Analisis Perbandingan Usahatani Padi Sawah

karena tidak signifikan dalam menunjang peningkatan Indeks Pertanaman IP dan meningkatkan produksi padi sawah.

5.2.5 Rekapitulasi Indikator Efektivitas

Rata-rata terbobot efektivitas dana bantuan program optimasi lahan yang diberikan kepada kelompok tani Maju Bersama di Kelurahan Tualang dapat diketahui melalui rata-rata terbobot dari masing-masing indikator efektivitas. Tabel 23. Rekapitulasi Persentase Jawaban Responden Dan Rata-Rata Terbobot Berdasarkan 4 Indikator Efektivitas Indikator Efektivitas Persentase Jawaban Responden Rata- rata Terbobot Sangat Setuju Setuju Netral Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju Tepat Sasaran 10 90 4,10 Tepat Waktu 20 70 10 4,10 Tepat Jumlah 15 75 10 2,05 Tepat Guna 30 70 2,40 Total 30 190 25 145 10 12,65 Sumber: Analisis Data Primer Lampiran 36 Berdasarkan Tabel, diperoleh rata-rata terbobot efektivitas sebesar 3,17. Besar rata-rata terbobot tersebut diperoleh dengan menjumlahkan rata-rata terbobot dari masing-masing indikator efektivitas 4 indikator, kemudian merata-ratakannya. Nilai rata-rata terbobot untuk efektivitas berada dalam rentang skala 2,60 x ≤ 3,40, sehingga dapat disimpulkan bahwa pemberian dana bantuan program optimasi lahan kepada petani padi sawah di Kelurahan Tualang untuk meningkatkan produksi padi sawah dikatakan cukup efektif.

5.3 Analisis Perbandingan Usahatani Padi Sawah

Responden pada penelitian ini adalah petani padi sawah di Kecamatan Perbaungan Kabupaten Serdang Berdagai yang terdiri dari 20 petani padi sawah yang menerima dana bantuan program optimasi lahan di Kelurahan Tualang dan 20 petani padi sawah yang tidak menerima dana bantuan program optimasi lahan di Desa Melati II. Berikut merupakan perbandingan usahatani padi sawah yang menerima dana bantuan program optimasi lahan di Kelurahan Tualang dengan usahatani padi sawah yang tidak menerima dana bantuan program optimasi lahan di Desa Melati II. Tabel 25. Perbandingan Usahatani Padi Sawah yang Menerima Dana Bantuan dengan Usahatani Padi Sawah yang Tidak Menerima Dana Bantuan No Usahatani yang Menerima Dana Bantuan Usahatani yang Tidak Menerima Dana Bantuan I Tahapan Kegiatan Usahatani Padi Sawah 1 Upah pengolahan lahan sebesar Rp 40.000 per rante Upah pengolahan lahan sebesar Rp 45.000 per rante 2 Upah pembibitan sebesar Rp 30.000 per rante Upah pembibitan sebesar Rp 30.000 per rante 3 Upah penanaman Rp 30.000 per rante Upah penanaman Rp 30.000 per rante 4 Upah penyiangan Rp 40.000 per rante Upah penyiangan Rp 40.000 per rante 5 Upah pemupukan Rp 45.000 per rante Upah pemupukan Rp 45.000 per rante 6 Upah Pengendalian Hama Penyakit Rp 45.000 per rante Upah Pengendalian Hama Penyakit Rp 45.000 per rante 7 Upah irigasi sebesar 50kg berasha Upah irigasi sebesar 50kg berasha 8 Upah panen sebesar 11 dari hasil panen Upah panen sebesar 11 dari hasil panen II Sarana Produksi Usahatani 1 Mendapatkan bantuan pupuk kompos Tidak mendapat bantuan pupuk kompos 2 Indeks Pertanaman 2 kali tanam per tahun Indeks Pertanaman 2 kali tanam per tahun 3 Rata-rata produksi 3,7 ton Rata-rata produksi 4 ton 4 Produktivitas 6,6 ton per hektare Produktivitas 6,6 ton per hektare 5 Rataan penggunaan bibit 22,25 kg Rataan penggunaan bibit 25,4 kg 6 Rataan penggunaan pupuk 54,86 kg Rataan penggunaan pupuk 61,18 kg 7 Rataan penggunaan pestisida 1.101,75 gr Rataan penggunaan pestisida 938,75 kg No Usahatani Yang Menerima Dana Bantuan Usahatani Yang Tidak Menerima Dana Bantuan III Biaya Usahatani Padi Sawah a. Biaya Tidak Tetap

Dokumen yang terkait

Analisis Perhitutungan Biaya Sumberdaya Domestik Komoditi Padi Sawah di Kecamatan Perbaungan Kabupaten Serdang Bedagai

2 102 247

Analisis Optimasi Penggunaan Input Produksi Pada Usahatani Padi Sawah di Kabupaten Deli Serdang

7 49 130

Analisis Perkembangan Luas Lahan Padi Sawah Di Kabupaten Serdang Bedagai

3 44 63

Analisis Dampak Penggunaan Dana Bantuan Program Optimasi Lahan Dalam Meningkatkan Produksi Padi Sawah (Studi Kasus : Kecamatan Perbaungan Kabupaten Serdang Bedagai)

0 9 163

Analisis Dampak Penggunaan Dana Bantuan Program Optimasi Lahan Dalam Meningkatkan Produksi Padi Sawah (Studi Kasus : Kecamatan Perbaungan Kabupaten Serdang Bedagai)

0 0 14

Analisis Dampak Penggunaan Dana Bantuan Program Optimasi Lahan Dalam Meningkatkan Produksi Padi Sawah (Studi Kasus : Kecamatan Perbaungan Kabupaten Serdang Bedagai)

0 0 1

Analisis Dampak Penggunaan Dana Bantuan Program Optimasi Lahan Dalam Meningkatkan Produksi Padi Sawah (Studi Kasus : Kecamatan Perbaungan Kabupaten Serdang Bedagai)

0 0 7

Analisis Dampak Penggunaan Dana Bantuan Program Optimasi Lahan Dalam Meningkatkan Produksi Padi Sawah (Studi Kasus : Kecamatan Perbaungan Kabupaten Serdang Bedagai)

0 0 16

Analisis Dampak Penggunaan Dana Bantuan Program Optimasi Lahan Dalam Meningkatkan Produksi Padi Sawah (Studi Kasus : Kecamatan Perbaungan Kabupaten Serdang Bedagai)

0 0 2

Analisis Dampak Penggunaan Dana Bantuan Program Optimasi Lahan Dalam Meningkatkan Produksi Padi Sawah (Studi Kasus : Kecamatan Perbaungan Kabupaten Serdang Bedagai)

0 0 75