2 Rumusan Masalah 3 Tujuan dan Manfaat Penelitian 4 Tinjauan Pustaka

4 Berdasarkan latar belakang tersebut diatas, penulis menulis judul “SPN SAMPALI MEDAN 1984 – 1998. Adapun alasan penulis memulai penulisan pada tahun 1984 dikarenakan pada tahun tersebut sekolah pendidikan bagi polisi tersebut digantu namanya menjadi SPN Sampali Medan yang sebelumnya nama pendidikan polisi tersebut adalah Dodiklat Depo Pendidikan dan Pelatihan, yang dirubah berdasarkan keputusan kepolisian RI yang berpusat di Jakarta agar sesuai dengan fungsi dan peranan dari SPN Sampali tersebut yaitu sebagai lokasi pembekalan pendidikan bagi calon – calon polisi. Penulisan diakhiri tahun 1998, karena pada tahun ini adalah tahun berakhirnya orde baru, yang dimana setelah tahun 1998 polisi sudah keluar dari tubuh ABRI.

1. 2 Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang diatas, maka penulis membatasi tulisan ini dengan rumusan masalah sebagai berikut : 1. Bagaimana sejarah berdirinya SPN Sampali Medan. 2. Bagaimana perkembangan SPN Sampali Medan 1984-1998. 3. Apa peranan SPN Sampali Medan. 5

1. 3 Tujuan dan Manfaat Penelitian

A. Tujuan Penelitian Penelitian ini bertujuan untuk : 1. Menjelaskan sejarah berdirinya Sekolah Polisi Negara SPN Sampali Medan. 2. Menjelaskan perkembangan Sekolah Polisi Negara SPN Sampali Medan. 3. Menjelaskan peranan Sekolah Polisi Negara SPN Sampali Medan. B. Manfaat Penelitian Penelitian ini diharapkan dapat memberi manfaat untuk : 1. Menambah literatur serta menambah wawasan tentang sejarah militer khususnya kepolisian di Sumatera Utara. 2. Menambah referensi yang berkaitan dengan sejarah berdirinya Sekolah Polisi Negara SPN Sampali Medan.

1. 4 Tinjauan Pustaka

Menelusuri serta menelaah yang ada merupakan langkah yang penting dalam melakukan sebuah penelitian ilmiah. Meneliti dengan melakukan cara ini akan membuat data dan hasil yang kita dapat bisa lebih ril dan baik serta sistematis. 6 Berdasarkan hal tersebut, akan dikemukakan beberapa buku yang mendukung penulis dalam melakukan penelitian ini. Memet Tanumidjaja, Sejarah Perkembangan Angkatan Kepolisian, 1971. Buku ini menceritakan tentang sejarah berdirinya Kepolisian RI sampai perkembangannya,baik perkembangan polisi itu sendiri,pendidikan kepolisian dan struktur organisasi kepolisian,yang dimulai dari menjelang kemerdekaan Indonesia sampai masa-masa G30SPKI. Buku ini dapat membantu penulis untuk menjelaskan bagaimana perjalanan kepolisian RI sejak menjelang kemerdekaan Indonesia sampai tahun 1966. Yang didalam buku ini sangat banyak membantu penulisa dalam mengetahui jejak – jejak perjalan polisi termasuk juga perkembangan pendidikan kepolisian dan peran – peran polisi pada masa – masa genting. Kunarto dan Hariadi Kuswaryono “Polisi dan Masyarakat”, 1998. Buku ini menceritakan tentang fungsi-fungsi polisi dalam memajukan kesejahteran masyarakat. Dimana untuk menciptakan stabilitas masyarakat, kemakmuran rakyat dan pembangunan negara terletak pada lingkungan keamanan masyarakat yang baik, dan untuk itu polisi memiliki peranan yang besar. Buku ini membantu penulis untuk mengetahui peranan lebih dalam seorang polisi dalam bertugas di tengah – tengah masyarakat yang menjadi tolak ukur pendidikan di SPN – SPN yang ada di Indonesia. Adrianus Meliala “Problema Reformasi Polisi”, 2002. Buku ini menceritakan tentang posisi Polisi sebagai anggota ABRI pada saat itu dan menceritakan juga perjalan polisi dari tahun ke tahun. Dimana dibuku ini diulas dinamika perjalanan 7 polisi di Indonesia. Buku ini membantu penulis dalam memahami bagaimana peranan – peranan kepolisian pada saat kepolisian RI masih dalam tubuh ABRI, yang mempengaruhi peran dan fungsi kepolisian. Hadiman Suparmin “Lintasan Perjalanan Kepolisian RI sejak Proklamasi - 1950”, 2002. Buku ini menceritakan tentang perjalanan kepolisian RI dan peranannya dalam mengamankan dan memelihara keamanan di masyarakat sejak proklamasi sampai 1950, yang didalam buku ini diulas juga perkembangan pendidikan kepolisian RI. Buku ini membantu penulis dalam mengetahui lintasan perjalanan kepolisan RI dalam memerankan peranannya sebagai penegak aparat bersenjata yang memiliki tujuan memelihara keamanan dan kenyamanan dalam bermasyarakat dan juga member gambaran dan sejarah perjalanan pendidikan kepolisian.

