Karakteristik Responden Penelitian Hasil Penelitian

UKM yang tersebar di 12 Gampong yang mengapit PT. Arun LNG, sebanyak sebanyak 6 100.00 kuesioner berhasil dikumpulkan kembali dengan jawaban yang lengkap. Dari 21 kuesioner yang dikirim kepada 21 responden mewakli Aparat Pemerrintah DesaKecamatanKabupatenProvinsi NAD, sebanyak sebanyak 20 95.24 kuesioner berhasil dikumpulkan kembali dengan jawaban yang lengkap. Dari 24 kuesioner yang dikirim kepada 24 responden mewakili perguruan tinggi ahli , pemerhati, akademisi yang dianggap memahami CSR dan berdomisili di sekitar PT. Arun LNG, sebanyak 22 91.67 kuesioner berhasil dikumpulkan kembali dengan jawaban yang lengkap. Dari 17 kuesioner yang dikirim kepada 17 responden mewakili masyarakat setempat, usia produktif, LSM yang dianggap memahami CSR dan berdomisili di sekitar PT. Arun LNG, sebanyak 14 82.35 kuesioner berhasil dikumpulkan kembali dengan jawaban yang lengkap.

4.2.2. Karakteristik Responden Penelitian

Responden dalam penelitian memiliki karakateristik dan latar belakang yang berbeda - beda, seperti ditunjukkan pada Tabel berikut : Tabel 4.3. Karkteristik Responden Penelitian Jenis Kelamin Frekuensi Persentase Laki – Laki Perempuan 40 32 55.56 44.44 Jumlah 72 100 Usia Frekuensi Persentase 20 – 30 tahun 31 – 40 tahun 40 – 60 Tahun 60 tahun 18 24 22 8 25.00 33.33 30.56 11.11 Jumlah 72 100 Pendidikan Frekuensi Persentase Diploma tiga D3 11 15.28 Universitas Sumatera Utara Strata satu S1 Strata dua S2 47 14 65.28 19.44 Jumlah 72 100 Masa KerjaUsaha Frekuensi Persentase  5 tahun 6 – 10 tahun 11 – 15 tahun 16 – 20 Tahun 20 tahun 9 12 23 21 7 12.50 16.67 31.94 29.17 9.72 Jumlah 72 100 Sumber : Data Primer Tabel di atas mendeskripsikan bahwa karakteristik responden dalam penelitian ini didominasi oleh kaum laki – laki, yaitu sebanyak 40 orang 55.56, dan sisanya sebanyak 32 orang 44.44 adalah kaum wanita. Dilihat dari karakteristik usia, responden dalam penelitian ini didominasi oleh responden yang berusia diantara 31- 40 tahun, yaitu sebanyak 24 orang 33.33, kemudian diikuti oleh responden yang berusia diantara 40 – 60 tahun, yaitu sebanyak 18 orang 30.56, responden yang berusia diantara 21-30 tahun sebanyak 18 orang 25.00 dan terendah responden yang berusia 60 tahun, yaitu sebanyak 8 orang 11.11. Dilihat dari karakteristik latar belakang pendidikan, responden dalam penelitian ini didominasi oleh responden yang berlatar belakang pendidikan strata satu S1, yaitu sebanyak 47 orang 65.28, kemudian diikuti oleh responden dengan latar belakang pendidikan strata dua S2 sebanyak 14 orang 19.44, dan terendah, responden dengan latar belakang pendidikan diploma tiga D3, yaitu sebanyak 11 orang 15.28. Dilihat dari karakteristik masa kerjalama berusaha, responden dalam penelitian ini didominasi oleh responden dengan masa kerjalama usaha diantara 11 – 15 tahun, yaitu sebanyak 23 orang 31.94, kemudian diikuti oleh responden dengan masa kerjalama usaha 16-20 tahun sebanyak 21 orang 29.17, responden dengan masa kerjalama usaha 6 – Universitas Sumatera Utara 10 tahun sebanyak 12 orang 16.67, responden dengan masa kerjalama usaha  5 tahun sebanyak 9 orang 12.50, dan terendah, responden dengan masa kerja 20 tahun, yaitu sebanyak 7 orang 9.72. Berdasarkan deskripsi di atas, dapat disimpulkan bahwa karakteristik responden penelitian didominasi oleh kaum laki-laki yang berusia diantara 31 – 40 tahun, berpendidikan strata satu S1 dengan masa kerjausaha 11 – 15 tahun. 4.2.3. Uji Validitas dan Reliabilitas Data 4.2.3.1. Uji Validitas Instrumen Penelitian