

0 1 9

PENGARUH PERTUMBUHAN EKONOMI, PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD), DANA ALOKASI UMUM (DAU) DAN DANA ALOKASI KHUSUS (DAK) TERHADAP PENGALOKASIAN ANGGARAN BELANJA MODAL Se-Provinsi Sumatera Utara 2007-2010

0 0 12

PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD), SISA LEBIH PEMBIAYAAN ANGGARAN (SiLPA), DANA ALOKASI UMUM (DAU) dan DANA ALOKASI KHUSUS (DAK) TERHADAP BELANJA MODAL (Studi Pada Pemerintah Kabupaten Se-Eks Karesidenan Pati Tahun 2011-2016)

0 0 16