METODE PENDEKATAN STRATEGI PEMBELAJARAN Kegiatan

Lampiran 2. LKPD LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK KONFIGURASI ELEKTRON 1. Tuliskan konfigurasi elektron dan diagram orbital kulit terluar dari beberapa unsur berikut ini : a. 3 Li b. 7 N c. 12 Mg d. 17 Cl 2. Tentukan konfigurasi elektron dari unsur berikut : a. Na dan Na + nomor atom Na=11 b. Mn dan Mn 3- nomor atom Mn=25 3. Tuliskan konfigurasi elektron, diagram orbital, kemungkinan bilangan kuantum elektron terluar yang ditempati elektron dari : a. 13 Al b. 19 K c. 26 Fe Lampiran 3. Kunci Jawaban 1. Konfigurasi elektron dan diagram orbital dari : a. 3 Li = 1s 2 2s 1 b. 7 N = 1s 2 2s 2 2p 3 c. 12 Mg = 1s 2 2s 2 2p 6 3s 2 d. 17 Cl = 1s 2 2s 2 2p 6 3s 2 3p 5 Skor = 10 2. Konfigurasi elektron dari unsur berikut : a. Na dan Na + Na = 1s 2 2s 2 2p 6 3s 1 Na + = 1s 2 2s 2 2p 6 b. Mn dan Mn 3- Mn = 1s 2 2s 2 2p 6 3s 2 3p 6 4s 2 3d 5 Mn 3- = 1s 2 2s 2 2p 6 3s 2 3p 6 4s 2 3d 6 4p 2 Skor = 4 3. Konfigurasi elektron, diagram orbital, kemungkinan bilangan kuantum elektron terluar yang ditempati elektron dari : a. 13 Al = 1s 2 2s 2 2p 6 3s 2 3p 1 Bilangan kuantum 3p 1 n = 3, l = 1, m= +1, 0, -1, s = +12 atau -12 b. 19 K= 1s 2 2s 2 2p 6 3s 2 3p 6 4s 1 Bilangan Kuantum 4s 1 n = 4, l = 0, m= 0, s = +12 atau -12 c. 26 Fe= 1s 2 2s 2 2p 6 3s 2 3p 6 4s 2 3d 6 Bilangan Kuantum 4s 2 n = 4, l = 0, m= 0, s = +12 atau -12 Skor = 6 Total Skor : 20 Nilai : 20 x 2 4 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Sekolah : SMA Negeri 1 Pleret Mata Pelajaran : Kimia Kelas Semester : XI IPA 1 Alokasi Waktu : 2 x 45 menit 2 jam pelajaran STANDAR KOMPETENSI 4. Memahami struktur atom untuk meramalkan sifat-sifat periodik unsur, struktur molekul,dan sifat-sifat senyawa. KOMPETENSI DASAR 4.1 Menjelaskan teori atom bohr dan mekanika kuantum untuk menuliskan konfigurasi elektron dan diagram orbital serta menentukan letak unsur dalam tabel periodik. INDIKATOR K. Menjelaskan konfigurasi elektron menggunakan prinsip Aufbau, aturan Hund, dan azas larangan Pauli. L. Menjelaskan diagram orbital.

G. TUJUAN PEMBELAJARAN

5. Siswa dapat menjelaskan konfigurasi elektron menggunakan prinsip Aufbau, aturan Hund, dan azas larangan Pauli. 6. Siswa dapat menggambarkan diagram orbital. 7. Siswa dapat menuliskan konfigurasi elektron pada atom netral. 8. Siswa dapat menuliskan konfigurasi ion.

H. MATERI PEMBELAJARAN

Konfigurasi elektron merupakan penggambaran distribusi elektron dalam orbital-orbital atom. Penulisan konfigurasi elektron adalah sebagai berikut: 1s 2 1 menunjukkan nomor kulit s menunjukkan subkulit 2 menunjukkan jumlah elektron