Monitoring pembelajaran dan evaluasi pendampingan Destiny

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id Dengan modal Rp.20.500 menghasilkan 17 buah seni rupa berukuran layaknya asbak berdiameter 8cm dan tinggi 3cm Rp.5000 17 x Rp 5.000 = Rp 85.000 Jadi laba bersih Rp 85.000 - Rp 20.500 = Rp 64.500 Laba perbiji Rp 64.500 : 17 = Rp 3.800 Dari analisis perhitungan diatas apabila masyarakat khususnya para pengrajin sekaligus penjual gypsum desa Janti dalam sehari mampu menjual produknya sebanyak 20 buah maka, perhirungan penghasilan mereka akan bertambah Rp.1.935.000 perbulannya. Peningkatan Laba Kebutuhan rumah tangga Pendidikan anak Dan lain sebagainnya yang berhubungan dengan kebutuhan masyarakat baik individu maupun kelompok digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id 93

BAB VII REFLEKSI

Pendampingan peningkatan penghasilan pengrajin gypsum yang dilakukan oleh fasilitator dalam memanfaatkan potensi maupun aset yang dimiliki oleh masyarakat desa Janti merupakan salah satu cara untuk merubah mintsed atau merubah suatu pola pikir masyarakat khususnya para pengrajin gypsum. Sehingga dengan diadakannya proses pendampingan ini lebih menyadarkan maupun meluruskan kembali pola pikir masarakat sekaligus memanfaatkan kreatifitasnya untuk menambah penghasilan para pengrajin gypsum di Desa Janti. Yang mana upaya fasilitator menjembatani antar pengrajin gypsum untuk menselaraskan persoalan harga jual gypsum di Desa Janti yang saat ini merosot dipasaran, lalu kemudian fasilitator juga dengan sengaja mengarahkan kepada masyarakat khususnya para pengrajin gypsum agar mencoba memanfaatkan aset yang sudah terbuang yakni limbah dari gypsum itu sendiri, yang mana strategi ini dilakukan oleh fasilitator guna masyarakat desa Janti lebih kreatif dalam pemanfaatan aset yang mana nantinya bisa menunjang penghasilan masyarakat khususnya pengrajin gypsum. Dari kegiatan yang dilakukan oleh fasilitator atau pendamping selama kurun waktu kurang lebih tiga bulan berjalan secara berkelanjutan nampak hasil perubahan dari hasil pendampingan yang dilakukan, adapun perubahan yang sangat derastis yakni penyelarasan harga jual dari pengrajin gypsum.