Data Klasifikasi Tanda Penyajian Data Dari Hasil pengamatn yang dilakukan pada gambar iklan parfum Paris Hilton

4.2. Penyajian Data Dari Hasil pengamatn yang dilakukan pada gambar iklan parfum Paris Hilton

”SIREN” pada majalah Cosmopolitan Indonesia yang selanjutnya akan diinterpretasikan dan dianalisis berdasarkan Teori Charles Sanders Pierce untuk mengetahui makna yang terkandung di dalam iklan parfum SIREN. Charles Sanders Pierce membagi tanda menjadi tiga kategori yaitu Ikon icon, Indeks index, Simbol symbol. Untuk melihat pengungkapan peristiwa serta makna pesan yang disampaikan dalam penggambaran iklan tersebut, sistem tanda dari iklan ini dibagi berdasarkan pembagian fungsi tanda dari Charles Sanders Pierce.

4.2.1 Data

Dalam pendekatan semiotik Charles Sanders Pierce terdapat tiga komponen yaitu tanda Sign, Objek Object, dan Interpretant Interpretant. Sebagai Interpratant, peneliti menganalisis gambar iklan Parfum SIREN yang dijadikan sebagai korpus sampel terbatas dengan menggunakan hubungan antara tanda dan acuan tanda dalam metode semiotik Charles Sanders Pierce, yang memebagi tanda menjadi tiga kategori yaitu Ikon icon, Indeks index, Simbol symbol sehingga akan diperoleh interpretasi iklan melalui kategori tanda tersebut. Ikonnya adalah foto model perempuan Botol Parfum, Batu karang, Pilar, Air. Indeks background warna pada iklan, pose model wanita dalam iklan parfum SIREN,teks yang terdapat di dalam iklan. Symbol nya adalah Putri Duyung, Rambut Panjang, Kuku berkuteks.

4.2.2. Klasifikasi Tanda

Charles Sanders Pierce terkenal dengan teori tandanya. Di dalam lingkup semiotika, Pierce seringkali mengulang ulang bahwa secara umum tanda adalah yang mewakili sesuatu bagi seeorang. Untuk itu Pierce membagi tanda menjadi sepuluh jenis, selengkapnya sebagai berikut : 1. Qualisign, yakni kualitas sejauh yang dimiliki tanda. Kata keras menunjukan kualitas tanda. 2. Iconic Sinsign, yaitu tanda yang memperlihatkan kemiripan. 3. Rhematic indexical sinsign, yakni tanda berdasarkan pengalaman langsung, yaitu secara langsung menarik perhatian karena kehadirannya disebabkan sesuatu. 4. Discent Sinsign, yakni tanda yang memberikan informasi tentang sesuatu. 5. Iconic Legisign, yakni tanda yang menginformasikan norma atau hukum. 6. Rhematic Indexica Legisign, yakni tanda yang mengacu pada objek tertentu. 7. Dicent Inoexica Legisgn, tanda yang bermakna informasi dan menunjuk subjek informasi. 8. Rhematic Symbol atau Symbolic Rhema, yakni tanda yang dihubungkan dengan obyeknya melalui asosiasi ide umum. 9. Dicent Symbol atau Proposion Proporsi adalah tanda yang langsung menghubungkan dengan objek melalui asosiasi dalam otak. 10. Argument, yakni tanda yang merupakan inferens seseorang terhadap sesuatu berdasarkan alasan tertentu. Sobur, 2005:42

4.2.3. Klasifikasi tanda Pierce dalam iklan parfum SIREN

Dokumen yang terkait

REPRESENTASI SENSUALITAS PEREMPUAN PADA IKLAN POMPA AIR SHIMIZU DI TELEVISI (Studi Semiotika Tentang Representasi Sensualitas Perempuan Pada Iklan Pompa Air Shimizu di Televisi).

2 14 115

REPRESENTASI SENSUALITAS PEREMPUAN DALAM IKLAN AXE (Studi semiotik representasi sensualitas perempuan dalam iklan axe versi axe effect di televisi).

6 11 197

REPRESENTASI SENSUALITAS DALAM IKLAN METALBIKES DI MAJALAH DIG BMX EDISI NOVEMBER 2007. (Studi Semiotik Representasi Sensualitas Dalam Iklan Metalbikes di Majalah DIG BMX edisi November 2007).

3 6 88

REPRESENTASI KECANTIKAN DALAM IKLAN PARFUM ELLE SHOCKING. (Studi Semiotik Representasi Kecantikan Barat dalam Iklan Parfum Elle Shocking “YvesSaintLaurent” pada Majalah Cosmopolitan Edisi September 2009).

1 15 108

Representasi Sensualitas dalam Iklan Par

0 0 12

REPRESENTASI SENSUALITAS DALAM IKLAN TELEVISI TIM TAM SLAM (Studi Semiotik Tentang Representasi Sensualitas pada Iklan Televisi Tim Tam Slam versi “Titi Kamal sebagai Pramugari”)

0 0 23

REPRESENTASI KECANTIKAN DALAM IKLAN PARFUM ELLE SHOCKING. (Studi Semiotik Representasi Kecantikan Barat dalam Iklan Parfum Elle Shocking “YvesSaintLaurent” pada Majalah Cosmopolitan Edisi September 2009)

0 0 12

REPRESENTASI SENSUALITAS DALAM IKLAN PARFUM “SIREN” (Studi Semiotik tentang Representasi Sensualitas dalam Iklan Parfum “SIREN” pada majalah cosmopolitan)

0 0 19

REPRESENTASI SENSUALITAS DALAM IKLAN METALBIKES DI MAJALAH DIG BMX EDISI NOVEMBER 2007. (Studi Semiotik Representasi Sensualitas Dalam Iklan Metalbikes di Majalah DIG BMX edisi November 2007).

0 0 21

KATA PENGANTAR Alhamdulillah Hirobbil Alamin, akhirnya penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul "PEMAKNAAN KARIKATUR EDITORIAL CLEKIT

0 0 19