. Skala Pengukuran Variabel . Populasi dan Sampel

4. Narasi yaitu rangkaian bahasa yang disampaikan dalam iklan oleh seorang narator. b. Variabel Terikat Dependen Variabel Variabel terikat merupakan variabel yang dipengaruhi atau yang menjadi akibat, karena adanya variabel bebasSugiyono,2003:33. Variabel terikat dalam penelitian ini adalah keputusan pembelian. Tabel 1.2 Definisi Operasional Variabel Variabel Definisi Variabel Indikator Skala Pengukuran Iklan x Iklan merupakan suatu proses komunikasi yang bertujuan untuk membujuk atau menggiring orang untuk mengambil tindakan yang menguntungkan bagi pihak pembuat iklan 1. Gaya iklan 2. Bahasa iklan 3. Model iklan 4. Narasi iklan Likert Keputusan Pembelian y Keputusan pembelian merupakan keputusan konsumen untuk menggunakan produk yaitu produk Molto Ultra Sekali Bilas 1. Harga 2. Promosi 3. Kebutuhan Pelanggan 4. Produk Likert Sumber : Tjiptono 2003,80, Sugiyono 2006 :104,diolah

3.5 . Skala Pengukuran Variabel

Penelitian ini menggunakan skala likert yaitu digunakan untuk mengukur sikap, pendapat dan persepsi seseorang atau sekelompok orang tentang phenomena sosial Sugiyono, 2006:104. Untuk keperluan analisis kuantitatif Universitas Sumatera Utara penelitian maka kepada responden diberi alternatif jawaban dengan menggunakan skala 1 sampai 5 yang dapat dilihat pada tabel berikut ini: Tabel 1.3 Instrument Skala Likert sumber : Sugiyono2006:105

3.6 . Populasi dan Sampel

Populasi adalah suatu kelompok dari elemen penelitian, dimana elemen adalah unit terkecil yang merupakan sumber dari data yang diperlukan. Ginting dan Situmorang : 2008:128. Populasi pada penelitian ini adalah Mahasiswa Departemen Manajemen Regular Fakultas Ekonomi USU yang mengggunakan Molto, oleh karena jumlah populasi nya tidak diketahui maka digunakan metode pengambilan sampel unidentified yakni : n = Keterangan : n = jumlah sampel Za = nilai standart normal yang besarnya tergantung α Bila α = 0,05 Z =1,67 Bila α = 0,01 Z=1,96 No Pertanyaan Skor 1 Sangat Setuju SS 5 2 Setuju ST 4 3 Kurang Setuju KS 3 4 Tidak Setuju TS 2 5 Sangat Tidak Setuju STS 1 Universitas Sumatera Utara P = estimator proporsi populasi q = 1-p proporsi populasi yang diharapkan tidak memiliki karakteristik tertentu d = tingkat kesalahan yang bisa ditoleransi Pada saat dilakukan wawancara terhadap 30 orang Mahasiswa Manajemen Fakultas Ekonomi USU ,terdapat 18 mahasiswa yang menggunakan Molto Ultra Sekali Bilas. Hal ini berarti, estimasi proporsi populasi p dalam penelitian ini adalah sebesar 60 dan q adalah sebesar 40 : n= n= n = 92,20 n = 93 orang pembulatan Metode penarikan sampel menggunakan metode incidental dan metode purposive sampling Sugiyono,2006:95. Metode incidental adalah teknik penarikan sampel berdasarkan kebetulan, yaitu siapa saja yang secara kebetulan incidental bertemu dengan peneliti maka dapat digunakan sebagai sampel bila dipandang orang yang kebetulan ditemui itu tepat sebagai responden. Sedangkan metode purposive sampling adalah penentuan sampel dengan pertimbangan tertentu dengan kriteria bahwa mahasiswa tersebut harus minimal pernah 3 tiga kali melihat iklan Molto Ultra sekali bilas.

3.7. Jenis dan Sumber Data

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Nilai Iklan Terhadap Keputusan Pembelian Mizone Pada Mahasiswa Fakultas Hukum USU Medan

1 42 71

Pengaruh Iklan Televisi Coca Cola Versi Ramadhan Terhadap Keputusan Pembelian Pada Mahasiswa Manajemen Ekstensi Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara Di Medan

5 39 85

Pengaruh Iklan Tarif Hemat Terhadap Keputusan Pembelian Kartu Simpati Pada Mahasiswa Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi USU

2 32 83

Analisis Pengaruh Iklan TV Rokok A Mild Terhadap Keputusan Pembelian Pada Mahasiswa Manajemen Fakultas Ekonomi UMSU Medan

6 86 69

Pengaruh Iklan Klaim Riset Sampo Rejoice Terhadap Keputusan Pembelian Pada Mahasiswa Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

0 32 86

PENGARUH TERPAAN IKLAN MOLTO ULTRA VERSI ”MOLTO ULTRA SEKALI BILAS” TERHADAP PERSEPSI MASYARAKAT TENTANG PENGHEMATAN AIR BERSIH( Studi Pada Ibu Rumah Tangga RT.02 RW.06 Di Bandulan, Kecamatan.Sukun, Kelurahan. Bandulan, Kota Malang)

0 20 2

INTEGRATED MARKETING COMMUNICATIONS (IMC) PADA EVENT GERAKAN SEKALI BILAS "MOLTO ULTRA SEKALI BILAS" PT. UNILEVER INDONESIA Tbk.

1 4 176

PENGARUH KINERJA PROGRAM IKLAN MELALUI MEDIA TELEVISI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN ULTRA TEH KOTAK.

0 4 67

SIKAP IBU RUMAH TANGGA SURABAYA TERHADAP ISI PESAN IKLAN MOLTO ULTRA SEKALI BILAS DI TELEVISI. (Studi Deskriptif Terhadap Sikap Ibu Rumah Tangga Surabaya Terhadap Isi Pesan Iklan Molto Ultra Sekali Bilas versi “Demonstrasi Gerakan Sekali Bilas” di Televis

0 0 92

ANALISIS PENGARUH SIKAP KONSUMEN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN HANDPHONE BLACKBERRY PADA MAHASISWA MANAJEMEN EKSTENSI FAKULTAS EKONOMI USU

0 0 10