Karakteristik Responden Berdasarkan Umur Karakteristik Responden Berdasarkan Masa Kerja Karakteristik Responden Berdasarkan Upahpendapatan Karakteristik Responden Berdasarkan Hubungan Kerja

46

BAB IV HASIL PENELITIAN

4.1 Deskripsi Data 4.1.1 Gambaran Umum Subyek Penelitian Penelitian ini dilakukan pada pengemudi taksi New Atlas Semarang dengan jumlah responden sebanyak 44 pengemudi. Taksi New Atlas Semarang berkantor pusat di Jl. Telaga Bodas 1 Semarang dengan 4 pool yang terletak di Mijen, Genuk, Manyaran dan Penggaron. Titik pangkalan taksi New Atlas tersebar diseluruh wilayah di Kota Semarang, dimana titik pangkalan berada pada tempat tempat yang ramai seperti pusat perbelanjaan, rumah sakit dan hotel.

4.2 Analisis Univariat

Analisis univariat dilakukan terhadap setiap variabel penelitian. Analisis univariat dalam penelitian ini meliputi distribusi dan persentase dari setiap variabel data yang berhubungan dengan kejadian stres kerja pada pengemudi taksi New Atlas Semarang tahun 2015.

4.2.1 Karakteristik Responden Berdasarkan Umur

Karakteristik responden bila dilihat dari usia dalam penelitian ini disajikan pada tabel berikut: Tabel 4.1 Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Umur No Umur f 1. 2. 40 Tahun ≥ 40 Tahun 11 33 25 75 Jumlah 44 100 Berdasarkan tabel 4.1 dapat diketahui bahwa dari 44 responden terdapat 11 responden 25 yang berumur kurang dari 40 tahun. Sedangkan 33 responden 75 berumur lebih dari sama dengan 40 tahun.

4.2.2 Karakteristik Responden Berdasarkan Masa Kerja

Dari data penelitian diperoleh informasi mengenai masa kerja responden seperti disajikan pada tabel berikut: Tabel 4.2 Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Masa Kerja No Masa Kerja f 1. 2. 3. Baru 6 tahun Sedang 6-10 tahun Lama 10 tahun 18 18 8 40,9 40,9 18,2 Jumlah 44 100 Berdasarkan tabel 4.2 dapat diketahui bahwa dari 44 responden yang telah menjalani masa kerja baru 6 tahun sebanyak 18 responden 40,9, masa kerja sedang 6-10 tahun sebanyak 18 responden 40,9. Sedangkan sebanyak 8 responden 18,2 telah menjalani masa kerja lama 10 tahun.

4.2.3 Karakteristik Responden Berdasarkan Upahpendapatan

Dari data penelitian diperoleh informasi tentang upahpendapatan yang diperoleh responden dalam penelitian ini seperti disajikan pada tabel berikut: Tabel 4.3 Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Upahpendapatan No. Upahpendapatan f 1. Sangat tinggi 2. Tinggi 17 38,6 3. Sedang 18 40,9 4. Rendah 9 20,5 Jumlah 44 100 Berdasarkan tabel 4.3 dapat diketahui bahwa dari 44 responden yang mendapatkan upahpendapatan tinggi sebanyak 17 responden 38,61, sedangkan yang mendapatkan upahpendapatan sedang sebanyak 18 responden 40,9 dan sebanyak 9 responden 20,5 mendapatkan upahpendapatan rendah.

4.2.4 Karakteristik Responden Berdasarkan Hubungan Kerja

Dari data penelitian diperoleh informasi tentang hubungan kerja yang ada dilingkungan kerja dalam penelitian ini seperti disajikan dalam tabel berikut: Tabel 4.4 Distribusi Frekuensi Hubungan Kerja Responden No. Hubungan Kerja f 1. Baik 36 81,8 2. Sedang 8 18,2 3. Buruk Jumlah 44 100 Berdasarkan tabel 4.4 dapat diketahui bahwa dari 44 responden yang menjalin hubungan kerja baik sebanyak 38 responden 81,8, sedangkan sebanyak 8 responden 18,2 dalam hubungan kerja sedang dan tidak ada responden yang menjalin hubungan kerja buruk.

4.2.5 Tingkat Stres Kerja Responden