Permasalahan Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Penegasan Istilah

Pada Pembelajaran Geografi di MA Nahdlatul Muslimin Undaan Tahun Ajaran 20102011”.

B. Permasalahan

Pada penelitian ini rumusan masalah yang akan dikaji adalah “bagaimanakah konstribusi kegiatan ekstrakurikuler kepramukaan pada pembelajaran geografi di MA Nahdlatul Muslimin Undaan Kudus tahun ajaran 20102011.

C. Tujuan Penelitian

Berdasarkan rumusan masalah diatas, maka tujuan dalam penelitian ini yaitu untuk mengetahui konstribusi kegiatan ekstrakurikuler kepramukaan pada pembelajaran geografi di MA Nahdlatul Muslimin Undaan Kudus tahun ajaran 20102011.

D. Manfaat Penelitian

Penelitian ini diharapkan secara teoritis dapat menambah wawasan ilmu pengetahuan tentang kegiatan ekstrakurikuler yang ada kaitanya dengan pembelajaran geografi disekolah. Bagi pihak yang terkait terutama MA Nahdlatul Muslimin diharapkan untuk dapat mengoptimalkan kegiatan ekstrakurikuler yang nantinya dapat diterapkan diberbagai mata pelajaran.

E. Penegasan Istilah

Penegasan istilah dalam penelitian ini bermaksud untuk memperjelas tema penelitian. 1. Konstribusi Pengertian konstribusi adalah sumbangan, turut membantu tenagapikiran Moeliyono, 1989: 89. Khususnya mengenai konstribusi ini adalah sumbangan yang diberikan kegiatan ekstrakurikuler pramuka terhadap pembelajaran geografi. 2. Mata Pelajaran geografi Geografi adalah ilmu yang mempelajari persamaan dan perbedaan fenomena geosfer dengan sudut pandang kelingkungan atau kewilayahan Sumaatmadja, 2007: 11. Sedangkan R. Bintarto mengemukakan bahwa geografi merupakan ilmu pengetahuan yang menerangkan sifat-sifat bumi, menganalisa gejal-gejala alam dan penduduk serta mempelajari corak yang khas mengenai kehidupan dan berusaha mencari fungsi dari unsur-unsur bumi dalam ruang dan waktu. Geografi yang dimaksud dalam penelitian ini yaitu mata pelejaran geografi yang diajarkan pada di SMAMA dengan kurikulum 2006KTSP. 3. Kegiatan Ekstrakurikuler Kegiatan ekstrakurikuler adalah kegiatan yang diselenggarakan diluar jam pelajaran yang tercantum dalam susunan program sesuai dengan keadaan dan kebutuhan sekolah Depdiknas, 2004: 69. Sedangkan menurut Daryanto 1996: 68 kegiatan ekstrakurikuler adalah kegiatan untuk membantu memperlancar perkembangan murid sebagai manusia seutuhnya. 4. Kegiatan Pramuka Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia KBBI, 2002: 362 kegiatan diartikan sebagai aktifitas, usaha, pekerjaan, kekuatan, dan ketangkasan dalam berusaha, kegairahan. Jadi kegiatan berarti aktifitas yang dilakukan oleh seseorang untuk menjalankan sesuatu. Dalam keputusan Kwartir Nasional Gerakan Pramuka Nomor: 086 Tahun 2005 tentang Anggaran Rumah Tangga Gerakan Pramuka dalm pasal 1 dijelaskan bahwa Gerakan Pramuka yaitu gerakan kepanduan Praja Muda Karana. Adalah gerakan pendidikan kaum muda yang didukung oleh orang dewasa. Kegiatan pramuka yang dimaksud dalam penelitian ini yaitu kegiatan pramuka yang diselenggarakan di MA Nahdlatul Muslimin Undaan tahun ajaran 20102011.

F. Sistematika Skripsi

Dokumen yang terkait

EFEKTIVITAS BELAJAR DENGAN METODE PROBLEM SOLVING DALAM PEMBELAJARAN GEOGRAFI TERHADAP HASIL BELAJAR PADA SISWA MA NAHDLATUL MUSLIMIN KABUPATEN KUDUS

2 10 136

SURVEI MINAT SISWA TERHADAP KEGIATAN EKSTRAKURIKULER BOLA BASKET SMP NEGERI SE KECAMATAN BATANG TAHUN AJARAN 2010 2011

1 13 104

SISTEM INFORMASI AKADEMIK BERBASIS WEB PADA MA NAHDLATUL MUSLIMIN KUDUS.

0 2 1

PELAKSANAAN PENDIDIKAN NILAI KEBANGSAAN MELALUI KEGIATAN EKSTRAKURIKULER KEPRAMUKAAN Pelaksanaan Pendidikan Nilai Kebangsaan Melalui Kegiatan Ekstrakurikuler Kepramukaan (Studi Kasus di SD Negeri 01 Blulukan Tahun Pelajaran 2014/2015).

0 3 12

PELAKSANAAN PENDIDIKAN NILAI KEBANGSAAN MELALUI KEGIATAN EKSTRAKURIKULER KEPRAMUKAAN Pelaksanaan Pendidikan Nilai Kebangsaan Melalui Kegiatan Ekstrakurikuler Kepramukaan (Studi Kasus di SD Negeri 01 Blulukan Tahun Pelajaran 2014/2015).

0 3 15

PERANAN KEGIATAN EKSTRAKURIKULER KEPRAMUKAAN DALAM MEWUJUDKAN PENGEMBANGAN BUDI PEKERTI SISWA Peranan Kegiatan Ekstrakurikuler Kepramukaan Dalam Mewujudkan Pengembangan Budi Pekerti Siswa (Studi Deskriptif Ekstrakurikuler Kepramukaan Kelas VII di SMP Ne

0 1 16

SURVEI MINAT SISWA TERHADAP KEGIATAN EKSTRAKURIKULER BOLA BASKET SMP NEGERI SE-KECAMATAN BATANG TAHUN AJARAN 2010/2011.

0 0 1

APPLYING RECIPROCAL TEACHING TO ENHANCE READING COMPREHENSION OF THE ELEVENTH GRADE STUDENTS OF MA NAHDLATUL MUSLIMIN UNDAAN KUDUS IN ACADEMIC YEAR 20122013

0 0 17

TEACHING PRONUNCIATION TO THE ELEVENTH GRADE STUDENTS OF MA NAHDLATUL MUSLIMIN UNDAAN KUDUS BY USING PHONETIC INSTRUCTION IN THE ACADEMIC YEAR 20142015

0 0 20

PROFESIONALISME GURU BK DALAM MENGIMPLEMENTASIKAN PROGRAM BIMBINGAN KONSELING DI MA NAHDLATUL MUSLIMIN - STAIN Kudus Repository

0 0 35