Hasil Uji Regresi Demografi Status Identitas

56 Dari hasil regresi yang telah dilakukan, dapat disimpulkan bahwa dari kelima aspek variabel status identitas terhadap agresivitas, didapatkan hasil sumbangan yang signifikan yakni, variabel status identitas, achivement, foreclosure, dan moratorium. Khusus pada aspek diffusion, mempunyai korelasi yang sangat tinggi terhadap agresivitas sehingga dieliminasi di keluarkan secara otomatis oleh program SPSS, atau biasa disebut excluded. Berdasarkan tabel di atas, diketahui bahwa sumbangsih masing-masing aspek status identitas adalah sebagai berikut : 1. F hitung sebesar 29.4 pada variabel status identitas 2. F hitung sebesar 0.408 pada aspek achivement 3. F hitung sebesar 5.664 pada aspek foreclosure 4. F hitung sebesar 6.037 pada aspek moratorium 5. F hitung Excluded pada aspek diffution

4.3.2 Hasil Uji Regresi Demografi Status Identitas

Dalam hasil uji regresi pada penelitian ini, selain aspek-aspek dari status identitas, agresivitas juga diukur berdasarkan demografi yaitu di lihat berdasarkan jenis kelamin, usia, semester dan asal sekolah. Berikut adalah hasil penelitian berdasarkan jenis kelamin yang dapat dilihat pada tabel di bawah ini: 57 Tabel 4.8 Model Summary Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate Change Statistics R Square Change F Change df1 df2 Sig. F Change 1 ,458a ,210 ,198 9,63043 ,210 18,063 1 68 ,000 a Predictors: Constant, JENIS KELAMIN Berdasarkan tabel di atas diketahui nilai koefisien determinasi R square yang didapat adalah sebesar 0.210. Hal ini berarti bahwa jenis kelamin dari status identitas memberikan sumbangsih sebesar 21 bagi perubahan variabel agresivitas. Di bawah hasil uji regresi demografi berdasarkan usia, yaitu: Tabel 4.9 Model Summary Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate Change Statistics R Square Change F Change df1 df2 Sig. F Change 1 ,149a ,022 ,008 10,71357 ,022 1,541 1 68 ,219 a Predictors: Constant, USIA Berdasarkan tabel di atas diketahui nilai koefisien determinasi R square yang didapat adalah sebesar 0.022. Hal ini berarti bahwa usia dari status identitas memberikan sumbangsih sebesar 2,2 bagi perubahan variabel agresivitas. Di bawah hasil uji regresi demografi berdasarkan semester, yaitu : 58 Tabel 4.10 Model Summary Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate Change Statistics R Square Change F Change df1 df2 Sig. F Change 1 ,211a ,045 ,031 10,58921 ,045 3,184 1 68 ,079 a Predictors: Constant, SMESTER Berdasarkan tabel di atas diketahui nilai koefisien determinasi R square yang didapat adalah sebesar 0.045. Hal ini berarti bahwa semester dari status identitas memberikan sumbangsih sebesar 4,5 bagi perubahan variabel agresivitas. Di bawah hasil uji regresi demografi berdasarkan asal sekolah, yaitu: Tabel 4.11 Model Summary Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate Change Statistics R Square Change F Change df1 df2 Sig. F Change 1 ,325a ,106 ,092 10,24610 ,106 8,031 1 68 ,006 a Predictors: Constant, ASAL SEKOLAH Berdasarkan tabel di atas diketahui nilai koefisien determinasi R square yang didapat adalah sebesar 0.106. Hal ini berarti bahwa asal sekolah dari status identitas memberikan sumbangsih sebesar 10,6 bagi perubahan variabel agresivitas. 59 Tabel 4.12 Proporsi Varian Pada Demografi Variabel Status Identitas IV R 2 R 2 Change F hitung df F tabel Signifikansi X 1 0.210 0.210 18.06 1,68 3,98 Signifikan X 12 0.022 -0.188 1,54 1,67 3,98 Tidak Signifikan X 123 0.045 0.023 3,18 1,66 3,99 Tidak Signifikan X 1234 0.106 0.061 8.03 1,65 3,99 Signifikan Total 0,106 Keterangan: X 1 = Jenis Kelamin X 12 = Usia X 123 = Semester X 1234 = Asal Sekolah Dari hasil regresi yang telah dilakukan, dapat disimpulkan bahwa dari keempat demografi yaitu jenis kelamin, usia, semester, dan asal sekolah Dari variabel status identitas ini di dapatkan bahwa, hanya variabel jenis kelamin dan asal sekolah yang memberikan sumbangsih yang signifikan terhadap variabel agresivitas, sedangkan variabel lainnya seperti usia dan semester tidak memberikan sumbangan yang signifikan terhadap variabel agresivitas. 60 4.4 Hasil Uji Statistik 4.4.1 Hasil Uji t

Dokumen yang terkait

Korelasi kemampuan akademik mahasiswa terhadap penyelesaian studi di program studi pendidikan fisika

0 6 65

Pengetahuan, sikap, dan perilaku mahasiswa program studi pendidikan dokter UIN Syarif Hidayatullah Jakarta tentang makanan cepat saji ( fast food) tahun 2009

0 21 71

Pustakawan akademik dan feasilibitas pengembangan insitutional repository (studi kasus di UIN Syarif Hidayatullah Jakarta)

0 16 14

Pustakawan Akademik dan Feasilibitas Pengembangan Insitutional Repository (Studi Kasus di UIN Syarif Hidayatullah Jakarta)

0 11 17

Pemetaan Kajian Tafsir Al-Qur’an pada Program Pascasarjana UIN Syarif Hidayatullah Jakarta dan UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta: Analisis Sitiran Pengarang yang Disitir Disertasi Mahasiswa Tahun 2005-2010

0 5 55

Perilaku pencarian informasi dosen jurusuan komunikasi fakultas ilmu dakwah ilmu komunikasi UIN Syarif Hidayatullah Jakarta dalam memenuhi kebutuhan berdakwah

0 12 0

Pengaruh self-regulated learning dan dukungan sosial terhadap prokrastinasi akademik mahasiswa psikologi Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta

0 21 0

Pola Pengembangan Psikologi Islam oleh Mahasiswa Fakultas Psikologi UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

0 4 23

Analisis sitiran terhadap tesis mahasiswa Magister Sains Psikologi dan ketersedian koleksi perpustakaan fakultas Psikologi UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

0 26 132

Pengaruh konsep diri dan pola asuh orang tua terhadap kemandirian mahasiswa Fakultas Psikologi Uin Syarif Hidayatullah Jakarta

5 27 128