Cek Kemampuan Awal Deskripsi

5

F. Cek Kemampuan Awal

Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan memberikan jawaban YATIDAK disebelah nomor urut pada tabel dibawah ini. No Kemampuan Ya Tidak 1 Apakah Anda dapat menjelaskan prinsip pengolahan buah- buahan? 2 Apakah Anda dapat melakukan pengemasan hasil olahan buah-buahan? 3 Apakah Anda dapat membuat perencanaan usaha produksi buah-buahan? 4 Apakah Anda dapat melakukan pemasaran hasil produksi buah-buahan? 5 Apakah Anda dapat menjelaskan prinsip pengolahan sayur- sayuran? 6 Apakah Anda dapat melakukan pengemasan hasil olahan sayur-sayuran? 7 Apakah Anda dapat membuat perencanaan usaha produksi sayur-sayuran? 8 Apakah Anda dapat melakukan pemasaran hasil produksi sayur-sayuran? 9 Apakah Anda dapat menjelaskan prinsip pengolahan umbi- umbian? 10 Apakah Anda dapat melakukan pengemasan hasil olahan umbi-umbian? 11 Apakah Anda dapat membuat perencanaan usaha produksi umbi-umbian? 12 Apakah Anda dapat melakukan pemasaran hasil produksi umbi-umbian? Jawablah pertanyaan-pertanyaan diatas terlebih dahulu, sebelum anda mempelajari buku teks ini. Apabila semua jawaban anda Ya , berarti anda tidak perlu lagi mempelajari buku teks ini dan langsung dapat mengerjakan lembar refleksi dan tes formatif. Apabila ada jawaban anda yang Tidak , maka anda harus kembali mempelajari buku teks ini secara berurutan tahap demi tahap 6 II. PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN 1. MELAKSANAKAN PRODUKSI OLAHAN BUAH- BUAHAN 50 JP

A. Deskripsi

Pengolahan buah-buahan merupakan kegiatan produksi dengan bahan dasar buah-buahan yang dapat menghasilkan berbagai jenis produk olahan seperti sale pisang, manisan buah, sari buah, sirup buah, dodol buah, keripik buah, dan lain- lain. Pengolahan ini dimulai dari kriteria bahan yang digunakan, proses pengolahan, pengemasan dengan pelabelannya, perencanaan biaya, dan pemasaran. Dengan demikian, produk yang dihasilkan oleh peserta didik harus dapat dijual.

B. Kegiatan Belajar