Produk-produk Pembiayaan Mikro yang ditawarkan meliputi: Persyaratan Pembiayaan

harga pokok barang berikut biaya yangdiperlukan dan menyampaikan semua hal yang berkaitan dengan pembelian barang kepada nasabah. Pada aplikasinya Bank Syariah juga dapat menggunakan media akad “Wakalah”. Akad Wakalah merupakan akad yang dilakukan dengan memberikan kuasa kepada nasabah untuk membeli barang tersebut. Dengan adanyahnya akad al-wakalah maka bank sepenuhnya memberikan dana tersebut kepada nasabah tersebut untuk membeli barang-barang yang dibutuhkan oleh nasabah. Namun pihak bank tetap melakukan pengawasan terhadap barang-barang yang dibeli oleh nasabah untuk mencegah transaksi yang dilarang, misalnya membeli barang-barang haram.

a. Produk-produk Pembiayaan Mikro yang ditawarkan meliputi:

1 Pembiayaan Usaha Mikro Tunas PUM-Tunas • Limit pembiayaan: minimal Rp2000.000,- dua juta rupiah sampai dengan Rp10.000.000,- sepuluh juta rupiah. • Jangka waktu: maksimal 36 bulan. 2 Pembiayaan Usaha Mikro Madya PUM-Madya • Limit pembiayaan: di atas Rp10.000.000,- sepuluh juta rupiah sampai dengan Rp50.000.000,- lima puluh juta rupiah. • Jangka waktu: maksimal 36 bulan. 3 Pembiayaan Usaha Mikro Utama PUM-Utama • Limit pembiayaan: di atas Rp50.000.000,- lima puluh juta rupiah sampai dengan Rp100.000.000,- seratus juta Universitas Sumatera Utara rupiah. • Jangka waktu: maksimal 48 bulan.

a. Persyaratan Pembiayaan

Warung Mikro yang harus dipenuhi : 1 Syarat Utama a WiraswastaProfesi: • Usaha telah berjalan minimal 2 tahun. • Usia minimal 21 tahun atau sudah menikah dan maksimal 55 tahun saat pembiayaan lunas. • Surat keteranganijin usaha. b Perorangan Golbertap: • Status pegawai tetap dengan masa dinas minimal 1satu tahun. • Usia minimal 21 tahun pada saat • Pengajuan dan maksimal 55 tahun pada saat jatuh tempo fasilitas pembiyaan. • Surat keteranganijin usaha. c Badan usaha: • Usaha telah berjalan minimal 2 tahun. • Surat keteranganijin usaha. • Akte pendirianperubahan perusahaan. 2 Syarat Penandatanganan Akad 1. Surat penegasan Persetujuan Pembiayaan MikroSP3M yang telah ditandatangani nasabah di atas materai Rp 6.000 Universitas Sumatera Utara 2. Surat Permohonan Format Bank telah ditandatangani Nasabah 3. Nasabah telah membuka rekening tabungan 4. Nasabah telah membayar biaya-biaya, antara lain: biaya administrasi, biaya asuransi, biaya notari, dll. 5. Nasabah telah menyerahkan surat kuasa kepada BSM untuk mendebet rekening atas seluruh biaya-biaya yang timbul dan angsuran. 3 Syarat Pencairan a Nasabah telah menandatangani akad pembiayaan dan pengikatan telah dilakukan secara sempurna. b Nasabah dicover oleh asuransi jiwa dan gangguan usaha. c Jaminan Nasabah dicover oleh asuransi kerugian jaminan kebakaran. d Pengikatan agunan dilakukan dengan pemasangan Hak Tanggungan. e Notaris menyerahkan covernote atas akad pembiayaan. f Cadangan sebesar 1 angsuran dari pencairan pembiayaan. g Pencairan pembiayaan dilakukan dengan pemindahhbukuan ke rekening tabungan atas nama nasabah.

b. Analisis Pemberian Pembiayaan: