RENCANA ARUS KAS Tabel 2.28 : Laporan Arus Kas PEMANFAATAN IT

2.9 RENCANA ARUS KAS Tabel 2.28 : Laporan Arus Kas

KERIPIK KENTANG RENCANA ARUS KAS TAHUN 2013 dalam ribuan rupiah I II III IV V VI VII VIII IX X XI XII A.Penerimaan Penjualan 10.400 10.504 10.609 10.715 10.822 10.930 11.039 11.150 11.261 11.374 11.488 11.602 Sub Total Penjualan 10.400 10.504 10.609 10.715 10.822 10.930 11.039 11.150 11.261 11.374 11.488 11.602 B.Pengeluaran Pembelian bahan baku 5.928 5.987 6.047 6.107 6.168 6.230 6.292 6.355 6.419 6.483 6.548 6.613 Pembelian peralatan 1.890 Gaji Karyawan 1.000 1.000 1.000 1.000 1.000 1.000 1.000 1.000 1.000 1.000 1.000 1.000 Gaji pimpinan 500 500 500 500 500 500 500 500 500 500 500 500 Listrik, 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 Universitas Sumatera Utara Air 20 20 20 20 20 20 20 20 20 20 20 20 Bensin 27 27 27 27 27 27 27 27 27 27 27 27 B. Penyusutan Peralatan 24 24 24 24 24 24 24 24 24 24 24 24 Sub Total Pengeluaran 9.419 7.588 7.648 7.708 7.769 7.831 7.893 7.956 8.020 8.084 8.149 8.214 C.SELISIH KAS 981 2.916 2.961 3.007 3.053 3.099 3.146 3.194 3.241 3.290 3.339 3.388 D.SALDO KAS AWAL 9.950 10.931 13.847 16.808 19.815 22.868 26.014 29.208 32.449 35.739 39.078 42.466 E.SALDO KAS AKHIR 10.931 13.847 16.808 19.815 22.868 26.014 29.208 32.499 35.739 39.078 42.466 45.854 Universitas Sumatera Utara

2.10 PEMANFAATAN IT

Dalam meningkatkan produk keripik kentang pemilik usaha juga perlu memperhatikan pemanfaatan IT. Hal ini dilakukan agar keripik kentang dapat berkembang dengan cepat dan dapat mempertahankan produknya di lingkungan masyarakat. Dalam persaingan dunia bisnis yang semakin keras dan ketat saat ini, IT memegang peranan penting dalam pengembangan bisnis. Yang menjadi acuan adalah sejauh mana teknologi dapat digunakan dan apa yang perlu diketahui bisnis mengenai teknologi sehingga memberi dampak terhadap strategi bisnis dan selalu terlibat dalam berbagai perencanaan serta pengkajian strategi bisnis. Dalam pemanfaatan IT, kedepannya Keripik Kentang “Lezath” akan menggunakan jaringan internet.Termasuk didalamnya situs jejaring sosial seperti facebook, Twitter dan brosur. Selain itu IT juga mempermudah dalam penyusunan rencana keuangan dan dapat meningkatkan komunikasi antara sesama pegawai. Universitas Sumatera Utara

2.11 ANALISIS RESIKO USAHA