Evaluasi Tentang Etnisitas DATA RESPONDEN

TABEL 20 Distribusi Jawaban Responden Tentang Pemahaman Responden akan Partisipasi Politik No Jawaban Jumlah Persentase 1 Ya, Saya Mengerti 60 39,39 2 Saya Kurang Mengerti 39 60,61 Total 99 100 Sumber: Hasil Olahan Data Masyarakat pemilih di Kecamatan Balige secara garis besar belum mengerti akan apa yang dimaksudkan dengan partisipasi politik. Hal seperti ini menunjukan suatu kemajuan yang sangat pesat dalam bidang politik. Masyarakat tidak lagi bersikap pasif seperti di era orde baru sehingga masyarakat gampang dipengaruhi oleh pihak. Namun masih banyak masyarakat Kecamatan Balige menjatuhkan pilihannya kepada calon yang mempunyai kesamaan SukuMarga, menurut responden apabila calon Kepala Daerah tersebut menang atau menjadi Kepala Daerah ada rasa kebanggaan dan rasa kepuasaan tersendiri.

3.2.2. Evaluasi Tentang Etnisitas

TABEL 21 Distribusi jawaban responden tentang pentingnya kesamaan marga dalam menentukan pilihan pada Pilkada No Jawaban Jumlah Presentase 1 Ya 78 78,79 2 Tidak 21 21,21 Total 99 100 Sumber: Hasil Jawaban Responden Dari tabel diatas masyarakat pemilih di Kecamatan Balige menjawab bahwa faktor kesamaan marga sangat berpengaruh terhadap pilihannya, responden berangangap apabila calon Kepala Daerah yang mempunyai kesamaan MargaEtnis dengannya menjadi Kepala Universitas Sumatera Utara Daerah ada rasa kebanggaan dan kepuasaan didalam diri mereka. Masyarakat pemilih di Kecamatan Balige cenderung memilih berdasarkan kesamaan marga seperti yang dijelaskan pada Bab I dimana ada istilah dalam diri Batak Toba yang mengatakan Dang tumangonan tu halak molo adong do di hita buat apa memilih orang lain, yang dalam hal ini yang tidak satu marga kesamaan marga dengannya jika dari marga kita sendiri masih ada. Hal ini juga yang diterapkan oleh sebagian besar dari masyarakat Kecamatan Balige pada Pemilihan Kepala Daerah Tahun 2010 yang lalu. TABEL 22 Distribusi Jawaban Responden Tentang Apakah Faktor Agama Mempengaruhi Responden Dalam Menjatuhkan Pilihannya Pada Pilkada Tahun 2010 yang Lalu No Jawaban Jumlah Persentase 1 Ya 75 75,76 2 Tidak 24 24,24 Total 99 100 Sumber: Hasil Olahan Data Dari hasil tabel diatas, menunjukan bahwa faktor agama juga dapat mempengaruhi responden dalam menentukan pilihannya pada Pemilihan Kepala Daerah Kabupaten Toba Samosir Tahun 2010 yang lalu. Universitas Sumatera Utara TABEL 23 Distribusi jawaban responden tentang lebih mementingkan kekerabatansatu marga dari pada kepentingan yang lain dalam saat memilih No Jawaban Jumlah Persentase 1 Mementingkan Hubungan Kekerabatankesamaan marga 78 78,79 2 Memilih dengan Alasan Lain misalnya: visi-misi, figur calon Partai-partai pendukung setiap calon Kepala Daerah dan lain-lain. 21 21,21 Total 99 100 Sumber: Hasil Olahan Data Dari tabel diatas dapat diketahui bahwa sebagian besar responden merupakan pemilih tradisional, dimana pemilih seperti ini sangat mengutamakan kedekatan sosial, budaya, nilai, asal –usul, faham, dan agama sebagai tolak ukur untuk memilih suatu partai politik atau memilih Kepala Daerah. Universitas Sumatera Utara

3.3 ANALISA DATA