Cahaya Merambat Menurut Garis Lurus

121 Cahaya dan Sifat-Sifatnya Kegiatan Kelompok Rasa Ingin Tahu dan Kecakapan Sosial Bentuklah kelompok yang terdiri atas 4 siswa 2 putra dan 2 putri. Alat dan Bahan 1. Tiga buah karton berbentuk bujur sangkat 30 cm u 30 cm 2. Lilin 3. Meja 4. Benang Cara Kerja 1. Siapkan tiga buah kertas karton. Buatlah lubang tepat di tengah-tengah karton tersebut. 2. Letakkan ketiga karton di atas meja dengan bantuan penyangga. 3. Masukkan sehelai benang melalui lubang-lubang karton. Rentangkan agar ketiga lubang pada kertas karton lurus. 4. Bakarlah lilin, kemudian letakkan di depan lubang karton. Hati-hati menggunakan korek api, korek api bisa mengenai tanganmu. Api lekas dimatikan jika sudah tidak dipakai. Amati nyala lilin melalui lubang karton 3. Apakah kalian dapat melihat nyala lilin tersebut? 5. Geserlah kertas karton 2 ke kanan atau ke kiri sehingga ketiga lubang karton tidak lurus lagi. Apakah kamu masih dapat melihat nyala lilin tersebut? 122 IPA 5 Mengenal Alam Sekitar 6. Masukkan hasil pengamatanmu dalam tabel berikut. 7. Buatlah kesimpulan dari percobaan yang kalian lakukan. 8. Presentasikan di dalam diskusi kelas.

2. Cahaya Dapat Menembus Benda Bening

Benda bening adalah benda yang dapat ditembus cahaya. Benda bening, misalnya gunting kaca. Amatilah orang yang menggunakan kacamata. Lensa kacamata dibuat dari berbagai macam kaca. Ada ka- ca bening, kaca berwarna, dan kaca ray band. Pada umumnya lensa kacamata menggunakan kaca bening. Kaca bening dapat meneruskan semua cahaya yang mengenainya. Kaca bening dapat ditembus cahaya. Bagaimanakah kalau kacamata dibuat dari bahan yang gelap? Dapatkah si pemakai melihat benda yang ada di depannya? Oleh karena itu, kacamata dibuat dari kaca bening. Kacamata bening dapat dipakai pada siang ataupun malam hari. Untuk memahami bahwa cahaya dapat menembus benda bening, lakukan kegiatan berikut. Kegiatan Kelompok Rasa Ingin Tahu dan Kecakapan Sosial Bentuklah kelompok yang terdiri atas 4 siswa 2 putra dan 2 putri. Alat dan Bahan 1. Kaca bening 2. Lampu senter Perlakuan Nyala Lilin Terlihat Nyala Lilin Tidak Terlihat Ketiga kertas karton sejajar. Kertas karton 2 digeserkan ke kanan. Kertas karton 2 digeser ke kiri. — 123 Cahaya dan Sifat-Sifatnya 3. Kertas karbon 4. Kertas karton 5. Meja. Cara Kerja 1. Letakkan kaca bening dan kertas karton secara berurutan seperti pada gambar. 2. Gunakan penyangga agar kaca dan kertas dapat berdiri tegak. 3. Sinarilah kaca tersebut dengan senter. Amati cahaya lampu senter pada kertas karton. Apakah cahaya lampu senter dapat ditangkap kertas karton? 4. Ambil kaca bening kemudian lapisi dengan kertas karton. 5. Letakkan kembali kaca yang telah dilapisi kertas karton tersebut. Sinarilah kembali kaca dengan lampu senter. Apakah cahaya lampu senter dapat ditangkap kertas karton? 6. Masukkan hasil pengamatanmu dalam tabel berikut. 7. Buatlah laporan hasil percobaanmu. Presentasikan dalam diskusi kelas. Perlakuan Dapat Ditangkap Kertas Karton Tidak Dapat Ditangkap Kertas Karton No. 1. Kaca disinari lam- pu senter. 2. Kaca dilapisi ker- tas karton disinari lampu senter.