63
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP
Satuan Pendidikan  : MTsN Godean Mata Pelajaran
: Bahasa Inggris
Kelassemester : VIII
Materi Pokok : Greeting Card
Skill :
READING Alokasi Waktu
: 1 pertemuan 80 minutes
A.  Kompetensi Inti
B.  Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi
3.5 Membandingkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks khusus dalam bentuk  greeting  card,  dengan  memberi  dan  meminta  informasi  terkait  dengan  hari-hari
spesial, sesuai dengan konteks penggunaannya. Setelah menuntaskan pembelajaran siswa diharapkan mampu:
11. Menentukan fungsi sosial berdasarkan beberapa greeting card yang diberikan dengan  tepat,  ditunjukkan  dengan  kemampuan  menjawab  pertanyaan  yang
diberikan oleh guru dengan menunjukkan sikap bersungguh-sungguh. 12. Mengidentifikasi struktur teks berdasarkan teks yang diberikan dengan tepat,
ditunjukkan dengan kemampuannya menjawab pertanyaan yang diberikan oleh guru dengan tepat dalam lembar kerja.
13. Mengidentifikasi unsur kebahasaan ungkapan-ungkapan dalam greeting card dalam  greeting  card  berdasarkan  greeting  card  yang  diberikan  dengan  tepat,
ditunjukkan dengan kemampuannya menjawab pertanyaan yang diberikan oleh guru dan kemampuannya menyelesaikan tugas yang diberikan guru.
C.  Materi Pembelajaran
Fungsi Sosial : Menjaga hubungan interpersonal dengan guru dan teman.
Memberikan ucapan selamat.
KI 1  :  Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya KI 2  :  Menghargai  dan  menghayati  perilaku  jujur,  disiplin,  tanggungjawab,  peduli
toleransi,  gotong  royong,  santun,  percaya  diri,  dalam  berinteraksi  secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
KI 3  :  Memahami  dan  menerapkan  pengetahuan  faktual,  konseptual,  dan  prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya
terkait fenomena dan kejadian tampak mata KI 4  :  Mengolah,  menyaji,  dan  menalar  dalam  ranah  konkret  menggunakan,  mengurai,
merangkai,  memodifikasi,  dan  membuat  dan  ranah  abstrak  menulis,  membaca, menghitung,  menggambar,  dan  mengarang  sesuai  dengan  yang  dipelajari  di
sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandangteori
64
Struktur Teks    : Teks greeting card dapat mencakup:
-  Identifikasi nama peristiwa, hari istimewa. -  Ungkapan khusus yang relevan.
-  Gambar, hiasan, komposisi warna.
Unsur Kebahasaan:
14. Penggunaan ungkapan-ungkapan Congratulations; Well done; Good job; Happy birthday.
15. Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan, tanda baca, dan tulisan tangan.
D.  Metode Pembelajaran