Jumlah Korban Manusia Contoh Perhitungan Sederhana

27 Untuk menghitung kerugian ekonomi harus tersedia nilai moneter per m 2 bergantung terhadap tipe bangunan, jenis hunian, dan kerusakan lokasi secara struktural Lampiran 5 Ecfiles.txt berisi data sub file elosssdi.txt slight damage, elossmdi.txt moderate damage, elossedi.txt extensive damage dan elosscdi.txt complete damage, serta indikasi bobot untuk metodologi tree logic yang bersesuaian. 6 Input untuk menghitung jumlah korban manusia Population.txt adalah file berisi penyebaran penduduk pada daerah yang diteliti. Pada kasus tersebut metodologi dasar yang digunakan untuk menghitung kerugian manusia hanya untuk total banyaknya populasi dalam sensus penting untuk disediakan Lampiran 6. Poptime.txt adalah input yang merepresentasikan persentase populasi dalam bentuk desimal yang tinggal di dalam atau di luar bergantung pada waktu dalam satu hari. File ini hanya dibutuhkan jika kerugian manusia akan dihitung denan menggunakan metodologi dasar. Ocupmbtp.txt adalah input file yang mengindikasikan pembagian masing- masing tipe bangunan mbt dan yang menempati seluruh bangunan yang ada. Injury i.txt adalah input file yang berisi laju korban casuality rate dari kerusakan severity i dalam persen i= 1,2,3,4 untuk setiap damage states yang berbeda slight i=1, moderate i=2, extensive i=3, complete i=4. 7 Cpfile.txt adalah input file yang berisi keputusan pemilihan analisis dan metode yang digunakan, serta hasil kerusakan yang bergantung terhadap banyaknya kerusakan atau luasnya daerah yang mengalami kerusakan Lampiran 7. 4 HASIL DAN PEMBAHASAN Dari data input Bucharest dapat dimodelkan menjadi skema logic tree sebagai berikut: Gambar 20 Skema logic tree pada input yang digunakan Gempa 1 Gempa 2 … ….. Gempa 9 Atenuasi 2 Model tanah 1 Vulnerability 1 Model kerugian 1 Atenuasi 1 28 Sehingga dari data input tersebut terdapat 18 cabang tree logic dan juga terdapat 6 pendefinisian unit geografis GEOUNIT. Metode Tree logic digunakan untuk mencari nilai median dan 16-fractile dan 84-fractile dari hasil risiko. Hal tersebut dilakukan dengan memboboti tiap cabang dari skema tree logic, sehingga pada akhir perhitungan, hasil risiko dikalikan dengan bobot yang berhubungan dan kemudian dipasangkan ke distribusi normal untuk mendapatkan nilai-nilai median dan fractiles. Berdasarkan data input dari kota Bucharest, Romania, hasil perhitungan kerugian akibat bencana alam dengan menggunakan SELENA mendapatkan nilai output sebagai berikut: 1. Nilai kerugian ekonomi dalam satuan mata uang yang didefinisikan Euro yang dihitung dengan menggunakan nilai median nilai tengah. Tabel 6 Nilai median, 16-fractiles dan 84-fractiles kerugian ekonomi GEOUNIT EUROS EUROS EUROS 1 102734661.540 84314701.133 121154621.947 2 174094334.900 143124670.123 205063999.677 3 189741404.470 154712647.429 224770161.511 4 128242396.975 104063079.747 152421714.203 5 122051269.315 101210320.717 142892217.913 6 154797982.945 125231615.832 184364350.058 Gambar 21 Grafik kerugian ekonomi pada setiap unit geografis 2. Jumlah kumulatif korban akibat bencana gempa bumi dari luka ringan hingga meninggal, dihitung dengan nilai rata-rata. Tabel 7 Rata-rata banyaknya korban akibat gempa bumi GEOUNIT INJUR_2:00 INJUR_10:00 INJUR_17:00 1 207.2 23.0 34.5 2 322.5 35.8 53.7 3 318.7 35.4 53.1 4 211.9 23.5 35.3 5 197.5 21.9 32.9 6 289.7 32.2 48.3