Hubungan Ekuitas Merek terhadap Niat Beli Hubungan Preferensi Merek terhadap Niat Beli

III. METODE PENELITIAN

3.1 Desain Penelitian

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh ekuitas merek dan preferensi merek terhadap niat beli konsumen pada produk smartphone merek Samsung di Bandar Lampung. Sesuai dengan tujuan tersebut, penelitian ini merupakan penelitian deskriptif verifikatif, yaitu penelitian yang dilakukan karena peneliti ingin mengetahui pengaruh antar variabel yang terkait dalam subjek atau objek yang ingin diteliti atau jika peneliti ingin mengetahui bagaimana pengaruh suatu variabel terhadap variabel terkait Sukardi, 2007.

3.2 Objek Penelitian

Menurut Sugiyono 2013 objek penelitian adalah suatu atribut, sifat atau nilai dari orang, objek atau kegiatan yang mempunyai variasi tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian ditarik kesimpulannya. Objek dalam penelitian ini ada tiga variabel diantaranya variabel X1 variabel independen yaitu ekuitas merek, variabel X2 variabel independen yaitu preferensi merek, dan variabel Y variabel dependen yaitu niat beli konsumen. Penelitian ini dilakukan di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Lampung. Pada Penelitian ini, subjek yang dijadikan responden adalah mahasiswa yang mengetahui dan memiliki niat untuk membeli produk smartphone merek Samsung. Penelitian ini mencoba menganalisa sampai sejauh mana pengaruh Ekuitas merek dan Preferensi merek terhadap niat beli produk smartphone merek Samsung di Bandar Lampung.

3.3 Sumber Data

Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Data Primer Data primer merupakan data yang pertama kali dicatat dan dikumpulkan langsung oleh peneliti dengan cara wawancara dan pengamatan langsung dari sumber dan objek yang diteliti Sanusi, 2014. Data primer diperoleh melalui penyebaran kuisioner kepada mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Lampung . Kuisioner tersebut berisi sejumlah pernyataan dan pertanyaan yang terkait dengan penelitian yang sedang dilakukan mengenai pengaruh dimensi ekuitas merek, preferensi merek terhadap niat Pembelian pada produk smartphone Samsung di Bandar Lampung. 2. Data Sekunder Data sekunder merupakan data yang sudah tersedia dan dikumpulkan oleh pihak lain Sanusi, 2014. Data sekunder diperoleh dari berbagai sumber tertulis seperti literatur, artikel, tulisan ilmiah, maupun keterangan yang diperoleh dari buku, majalah, maupun internet.

Dokumen yang terkait

PENGARUH EKUITAS MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN IPHONE DI BANDAR LAMPUNG ( Studi Kasus Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Lampung )

1 11 66

PENGARUH FAKTOR-FAKTOR KEPERCAYAAN MEREK PADA LOYALITAS MEREK ( Studi pada Produk Smartphone Samsung Di Bandar Lampung )

1 18 69

PENGARUH EKUITAS MEREK TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN SMARTPHONE MEREK SAMSUNG DI Pengaruh Ekuitas Merek Terhadap Kepuasan Pelanggan Smartphone Merek Samsung Di Surakarta (Studi Empiris Mahasiswa FEB UMS).

1 11 13

PENGARUH EKUITAS MEREK TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN SMARTPHONE MEREK SAMSUNG DI Pengaruh Ekuitas Merek Terhadap Kepuasan Pelanggan Smartphone Merek Samsung Di Surakarta (Studi Empiris Mahasiswa FEB UMS).

0 2 16

PENGARUH DIMENSI EKUITAS MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN TELEPHONE SELULER MEREK SAMSUNG Pengaruh Dimensi Ekuitas Merek Terhadap Keputusan Pembelian Telephon Seluler Merek Samsung (Survey Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Muhammad

0 3 15

PENGARUH DIMENSI EKUITAS MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN TELEPHON SELULER MEREK SAMSUNG Pengaruh Dimensi Ekuitas Merek Terhadap Keputusan Pembelian Telephon Seluler Merek Samsung (Survey Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Muhammadi

0 2 16

PENGARUH EKUITAS MEREK TERHADAP MINAT PEMBELIAN PADA SMARTPHONE ASUS Pengaruh Ekuitas Merek Terhadap Minat Pembelian Pada Smartphone Asus (Studi Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta ).

0 5 15

PENGARUH EKUITAS MEREK TERHADAP MINAT PEMBELIAN PADA SMARTPHONE ASUS Pengaruh Ekuitas Merek Terhadap Minat Pembelian Pada Smartphone Asus (Studi Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta ).

0 4 14

Pengaruh Ekuitas Merek Terhadap Keputusan Pembelian Smartphone Samsung (Studi pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Kristen Maranatha).

7 29 34

Pengaruh Ekuitas Merek Terhadap Preferensi Merek Dan Niat Beli Konsumen Pada Produk IPhone Di Kota Denpasar.

0 0 30