Analisis Regresi Berganda Pengujian Hipotesis

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Bab ini menjelaskan gambaran hasil penelitian mengenai hipotesis dengan pembahasan pada bagian akhir. Penelitian ini menggunakan SPSS versi 22.0. Adapun penjelasan hasil penelitian dan pembahasan masing-masing hipotesis adalah sebagai berikut :

A. Deskripsi Umum

Perusahaan yang dijadikan sampel dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia BEI, Tahun penelitian mencakup data pada tahun 2013 sampai dengan 2015, hal ini dimaksudkan agar hasil penelitian lebih menggambarkan kondisi saat ini. Berdasarkan pada metode purposive sampling diperoleh 48 data perusahaan manufaktur yang memenuhi kriteria untuk dijadikan sampel penelitian. Berikut rincian proses pengambilan sampel dapat dilihat pada tabel 4.1 : Tabel 4.1 Proses Pengambilan Sampel No. Keterangan Tahun 2013 Tahun 2014 Tahun 2015 Total 1. Perusahaan manufaktur yang terdaftar pada BEI 138 143 143 424 2. Perusahaan manufaktur yang tidak memiliki informasi kepemilikan institusional, manajerial, dan asing 114 119 119 352 3. Perusahaan yang memiliki informasi yang dibutuhkan 24 24 24 72 4. Perusahaan yang tidak dinyatakan dalam rupiah 6 6 6 18 5. Total perusahaan yang dijadikan sampel 18 18 18 54 6. Data outlier 2 2 2 6 7. Total data yang digunakan dalam penelitian diolah dalam SPSS 22.0. 16 16 16 48

B. Uji Kualitas Data

Uji Statistik Deskriptif 1. Statistik deskriptif disajikan dalam Tabel 4.2 sebagai berikut : Tabel 4.2 Statistik Deskriptif Sumber : IBM SPSS 22.0 Keterangan : CSRDI Corporate social responsibility disclosure index, KI Kepemilikan institusional, KM Kepemilikan manajerial, KA Kepemilikan asing, LN_SIZE Log natural size, ROA Profitabilitas, LEV Leverage. Model penelitian diatas menjelaskan hubungan pengaruh antara variabel kepemilikan institusional, kepemilikan manajerial, kepemilikan asing terhadap Descriptive Statistics N Minimum Maximum Mean Std. Deviation CSRDI 48 ,10 ,20 ,1410 ,02731 KI 48 ,11 66,47 25,8554 17,90084 KM 48 ,01 17,80 3,3463 5,02378 KA 48 7,42 87,31 51,7460 21,62294 LN_SIZE 48 25,30 30,49 27,3595 1,19217 ROA 48 ,01 ,26 ,0698 ,06323 LEV 48 ,19 4,93 1,1831 1,14031 Valid N listwise 48

Dokumen yang terkait

Pengaruh Corporate Social Responsibility, kepemilikan institusional, dan kepemilkan asing terhadap nilai perusahaan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2011 dan 2013

0 89 119

Pengaruh Karakteristik Perusahaan Terhadap Corporate Social Responsibility Disclosure pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI

1 58 93

Pengaruh Pengungkapan Corporate Social Responsibility, Nilai Perusahaan, Dan Kualitas Audit, Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bei

4 98 116

PENGARUH KARAKTERISTIK PERUSAHAAN TERHADAP PENGUNGKAPAN SOSIAL (SOCIAL DISCLOSURE) PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI

1 76 9

Pengaruh Corporate Social Responsibility (CSR) Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan (Studi Empiris Padaperusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bei Periode 2008-2010)

1 67 129

Pengaruh Corporate Social Responsibility, Profitabilitas, dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Periode 2011-2014

0 19 112

Pengaruh Corporate Social Responsibility Terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

3 71 72

PENGARUH MEDIA EXPOSURE, UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN SAHAM TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di BEI Tahun 2013-2015)

4 26 173

PENGARUH PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL PENGARUH PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN (Studi Empiris pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di BEI 2009-2013).

0 2 17

PENGARUH PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY Pengaruh Pengungkapan Corporate Social Responsibility Terhadap Nilai Perusahaan dengan Kepemilikan Manajerial sebagai Variabel Pemoderasi (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bu

0 2 11