Persepsi Konsumen Landasan Teori

C. Kerangka Konseptual

Berdasarkan judul “ Pengaruh Persepsi Konsumen Pada Layanan Hiburan Di Boshe Terhadap Kunjungan Ulang ”, maka terdapat dua variabel yang akan diteliti, yaitu variabel kualitas pelayanan, berpengaruh terhadap variabel minat beli kunjungan ulang. Maka digambarkan kerangka penelitian berikut ini: = Pengaruh secara parsial Model Pengaruh Persepsi konsumen pada layanan hiburan di Boshe Terhadap Minat beli Ulang Gambar II. 3

D. Hipotesis

Berdasarkan uraian kerangka konseptual, hipotesis yang penulis kemukakan adalah: H 1 = Persepsi konsumen pada layanan hiburan di Boshe berpengaruh terhadap minat beli kunjungan ulang Persepsi konsumen pada layanan hiburan di Boshe X Minat Beli kunjungan Ulang Y 25

BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis Penelitian

Jenis penelitian yang akan digunakan adalah penelitian deskriptif yaitu untuk menjelaskan Pengaruh Persepsi Konsumen Pada Layanan Hiburan Di Boshe Terhadap Minat Kunjungan Ulang. Penelitian Deskriptif merupakan dasar bagi semua penelitian. Penelitian deskriptif dapat dilakukan secara kuantitatif agar dapat dilakukan analisis statistik Sulistyo-Basuki, 2006: 110. Penelitian deskriptif pada penelitian ini menggunakan pendekatan observasi, kuisioner, wawancara.

B. Subjek dan Objek Penelitian

1. Subjek Penelitian

Subjek penelitian adalah pengunjung Bosche.

2. Objek Penelitian

Objek penelitian yaitu data atau informasi yang menjadi perhatian pokok dalam penelitian. Objek penelitian ini adalah: a. Persepsi kualitas pelayanan b. Minat beli kunjungan ulang

C. Waktu dan Lokasi Penelitian

1. Waktu Penelitian

Penelitian dilakukan pada tahun 2014. 2. Lokasi Penelitian Penelitian dilakukan di Boshe yang berada di Jl. Magelang Km. 6.5, Yogyakarta.

D. Variabel Penelitian

Variabel penelitian adalah segala sesuatu yang dijadikan obyek penelitian atau faktor -faktor yang berperan dalam peristiwa atau gejala yang diteliti dalam penelitian. 1. Variabel Independen X variabel independen dalam penelitian ini adalah Kualitas Pelayanan. a. Kualitas pelayanan X 1 Dalam penelitian ini aspek kualitas pelayanan yang akan dipersepsikan antara lain: 1 Tangibles fasilitas fisik meliputi, persepsi mengenai dekorasi ruang, kenyamanan gedung, keberadaan karyawan dan kebersihan gedung. 2 Reliability keandalan yaitu kemampuan dan kecakapan dalam memberikan pelayanan yang dijanjikan dengan segeratepat waktu, akurat. 3 Responsiveness daya tanggap adalah kecepatan pelayanan, efisiensi kerja, menyenangkan, dan siap melayani kebutuhan kosumen jika diperlukan. 4 Assurance Kenyamanan adalah perhatian yang diberikan kepada konsumen, reputasi dan kenyamanan serta rasa aman yang diberikan 5 Empathy empati meliputi, sikap peduli karyawan, perhatian mereka, profesionalisme, efisiensi karyawan dalam bekerja, dan sikap ramah karyawan

2. Variabel dependen Y

Variabel dependen atau variabel terikat akan persepsi ini adalah minat beli kunjungan ulang konsumen. Indikator yang digunakan: 1 Menginformasikan ke orang lain 2 Merekomendasikan ke orang lain 3 Hasrat keinginan rencana untuk berkunjung membeli ulang

E. Definisi Operasional Variabel

Berikut beberapa pengertian operasional yang digunakan dalam penelitian persepsi konsumen pada layanan hiburan di Boshe terdiri dari: 1. kualitas pelayanan adalah refleksi persepsi evaluatif konsumen terhadap pelayanan yang diterima pada suatu waktu tertentu” 2. minat kunjung ulang adalah tahap kecenderungan responden untuk berkunjung kembali ke Boshe.

Dokumen yang terkait

Pengaruh Co-Branding Terhadap Persepsi Konsumen Tentang Kualitas Produk Kentucky Fried Chicken (KFC) Cabang Gajah Mada Medan

5 73 76

Pengaruh Periklanan Terhadap Keputusan Konsumen Berlangganan Telkomspeedy Di PT Telkom Putri Hijau Medan

1 13 157

Faktor-Faktor Bauran Pemasaran yang Berhubungan dengan Minat Kunjungan Ulang Pasien Klinik Bobath RS Hermina Bekasi Tahun 2014

11 68 102

Pengaruh Persepsi Kualitas Pelayanan dan Kepuasan Konsumen pada Minat Pembelian Ulang (Study Pada Konsumen Toserba Luwes Palur)

0 39 111

PENGARUH PERSEPSI TEKNOLOGI INFORMASI, KEMUDAHAN, RESIKO DAN FITUR LAYANAN TERHADAP MINAT ULANG Pengaruh Persepsi Teknologi Informasi, Kemudahan, Resiko Dan Fitur Layanan Terhadap Minat Ulang Nasabah Bank Dalam Menggunakan Internet Banking (Studi Kasus P

0 1 14

PENGARUH PERSEPSI TEKNOLOGI INFORMASI, KEMUDAHAN, RESIKO DAN FITUR LAYANAN TERHADAP MINAT ULANG Pengaruh Persepsi Teknologi Informasi, Kemudahan, Resiko Dan Fitur Layanan Terhadap Minat Ulang Nasabah Bank Dalam Menggunakan Internet Banking (Studi Kasus P

0 3 18

Pengaruh Persepsi Harga Terhadap Minat Beli Konsumen Pada Produk Aqua.

0 1 22

PENGARUH KUALITAS LAYANAN, KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP MINAT BELI ULANG PADA ALFAMART BUDURAN SIDOARJO.

1 1 80

PENGARUH INTERNATIONAL BRAND IMAGE DAN PERSEPSI HARGA TERHADAP MINAT PENGGUNAAN ULANG (Survei pada Konsumen Layanan GrabCar di Kota Malang)

0 1 8

PENGARUH KUALITAS LAYANAN, KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP MINAT BELI ULANG PADA ALFAMART BUDURAN SIDOARJO

0 2 21