Penilaian Tes dan nontes Standar Kompetensi : Memahami sejarah, kenampakan alam dan keragaman suku Kompetensi Dasar : Meneladani kepahlawanan dan patriotisme tokoh-tokoh di Materi Pokok

VI.Alat dan Sumber Bahan

1. Alat Peraga : Gambar-gambar peninggalan bersejarah misal; Candi Boro- budur, gereja Katedral, masjid Maimun Medan, dan lain-lain 2. Sumber : Buku IPS Asy’ari kelas IV Erlangga halaman 75 - 86 Buku pendamping yang relevan

VII. Penilaian Tes dan nontes

Tes Dalam tes ini dilakukan secara tertulis bentuk uraian Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benar 1. Siapa yang bertanggung jawab menjaga kelestarian tempat bersejarah? 2. Tulislah apa saja yang termasuk tempat peninggalan bersejarah? 3 saja 3. Bagaimana cara menjadi bangsa yang baik? 4. Berupa apakah peninggalan sejarah agama Hindu? 5. Di manakah tempat menyimpan benda-benda bersejarah? Nontes Dalam nontes ini disajikan dalam bentuk: 1. Penugasan : Menceritakan tentang tempat bersejarah dan asal-usul nama suatu tempat 2. Portofolio : Membuat kliping tentang tempat bersejarahpeninggalan berse- jarah Catatan: Untuk lebih jelasnya dalam penilaian ini lihat buku IPS Asy’ari Kelas IV Erlangga Mengetahui, Jakarta, …………………20…. Kepala Sekolah Guru Kelas IV ………………………. ………………………. NIP……………………… NIP……………………… RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial IPS Kelas I Semester : IVI Alokasi Waktu : 9 jam pelajaran 35 menit Pertemuan Minggu ke-16 dan 17 2 minggu Materi terakhir untuk jatah semester I _________________________________________________________________________

I. Standar Kompetensi : Memahami sejarah, kenampakan alam dan keragaman suku

bangsa di lingkungan kabupatenkota dan provinsi

II. Kompetensi Dasar : Meneladani kepahlawanan dan patriotisme tokoh-tokoh di

lingkungannya III. lndikator : ● Menjelaskan pentingya memiliki sikap kepahlawanan dan patriotisme ● Memberi contoh rela berkorban ● Menunjukkan sikap positif atas jasa para pahlawan dalam membela bangsa dan negara ● Menghargai para pahlawan bangsa dengan mengingat jasa- jasa mereka ● Menjelaskan perlunya memiliki sikap berjiwa besar ● Memberi contoh sikap berjiwa besar dalam kehidupan sehari- hari

IV. Materi Pokok

Meneladani patriotisme dan kepahlawanan

V. Kegiatan Pembelajaran Pertemuan ke-16 dan 17 terakhir untuk semester I Pertemuan 1