Pengamatan Pengumpulan Data Instrumen Refleksi

- Apersepsi 2 Kegiatan Inti 40 menit - Menyampaikan tujuan dan memotifikasi siswa - Menyajikan informasi materi - Mengorganisasikan siswa kedalam kelompok sesuai dengan tatanan pembelajaran kooperatif tipe STAD - Membimbing kelompok bekerja - Siswa melakukan diskusi kelompok - Siswa mempresentasikan hasil kerja kelompok. 3 Kegiatan akhir 20 menit - Membuat rangkuman pelajaran - Evaluasi - Memberikan Penghargaan

3. Pengamatan Pengumpulan Data Instrumen

- Pengamatan dilakukan oleh teman sejawat - Instrumen data yang dipakai oleh pengamat observer adalah : a. Instrumen dampak penggunaan metode pembelajaran kooperatif tipe STAD terhadap aktivitas siswa. b. Instrumen aktivitas guru dalam penggunaan metode pembelajaran pada pelaksanaan perbaikan pembelajaran. c. Instrumen analisis kelayakan penggunaan metode pembelajaran dan gambar-gambarpenunjang 15

4. Refleksi

Kegiatan refleksi pada Siklus I berdasarkan analisis data instrumen pengamatan, perilaku peneliti, masukan teman sejawat sekaligus dapat diketahui kekuatan dan kelemahan siklus I adalah : A. Kekuatan sisi positif 1 Penulis telah menyiapkan rencana yang sesuai dengan pembelajaran berupa persiapan RPP, dan alat peraga. 2 Partisipasi aktivitas siswa dalam pembelajaran dan diskusi meningkat 3 Kemampuan dasar anak lumayan bagus B. Kelemahan sisi negative 1 Penggunaan metode pembelajaran masih belum tercapai maksimal 2 Penggunaan alat peraga atau gambar-gambar penunjang masih kurang memenuhi karena gambarnya cuma ada 1 lembar saja. 3 Waktu pembelajaran yang digunakan masih terlalu lama sehingga pembelajaran tidak selesai tepat waktu. 4 Masih ada siswa yang berjalan-jalan untuk melihat hasil kerja kelompok lain. 5 Proses KBM perlu ditingkatkan lagi. 6 Hasil belajar pada siklus I baru tercapai 60. 16 Pelaksanaan Perbaikan Pembelajaran Siklus II I. Skenario RPP Langkah-langkah perbaikan siklus II untuk mata pelajaran PKn adalah sebagai berikut : 1 Rencana perbaikan pembelajaran di desain penekanannya pada kegiatan inti yaitu : Pengelolaan dan pengorganisasian siswa agar setiap individu, kelompok dan klasikal dapat terlayani. 2 Guru merancang tugas perbaikan dan pengayaan untuk melayani perbedaan kemampuan individu siswa. 3 Pemberdayaan tutor teman sebaya dalam kelompok kerjanya. 4 Guru memantapkan diri dengan pengetahuan dan keterampilan dasar mengajar. 5 LKS yang dibuat dan dikerjakan siswa mengandung kegiatan yang menarik dan menyenangkan bagi siswa

2. Langkah-langkah Perbaikan Siklus II