1. 5 Metode Penelitian

Dokumen yang terkait

Higiene dan Sanitasi Penyelenggaraan Makanan di Instalasi Gizi Sekolah Polisi Negara (SPN) Sampali Polda Sumatera Utara Tahun 2004

0 55 83

Hubungan Rasio Lingkar Leher-Lingkar Pinggang Terhadap Tekanan Darah pada Anggota Kepolisian di Sekolah Polisi Negara Sampali

7 84 66

Perkembangan Sekolah Luar Biasa-E Negeri Pembina Tingkat Propinsi Di Medan (1984-1999)

2 41 83

HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN EMOSIONAL KEPERCAYAAN DIRI DAN KEMAMPUAN DASAR MEKANIKA DENGAN KETERAMPILAN MENEMBAK SISWA DIKTUK BA POLRI T.A.2006 DI SPN SAMPALI MEDAN.

0 1 35

POLA PERILAKU KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH POLISI NEGARA (SPN) SAMPALI MEDAN.

0 4 22

SEKOLAH POLISI NEGARA(SPN) PADANG BESI 1961-2002.

0 0 9

HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN EMOSIONAL KEPERCAYAAN DIRI DAN KEMAMPUAN DASAR MEKANIKA DENGAN KETERAMPILAN MENEMBAK SISWA DIKTUK BA POLRI T.A.2006 DI SPN SAMPALI MEDAN - Digital Repository Universitas Negeri Medan

0 0 2

HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN EMOSIONAL KEPERCAYAAN DIRI DAN KEMAMPUAN DASAR MEKANIKA DENGAN KETERAMPILAN MENEMBAK SISWA DIKTUK BA POLRI T.A.2006 DI SPN SAMPALI MEDAN - Digital Repository Universitas Negeri Medan

0 0 6

HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN EMOSIONAL KEPERCAYAAN DIRI DAN KEMAMPUAN DASAR MEKANIKA DENGAN KETERAMPILAN MENEMBAK SISWA DIKTUK BA POLRI T.A.2006 DI SPN SAMPALI MEDAN - Digital Repository Universitas Negeri Medan

0 0 13

HUBUNGAN STRES DENGAN HIPERTENSI ANGGOTA POLRI DI SEKOLAH POLISI NEGARA SELOPAMIORO YOGYAKARTA NASKAH PUBLIKASI - Hubungan Stres dengan Hipertensi Anggota Polri di Sekolah Polisi Negara Selopamioro Yogyakarta - DIGILIB UNISAYOGYA

0 0 18