Simpulan Pengaruh Corporate Social Responsibility pada Cororate Reputation dan Brand Equity: Customer Satisfaction Sebagai Variabel Mediasi.

82 Universitas Kristen Maranatha BAB V SIMPULAN DAN SARAN

5.1 Simpulan

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Corporate Social Responsibility CSR terhadap customer satisfaction, menguji pengaruh Corporate Social Responsibility CSR terhadap brand equity dan menguji pengaruh Corporate Social Responsibility CSR terhadap corporate reputation. Penelitian ini merupakan pengembangan dari penelitian-penelitian serupa sebelumnya yang sudah dilakukan. Peneliti yang pernah melakukan penelitian serupa adalah Tah Hsu 2012. Dari analisis yang telah dilakukan, diperoleh hasil sebagai berikut : 1. Pada hipotesis pertama bertujuan untuk menguji pengaruh Corporate Social Responsibility CSR terhadap customer satisfaction. Hasil uji hipotesis regresi linier sederhana menemukan bahwa variabel Corporate Social Responsibility CSR mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap Customer Satisfaction. 2. Pada hipotesis kedua bertujuan untuk menguji pengaruh Corporate Social Responsibility CSR terhadap Corporate Reputation. Hasil uji hipotesis regresi liner menemukan bahwa variable CSR mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap Corporate Reputation. 3. Pada hipotesis ketiga bertujuan untuk menguji Corporate Social Responsibility CSR terhadap brand equity. Hasil uji hipotesis regresi Universitas Kristen Maranatha liner menemukan bahwa variable CSR mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap brand equity. 4. Pada hipotesis keempat bertujuan untuk menguji customer satisfaction terhadap corporate reputation. Hasil uji hipotesis regresi linear menemukan bahwa variabel customer satisfaction mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap corporate reputation. 5. Pada hipotesis kelima bertujuan untuk menguji customer satisfaction terhadap brand equity. Hasil uji hipotesis regresi liner menemukan bahwa variabel customer satisfaction mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap brand equity. 6. Pada hipotesis keenam bertujuan untuk menguji corporate social responsibility terhadap corporate reputation dan customer satisfaction sebagai variabel mediasi. Hasil uji hipotesis analisis jalur path analysis menemukan bahwa CSR dapat mempengaruhi corporate reputation secara langsung maupun secara tidak langsung, namun CSR memiliki pengaruh yang lebih signifikan apabila langsung mempengaruhi corporate reputation tanpa menggunakan customer satisfaction sebagai variabel mediasi. 7. Pada hipotesis ketujuh bertujuan untuk menguji corporate social responsibility terhadap brand equity dan customer satisfaction sebagai variabel mediasi. Hasil uji hipotesis analisis jalur path analysis menemukan bahwa CSR dapat mempengaruhi brand equity secara langsung maupun secara tidak langsung, namun CSR memiliki pengaruh yang lebih signifikan apabila langsung mempengaruhi brand Universitas Kristen Maranatha equity tanpa menggunakan customer satisfaction sebagai variabel mediasi.

5.2 Implikasi Manajerial

Dokumen yang terkait

Pengaruh Corporate Social Responsibility Disclosure Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Kebijakan Struktur Modal Sebagai Variabel Pemoderasi Pada Perusahaan Pertambangan Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 38 84

Pengaruh Mekanisme Good Corporate Governace dan profitabilitas Terhadap Harga Saham Dengan corporate Social Responsibility Sebagai Variabel Moderating Pada Perusahaan Sektor Industri Barang Industri yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

1 46 93

Pengaruh Corporate Social Responsibility Terhadap Nilai Perusahaan dengan Profitabilitas sebagai Variabel Moderasi Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

4 68 88

Pengaruh Corporate Social Responsibility Disclosure Terhadap Nilai Perusahaan dengan Kebijakan Struktur Modal Sebagai Variabel Pemoderasi pada Perusahaan Properti yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

1 42 103

Pengaruh Corporate Social Responsibility terhadap Nilai Perusahaan Dengan Profitabilitas Sebagai Variabel Moderating Pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Pada Tahun 2012-2014

2 82 70

Pengaruh Pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR) terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan dengan Struktur Kepemilikan Sebagai Variable Moderating: Studi Empiris pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 56 121

PERAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY SEBAGAI MEDIASI VARIABEL DARI PENGARUH KARAKTERISTIK PERUSAHAAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN.

0 2 20

Pengaruh Brand Experience pada Brand Loyalty : Brand Satisfaction dan Brand Trust Sebagai Variabel Mediasi (Studi pada : Konsumen Cafe Branded).

5 40 33

Pengaruh Corporate Social Responsibility pada Brand Performance: Corporate Reputation dan Brand Equity Sebagai Variabel Mediasi (Studi pada Konsumen Air Mineral Aqua).

0 5 32

Pengaruh Brand Community Integration pada Brand Loyalty: Satisfaction sebagai Variabel Mediasi (Studi Kasus: Komunitas Viking Persib).

0 2 33