Menyusun Instrumen Penelitian Uji Validitas

33 pengolahan datanya lebih mudah. Bentuk angket dalam pertanyaan ini adalah pilihan ganda, sedangkan alternative jawaban yang disediakan untuk setiap pertanyaan meiliki empat kategori dengan skor masing-masing sebagai berikut : 1. Alternatif jawaban a skornya 4 empat 2. Alternatif jawaban b skornya 3 tiga 3. Alternatif jawaban c skornya 2 dua 4. Alternatif jawaban d skornya 1 satu

3.4.4 Menyusun Instrumen Penelitian

Agar pertanyaan-pertanyaan dalam penelitian lebih sistematis dan lebih mengenai sasaran yang akan dituju, maka sebagai langkah awal terlebih dahulu disusun kisi-kisi instrumen. Dari kisi-kisi instrumen penelitian tersebut dijabarkan ke dalam pertanyaan- pertanyaan yang siap disunakan sebagi alat pengumpul data atau instrumen penelitian. Untuk memperoleh data yang relevan dan akurat, maka diperlukan alat pengukur data yang dapat dipertanggung jawabkan, yaitu alat ukur atau instrumen penelitian yang valid dan reliable, karena instrumen yang baik harus memenuhi dua persyaratan yaitu valid dan reliable. 34

3.4.5 Uji Validitas

Validitas adalah suatu ukuran yang menunjukkan tingkat-tingkat kevalidan atau kesahihan suatu instrumen Suharsimi,2006: 168. Suatu instrumen dikatakan valid apabila dapat mengungkapkan data dari variabel yang diteliti secara tepat. Untuk memperoleh instrumen yang valid peneliti harus hati-hati sejak awal penyusunannya. Dengan mengikuti langkah-langkah penyusunan instrumen yakni memcah variabel menjadi sub-variabel dan indikator tertentu memuaskan pertanyaan, peneliti sudah bertindak hati-hati. Apabila isi dan cara tindakan ini sudah betul, dapat dikatakan bahwa peneliti sudah boleh berharap memiliki instrumen yang memiliki validitas logis. Dikatakan validitas logis karena validitas ini diperoleh dengan suatu usaha hati-hati melalui cara-cara yang benar sehingga menurut logika akan dicapai suatu tingkat validitas yang dikehendaki. Untuk menguji validitas digunakan rumus statistic Koefisien Korelasi Product Moment angka kasar dari Pearson dengan formula sebagai berikut : { } ∑ ∑ ∑ ∑ ∑ − − ∑ − ∑ = 2 2 2 2 Y Y N X X N Y X XY N r xy Dimana : r xy : Koefisien Korelasi n : Jumlah Subjek 35 X : Skor Total X ∑x 2 : Kuadrat Jumlah Skor Total X ∑x 2 : Jumlah Kuadrat Skor Total X ∑y 2 : Jumlah Kuadrat Skor Total Y ∑y 2 : Kuadrat Jumlah Skor Total Y Suharsimi Arikunto, 2006: 170 Suatu butir angket dinyatakan valid apabila memiliki harga r xy r tabel pad tarf signifikasi 5. Hasil uji coba angket yang terdiri dari 30 butir, setelah diujicobakan pada 30 responden diperoleh 4 item yang tidak valid yaitu soal nomor 6, 15, 23 dan 29. hasil uji validitas disajikan pada tebel berikut. Tabel 1. Hasil Uji Validitas Angket Penelitian No r xy r tabel Kriteria No r xy r tabel Kriteria 1 0.517 0.349 Valid 16 0.761 0.349 Valid 2 0.543 0.349 Valid 17 0.647 0.349 Valid 3 0.670 0.349 Valid 18 0.641 0.349 Valid 4 0.595 0.349 Valid 19 0.556 0.349 Valid 5 0.544 0.349 Valid 20 0.748 0.349 Valid 6 0.303 0.349 Tidak valid 21 0.601 0.349 Valid 7 0.533 0.349 Valid 22 0.484 0.349 Valid 8 0.360 0.349 Valid 23 0.318 0.349 Tidak valid 9 0.470 0.349 Valid 24 0.693 0.349 Valid 10 0.714 0.349 Valid 25 0.565 0.349 Valid 11 0.607 0.349 Valid 26 0.543 0.349 Valid 12 0.575 0.349 Valid 27 0.558 0.349 Valid 13 0.489 0.349 Valid 28 0.585 0.349 Valid 14 0.627 0.349 Valid 29 0.271 0.349 Tidak valid 15 0.245 0.349 Tidak valid 30 0.366 0.349 Valid 36 Berdasarkan angket diatas menunjukkan bahwa harga r xy untuk seluruh butir soal kecuali no. 6, 15, 23, dan 29 lebih besar dari r tabel = 0,349. Dengan demikian menunjukkan bahwa dari 30 butir angket yang diujicobakan terdapat 26 butir soal valid dan dapat digunakan untuk pengumpulan data penelitian.

3.4.6 Uji Reliabilitas

Dokumen yang terkait

PERSEPSI SISWA TERHADAP KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN DI SMA NEGERI 9 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 9 38

Kelas 12 SMA Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Siswa

55 663 320

PERSEPSI SISWA KELAS X DAN XI TERHADAP PROFIL GURU BIDANG PENDIDIKAN JASMANI DAN KESEHATAN DI SMA SEKECAMATAN MEDAN BELAWAN TAHUN AJARAN 20013 / 20014.

0 2 29

(ABSTRAK) Persepsi Siswa Kelas X Terhadap Pelajaran Pendidikan Jasmani Olaharaga Dan Kesehatan di SMA Negeri Se-Kota Pekalongan.

0 0 2

Persepsi Guru Mata Pelajaran Non Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan Terhadap Kinerja Guru Pendidikan Jasmani, Kesehatan, dan Olahraga di SMP Negeri Se-Kecamatan Mranggen Kabupaten Demak Tahun Pelajaran 2008/2009.

0 0 1

(ABSTRAK) SURVEI PERSEPSI GURU NON PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN TERHADAP KINERJA GURU PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN TINGKAT SMA SE-KECAMATAN PEDURUNGAN KOTA SEMARANG. TAHUN 2009.

0 0 2

SURVEI PERSEPSI GURU NON PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN TERHADAP KINERJA GURU PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN TINGKAT SMA SE-KECAMATAN PEDURUNGAN KOTA SEMARANG. TAHUN 2009.

0 0 72

PERSEPSI GURU NON PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN TERHADAP KINERJA GURU PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN SD NEGERI DI KECAMATAN TEGAL BARAT KOTA TEGAL TAHUN PELAJARAN 2008/2009.

0 0 72

PERSEPSI GURU PENDIDIKAN JASMANI TERHADAP PEMBELAJARAN MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR DI SMA NEGERI SE KABUPATEN BANTUL.

0 0 114

SURVEI PENERAPAN NILAI-NILAI PENDIDIKAN JASMANI DALAM INTERAKSI SOSIAL DI SMA NEGERI SE-KOTA PEKALONGAN -

0 0 83