RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP
SatuanPendidikan :  SDLB-B Wiyata Dharma I Sleman
Kelas Semester :  III tiga Semester 1
Tema :  Bermain di Lingkunganku
Sub Teman :  Bermain di Rumah
Pembelajaran ke :  1
AlokasiWaktu :  2 x Pertemuan 5 x 30Menit
A. Kompetensi Inti KI
KI 1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
KI 2. Menunjukkan  perilaku  jujur,  disiplin,  tanggung  jawab,  santun,  peduli,  dan
percayadiri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangga. KI 3.
Memahami  pengetahuan  faktual  dengan  cara  mengamati  mendengar, melihat,  membaca  dan  menanya  berdasarkan  rasa  ingin  tahu  tentang
dirinya,  makhluk  ciptaan  Tuhan  dan  kegiatannya,  dan  benda-benda  yang
dijumpainya di rumah dan di sekolah. KI 4.
Menyajikan  pengetahuan  faktual  dalam  bahasa  yang  jelas,  sistematis,  dan logis  dalam  karya  yang  estetis,  dalam  gerakan  yang  mencerminkan  anak
sehat,  dan  dalam  tindakan  yang  mencerminkan  perilaku  anak  beriman  dan
berakhlak mulia.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator
Kompetensi Dasar Indikator
Bahasa Indonesia.
3.2  Mengenal  teks  narasi  sederhana tentang  kegiatan  dan  bermain
dilingkungan,  baik  lisan  maupun tulis
dengan memperhatikan
aspek kebahasan. 3.2.1
Membaca  teks  narasi  sederhana tentang bermain bola.
3.2.2 Menjawab  pertanyaan  dari  teks
narasi  sederhana  tentang  bermain bola.
4.2  Menceritakan  kembali  teks  cerita narasi  sederhana  tentang  kegiatan
4.2.1 Melingkari  jawaban  dari  teks
narasi  sederhana  tentang  bermain
dan  bermain  di  lingkungan,  baik lisan
maupun tulis
dengan memperhatikan aspek kebahasan.
bola. 4.2.2
Menceritakan  kembali  teks  narasi sederhana tentang bermain bola.
Matematika
3.3 Mengenal operasi hitung perkalian 2  bilangan  satu  angka  dengan
hasil sampai
dengan 50
menggunakan benda konkrit. 3.3.1
Menghitung permen 1-20. 3.3.2
Mengelompokkan  tutup  botol permen
dua-dua menjadi
10 kelompok.
3.3.3 Mengelompokkan  tutup  botol
permen tiga-tiga
menjadi 5
kelompok. 4.3  Menghitung
operasi hitung
perkalian  2  bilangan  satu  angka dengan  hasil  sampai  dengan  50
menggunakan media
benda kongkrit.
4.3.1  Aktivitas  belajar  sebagai  awal strategi
perkalian dua
angka samapi 50
SBdP
3.1   Mengenal gambar ekspresi flora. 3.1.1
Mengamati pohon
pisang dilingkungan sekitar.
3.1.2 Mengidentifikasi pohon pisang.
3.1.3 Menyiapkan  perlengkapan  untuk
mewarnai pohon pisang. 4.1
Menggambar ekspresi
flora berdasarkan  hasil  pengamatan  di
lingkungan sekitar. 4.1.1
Mewarnai gambar pohon pisang. 4.1.2
Mengkomunikasikanhasil mewarnai gambar pohon pisang
C. Materi Pembelajaran