Hipotesis Penelitian KAJIAN PUSTAKA

58 2. Sampel Penelitian Menurut Suharsimi Arikunto 2006: 131 sampel adalah sebagian atau wakil populasi yang diteliti. Dalam penelitian ini akan diambil sampel sebanyak dua kelas. Sampel akan diambil dengan teknik purposive sampling yaitu dengan memilih satu kelas sebagai kelas eksperimen, satu kelas sebagai kelas kontrol berdasarkan tujuan dan kriteria yang ditetapkan oleh peneliti. Pengambilan sampel dikondisikan dengan pertimbangan bahwa peserta didik mendapatkan materi berdasarkan kurikulum yang sama, peserta didik yang menjadi objek penelitian duduk pada kelas yang sama, dan dalam pembagian kelas tidak ada kelas unggulan.

D. Instrumen Penelitian dan Teknik Pengumpulan Data

1. Instrumen Penelitian Instrumen penelitian adalah alat ukur yang digunakan untuk mengumpulkan data Purwanto, 2012: 9. Instrumen penelitian yang digunakan dalam penelitian ini yaitu: a. Angket Angket digunakan untuk mengumpulkan data tentang motivasi belajar peserta didik. Angket disusun berdasarkan indikator motivasi belajar. Jenis angket yang digunakan adalah angket tertutup. Angket yang diberikan didistribusikan kepada peserta didik menggunakan Skala Likert dengan skala selalu SL, sering SR, kadang-kadang KK, dan tidak pernah TP. Menurut Sugiyono 2010: 93, Skala Likert digunakan untuk mengukur sikap, pendapat, dan persepsi seseorang atau kelompok 59 orang tentang fenomena sosial. Alternatif jawaban angket dengan menggunakan skala Likert ditunjukkan pada Tabel 1. Tabel 1. Alternatif Jawaban Angket Alternatif Jawaban Skor Selalu 4 Sering 3 Kadang-kadang 2 Tidak pernah 1 Adapun kisi-kisi angket motivasi belajar ditunjukkan pada Tabel 2. Tabel 2. Kisi-kisi Angket Motivasi Belajar Indikator No butir pernyataan Jumlah Tekun menghadapi tugas 1,2, 3, 3 Ulet menghadapi kesulitan 4, 5, 6 3 Memiliki minat terhadap pelajaran 7, 8 2 Senang belajar mandiri dan kelompok 9, 10,11 3 Cepat bosan pada tugas-tugas rutin 12, 13,14 3 Dapat mempertahankan pendapatnya 15, 16, 17 3 Tidak mudah melepaskan hal yang diyakini 18, 19, 20 3 Senang mencari dan memecahkan masalah soal-soal 21, 22 2 Jumlah 22 pernyataan negatif Sumber:Sardiman A.M. 2012:83 dengan modifikasi b. Catatan Lapangan

Dokumen yang terkait

EFEKTIVITAS PENERAPAN MEDIA PEMBELAJARAN VIDEO POWTOON PADA MATA PELAJARAN KIMIA TERHADAP PRESTASI DAN MOTIVASI BELAJAR PESERTA DIDIK KELAS X SEMESTER 1.

12 25 272

PENGARUH PENERAPAN CHEMISTRY EDUTAINMENT GAMES TERHADAP MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR KIMIA PESERTA DIDIK KELAS X SMA N 2 BANTUL TAHUN AJARAN 2016/2017.

0 5 325

EFEKTIVITAS PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE 5E TERHADAP MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR KIMIA PESERTA DIDIK KELAS X SEMESTER 2 SMA NEGERI 1 GODEAN TAHUN AJARAN 2016 /2017.

0 0 199

ENGARUH PENERAPAN CHEMISTRY EDUTAINMENT GAMES TERHADAP MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR KIMIA PESERTA DIDIK KELAS XI SMA NEGERI 1 PLERET TAHUN AJARAN 2016/2017.

1 7 293

EFEKTIVITAS PENERAPAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN SISTEMIK TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR ANALITIS DAN PRESTASI BELAJAR KIMIA PESERTA DIDIK KELAS XI SEMESTER II SMA N 1 PENGASIH TAHUN AJARAN 2015/2016.

0 0 9

PENGARUH PENERAPAN METODE EKSPERIMEN TERHADAP MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR KIMIA PESERTA DIDIK KELAS X SEMESTER 2 SMA NEGERI 2 NGABANG TAHUN AJARAN 2012/2013.

0 1 1

PENGARUH PENERAPAN BCQ (BRIEF CHEMISTRY QUIZ) TERHADAP PENINGKATAN MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR KIMIA SISWA KELAS XI SEMESTER GASAL DI SMA N 1 DEPOK SLEMAN.

0 0 1

PERBANDINGAN PENERAPAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN SISTEMIK DAN KONVENSIONAL TERHADAP MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR KIMIA PESERTA DIDIK KELAS XI SEMESTER 2 SMA N 1 BUMIAYU TAHUN AJARAN 2013/2014.

0 0 1

PERBANDINGAN PENERAPAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN SISTEMIK DAN KONVENSIONAL TERHADAP MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR KIMIA PESERTA DIDIK KELAS XI SEMESTER 2 SMA N 1 BUMIAYU TAHUN AJARAN 2013/2014.

0 0 1

PENGARUH PENERAPAN BCQ (BRIEF CHEMISTRY QUIZ) TERHADAP PENINGKATAN MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR KIMIA SISWA KELAS XI SEMESTER GASAL DI SMA N 1 DEPOK SLEMAN.

0 0 1