Penjelasan Istilah Metode Penelitian

Entin Suhartini, 2013 Penerapan metode bermain gobak sodor untuk meningkatkan keterampilan sosial anak penelitiantindakankelaspadakelompok b di paud baiturrahim kecamatansumedang selatan kabupatensumedang Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

F. Penjelasan Istilah

Berikut adalah penjelasan istilah mengenai hal-hal yang berhubungan dengan variabel penelitian. 1. Keterampilan sosial anak usia dini dalam penelitian ini terdiri dari: a. Bersikap kooperatif dengan teman Empati b. Menunjukan rasa empati c. Mengekspresikan emosi yang sesuai dengan kondisi yang ada 2. Metode bermain Gobak Sodor yaitu permainan yang memerlukan kekompoakkan sebuah kelompok permainan. Dalam pelaksanaannya pada pembelajaran, permainan ini terdiri dari dua kelompok yaitu kelompok penjaga dan kelompok yang harus bisa meloloskan diri dari kelompok penjagaan. Masing-masing kelompok akan saling bekerjasama, saling berempati, dan berdisiplin dalam permainan.Dengan menggunakan permainan Gobak Sodor dapat melatih kemampuan anak membaca gerak tubuh, menggerakkan tubuh, melatih ketangkasan dan kelincahan anak dalam permainan, meningkatkan kemampuan komunikasi, dan kemampuan menyusun strategi yang baik, melepaskan emosi anak dan melatih anak berkelompok.Selain itu, anak akan terlihat aktif dalam pembelajaran pengembangan keterampilan sosial yang berkaitan dengan fisik motorik dan mempunyai minat serta motivasi untuk melakukan permainan tersebut dengan hati yang menyenangkan. Entin Suhartini, 2013 Penerapan metode bermain gobak sodor untuk meningkatkan keterampilan sosial anak penelitiantindakankelaspadakelompok b di paud baiturrahim kecamatansumedang selatan kabupatensumedang Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 28 BAB III METODOLOGI PENELITIAN

A. Metode Penelitian

Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode Penelitian Tindakan Kelas Classroom Action Research. Dasar pertimbangan penulis menggunakan metode tersebut seperti dikatakan oleh Moleong 2004:5 bahwa metode kualitatif lebih mudah apabila berhadapan dengan kenyataan ganda, menyajikan secara langsung hakikat hubungan antara peneliti dan responden, dan lebih peka dan dapat menyesuaikan diri dengan banyak penajaman pengaruh bersama dan terhadap pola-pola nilai yang dihadapi. Jadi, dalam hal ini tidak boleh mengisolasi individu atau organisasi ke dalam variabel atau hipotesis, tetapi perlu memandangnya sebagai bagian dari suatu kebutuhan. Lebih lanjut Moleong 2004:6 menyatakan bahwa „data yang dikumpulkan berupa kata-kata, gambar dan bukan angka-angka. Hal ini disebabkan adanya penerapan metode kualitatif ‟. Peranan metode penelitian ini sangat penting untuk mengumpulkan data yang diperlukan untuk kegiatan penelitian serta memberikan petunjuk bagaimana penelitian tersebut dilaksanakan. Tanpa adanya metode penelitian yang jelas, maka data dan hasil penelitian akan terlihat samar atau bahkan melenceng dari hasil yang diharapkan sebelumnya. Entin Suhartini, 2013 Penerapan metode bermain gobak sodor untuk meningkatkan keterampilan sosial anak penelitiantindakankelaspadakelompok b di paud baiturrahim kecamatansumedang selatan kabupatensumedang Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

B. Desain Penelitian

Dokumen yang terkait

PENERAPAN METODE BERMAIN PERAN UNTUK MENINGKATKAN SIKAP SOPAN SANTUN PADA ANAK KELOMPOK B DI PAUD TPQ DAARUL Penerapan Metode Bermain Peran Untuk Meningkatkan Sikap Sopan Santun Pada Anak Kelompok B Di Paud TPQ Daarul Furqon Karanggeneng Boyolali Tahun

0 1 15

PENERAPAN MODEL KONSTRUKTIVISME UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI MENGIDENTIFIKASI SIFAT-SIFAT BENDA CAIR DI KELAS III SDN CIKAMUNING KECAMATAN SUMEDANG SELATAN KABUPATEN SUMEDANG.

0 3 40

PENERAPAN MODEL SIKLUS BELAJAR (LEARNING CYCLE) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI SIFAT-SIFAT BENDA DI KELAS IV SDN SABAGI KECAMATAN SUMEDANG SELATAN KABUPATEN SUMEDANG.

0 1 35

PENERAPAN MODEL SIKLUS BELAJAR (LEARNING CYCLE) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI PERUBAHAN SIFAT BENDA DI KELAS III SDN BABAKAN KECAMATAN SUMEDANG SELATAN KABUPATEN SUMEDANG.

0 1 44

PENERAPAN MODEL INKUIRI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI STRUKTUR BATANG TUMBUHAN DAN FUNGSINYA DI KELAS IV SDN SABAGI KECAMATAN SUMEDANG SELATAN KABUPATEN SUMEDANG.

0 0 40

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TEKNIK KELILING KELOMPOK DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA MOM UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MEMBACA PUISI (Penelitian Tindakan Kelas di Kelas V SD Negeri Ganeas I Kecamatan Ganeas Kabupaten Sumedang).

0 2 55

PENERAPAN MODEL MENULIS BERSAMA MELALUI MEDIA GAMBAR TUNGGAL UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI SISWA KELAS III SDN CADASPANGERAN KECAMATAN SUMEDANG SELATAN KABUPATEN SUMEDANG.

0 2 51

PENGGUNAAN MEDIA MOCK UP UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI KENAMPAKAN ALAM DAN BUATAN DI DAERAH SUMEDANG ( Penelitian Tindakan Kelas Pada Siswa Kelas V Semester I SDN Gudang Kopi I Kecamatan Sumedang Selatan Kabupaten Sumedang ).

0 1 49

PENERAPAN METODE BERMAIN GOBAK SODOR UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN SOSIAL ANAK: PenelitianTindakanKelaspadaKelompok B di PAUD Baiturrahim KecamatanSumedang Selatan KabupatenSumedang.

0 1 39

MENINGKATKAN KETERAMPILAN MOTORIK KASAR ANAK USIA DINI MELALUI PERMAINAN TRADISIONAL BEBENTENGAN : PenelitianTindakan Kelas di Kelompok Bermain Al-Munawaroh Kabupaten Sumedang.

7 57 42